Topik Terkait: Syair Dan Alquran (halaman 33)
Hikmah
Senin, 04 September 2023 - 15:49 WIB
Nabi Sulaiman alaihissalam dikenal sebagai salah satu Rasul yang punya mukjizat luar biasa. Beliau dianugerahi kerajaan yang tidak dimiliki siapa pun di muka bumi.
Hikmah
Rabu, 06 September 2023 - 17:45 WIB
Barangsiapa membacanya di depan makanan maka dia akan selamat dari bahayanya. Jika dibaca oleh orang yang lapar sebelum terbitnya matahari maka Allah akan memudahkan orang yang memberinya makanan.
Dunia Islam
Jum'at, 16 Juni 2023 - 11:20 WIB
Ada beberapa hal yang membedakan budak yang muslim dengan nonmuslim. Umat Islam lebih terpelajar. Suatu persyaratan Islam karena orang beriman perlu membaca Al-Quran,.
Hikmah
Selasa, 22 Agustus 2023 - 16:05 WIB
Khusus keistimewaan surat Al-Qiyamah, Sayyid Muhammad Taqi Al-Muqaddam mengatakan, membaca surah ini dapat menguatkan hati, dan meminum airnya menguatkan yang lemah.
Hikmah
Selasa, 23 Januari 2024 - 15:30 WIB
Menurut Al-Baqi dalam al-Mujam al-Mufahras, di dalam al-Quran, kata yang terbentuk dari akar kata na-za-ra dengan berbagai derivasinya disebut sebanyak 129 kali
Dunia Islam
Kamis, 05 Januari 2023 - 05:10 WIB
Dari 120 ribu lebih jumlah Nabi, ada empat Nabi yang disebut masih hidup hingga hari ini. Maksud hidup di sini adalah belum pernah merasakan atau bertemu kematian.
Tips
Minggu, 04 September 2022 - 15:08 WIB
Riya adalah kebalikan dari ikhlas. Nabi Muhammad shollallohu alaihi wasallam memberi peringatan tentang bahaya riya ini. Berikut doa yang diajarkan Nabi.
Dunia Islam
Kamis, 13 April 2023 - 11:03 WIB
Yayasan Muslim Sinarmas menyerahkan wakaf 1.000 mushaf Al-Quran kepada Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU).
Tausyiah
Jum'at, 07 Januari 2022 - 07:50 WIB
Surat Yasin ayat 45-46 membicarakan tentang bagaimana al-Quran mengajarkan manusia untuk selalu introspeksi diri melalui dua hal untuk menatap masa depan.
Muslimah
Senin, 10 Januari 2022 - 09:13 WIB
Doa agar haid cepat keluar bagi muslimah sebenarnya tidak ada secara khusus yang tercantum dalam Al-Quran maupun hadis. Akan tetapi secara umum ada doa yang ditujukan untuk kesembuhan suatu penyakit.
Tips
Rabu, 15 November 2023 - 11:11 WIB
Berikut ini adalah hadis Arbain ke-11 dari 42 daftar hadis Arbain karangan Imam Nawawi. Meski bernama Arban (berarti 40), kitab ini tak memuat hadis dengan jumlah persis 40, melainkan 42 hadis.
Tausyiah
Selasa, 05 April 2022 - 15:20 WIB
Kalau melihat sikap Al-Quran yang seringkali melakukan penahapan dalam perintah-perintahnya, maka agaknya kewajiban berpuasa pun dapat dikatakan demikian.
Dunia Islam
Kamis, 11 Juli 2024 - 12:51 WIB
Ada beberapa nama kota yang diabadikan dalam Al-Quran. Kota-kota mana saja dan bagaimana kondisinya kini? Begini penjelasannya dari Al Quran.
Tips
Rabu, 17 April 2024 - 19:53 WIB
Setidaknya ada 5 manfaat membaca surat Al Mulk sebelum tidur yang menarik untuk diketahui. Umat Islam bisa mencoba mengamalkannya untuk meraih berbagai keutamaannya.
Tausyiah
Rabu, 09 Agustus 2023 - 12:29 WIB
Islam sangat melarang makan dan minum berlebihan . Kenapa demikian? Dibalik larangan yang ditentukan syariat pasti memiliki hikmah yang luar biasa untuk kita.
Tips
Kamis, 27 Oktober 2022 - 23:49 WIB
Doa agar dipermudah segala urusan yang bersumber dari Al-Quran dan Hadis sangat baik untuk diamalkan. Berikut bacaan doanya lengkap Arab dan latin.
Hikmah
Rabu, 29 Januari 2020 - 18:11 WIB
Banyak sekali riwayat hadis yang menjelaskan keutamaan membaca Al-Quran. Bahkan Allah Taala mengganjar 1 huruf Al-Quran sama dengan 10 kebaikan.
Tips
Selasa, 20 Februari 2024 - 09:54 WIB
Doa dan zikir malam Nisfu Syaban ini biasanya diamalkan umat Muslim pada pertengahan bulan Syaban (tanggal 15 Syaban). Apa saja doa dan amalan zikirnya?
Tausyiah
Kamis, 30 Mei 2024 - 09:01 WIB
Hadis ini menunjukkan besarnya keutamaan duduk menetap di tempat salat setelah salat Shubuh berjamaah sembari berzikir kepada Allh sampai matahari terbit, kemudian melakukan salat dua rakaat.
Tausyiah
Sabtu, 13 Januari 2024 - 18:32 WIB
Apakah nalar manusia menginginkan agar Tuhan tidak menciptakan manusia sama sekali? Jangan berkeinginan seperti itu, karena ini bertentangan dengan makna kekuasaan-Nya.