Topik Terkait: Tafsir Ayat Kursi (halaman 20)
Tausyiah
Kamis, 29 Desember 2022 - 23:43 WIB
Tiga karunia Allah untuk manusia yaitu: telinga, mata dan hati nurani disebutkan dalam Surat Al-Mulk ayat 23. Karunia Allah ini sering tidak disyukuri oleh manusia.
Hikmah
Minggu, 16 Juli 2023 - 16:30 WIB
Mimpi dialami semua manusia, dari anak kecil hingga orang tua. Dalam Islam, tidak boleh sembarangan menakwilkan mimpi. Tidak boleh asal menerka makna sebuah mimpi.
Tausyiah
Senin, 24 Oktober 2022 - 10:41 WIB
Menjelang kiamat, semua binatang dikumpulkan lalu dimatikan. Kemudian pada saat kiamat mereka dihisab sebagaimana manusia dan jin untuk diminta pertanggungjawabannya. Begitukah?
Hikmah
Kamis, 07 September 2023 - 08:45 WIB
Barangsiapa yang membacanya tujuh kali dalam waktu salat maka salatnya akan diterima dan Allah akan menjadikannya termasuk orang-orang yang suka untuk mengerjakan salat pada waktunya.
Tausyiah
Senin, 21 Agustus 2023 - 14:46 WIB
Tafsir Surat Ali Imran 190-191 ini termasuk ayat yang penuh ibrah. Saking agungnya ayat ini, Rasulullah SAW menangis ketika Allah menurunkannya.
Tausyiah
Minggu, 21 Mei 2023 - 09:50 WIB
Al-Quran Al-Karim, yang terdiri atas 6.236 ayat itu, menguraikan berbagai persoalan hidup dan kehidupan, antara lain menyangkut alam raya dan fenomenanya.
Tausyiah
Rabu, 26 Juli 2023 - 15:50 WIB
Ayat ini menerangkan hukum dan adab apabila terjadi kasus dugaan perzinaan antara suami atau istri. Allah menjelaskan hukum bagi seorang suami yang menuduh istrinya berzina.
Tausyiah
Jum'at, 05 November 2021 - 15:42 WIB
Surat Yasin ayat 5-6 menegaskan bahwa diutusnya Nabi Muhammad SAW sebagai pemberi peringatan. Rasulullah SAW ditugaskan kepada kaum yang nenek moyang mereka belum pernah diberi peringatan.
Tips
Jum'at, 11 Agustus 2023 - 18:45 WIB
Banyak manusia menjadikan humor dan canda sebagai relaksasi untuk menghibur diri dan Islam memang tidak melarangnya, namun syariat mengajarkan adab dan etikanya sebagaimana dicontohkan oleh Nabi Muhammad SAW.
Tausyiah
Jum'at, 31 Desember 2021 - 10:57 WIB
Surat Yasin ayat 43-44 mengingatkan kita akan kuasa dan tujuan Allah SWT menyelamatkan manusia dari musibah di perjalanan selama berada di dalam bahtera Nabi Nuh AS.
Hikmah
Jum'at, 19 Mei 2023 - 19:55 WIB
Asbabun Nuzul atau sebab turunnya surat Al-Fath ayat 1 ini berkaitan dengan sahabat Nabi yakni Umar bin Khattab yang kecewa dengan keputusan Rasulullah SAW.
Dunia Islam
Kamis, 18 Mei 2023 - 07:49 WIB
Dewan Riset Eropa atau the European Research Council mendanai proyek penelitian The Global Quran gagasan Profesor Studi Islam, Johanna Pink. Proyek ini senilai dua juta euro atau setara Rp32,2 miliar
Hikmah
Rabu, 19 Oktober 2022 - 16:50 WIB
Prof Dr Maurice Bucaille mengatakan Bibel dan al-Quran sama-sama menyebut bahwa proses penciptaan berlangsung dalam waktu enam hari. Hanys saja, yang dimaksud al-Quran berbeda dengan Bibel.
Tausyiah
Senin, 27 Maret 2023 - 12:03 WIB
Salah satu pokok perselisihan di kalangan umat Islam yang terkait erat dengan masalah tawil ialah adanya ayat-ayat suci al-Quran yang muhkamat dan yang mutasyabihat.
Tausyiah
Kamis, 17 Maret 2022 - 14:43 WIB
Di hari yang teramat mulia ini, umat Islam diperintahkan untuk melakukan sembahyang secara berjamaah yang kemudian kita kenal dengan sholat Jumat
Tips
Minggu, 20 Oktober 2024 - 07:40 WIB
Hukum tajwid Surat An Nisa ayat 79 penting dipelajari kaum muslim. Bukan hanya sekadar menambah pengetahuan, namun juga ditujukan agar nantinya tidak keliru saat membacanya.
Tausyiah
Sabtu, 20 Mei 2023 - 10:30 WIB
Beberapa saat setelah Nabi wafat, para sahabat mengumpulkan naskah-naskah Al-Quran yang ditulis itu, kemudian menyalin dan menyebarluaskannya ke seluruh penjuru dunia Islam.
Tausyiah
Jum'at, 05 April 2024 - 16:08 WIB
Berikut ini 15 ayat tentang menuntut ilmu dalam Al-Quran antara lain surat Al-Mujadalah ayat 11, Shad ayat 29, At-Taubah ayat 122, Ali Imran Ayat 61 dan lainnya.
Tips
Selasa, 17 Mei 2022 - 12:31 WIB
Amalan penarik rezeki atau pembuka pintu rezeki, banyak kita temukan di dalam Al-Quran maupun Hadis Nabi. Dalam Al-Quran, Allah Taala menegaskan dalam firman-Nya bahwa Dia adalah Zat yang Maha Pengasih dan Pemberi rezeki.
Hikmah
Selasa, 11 Juni 2024 - 20:47 WIB
Asbabun nuzul Surat Ar-Rahman ayat 46 menjadi ulasan menarik untuk diketahui. Dengan mencoba memahaminya, umat Muslim bisa mengetahui asal-usul atau sejarah turunnya ayat tersebut.