Topik Terkait: Tausiyah Ramadhan (halaman 38)
Tips
Minggu, 02 Mei 2021 - 11:30 WIB
Besok Senin (3/5/2021) adalah hari ke-21 Ramadhan dan merupakan fase 10 hari terakhir Ramadhan. Malam ini umat Islam sudah dapat menghidupkan iktikaf, berikut lafaz niatnya.
Hikmah
Kamis, 16 Maret 2023 - 11:12 WIB
Mengapa ulama lebih memilih kalimat marhaban ya Ramadan ketimbang, misalnya, ahlan wa sahlan dalam menyambut bulan suci Ramadan. Padahal kedua kalimat itu bermaksa sama: selamat datang
Tausyiah
Kamis, 24 Februari 2022 - 05:15 WIB
Gus Baha memberi jawaban terkait orang yang memberi utang namun tidak dikembalikan. Berikut ganjaran orang yang membebaskan utang orang lain terutama utang orang saleh.
Tips
Sabtu, 11 Maret 2023 - 11:21 WIB
Ada sebuah doa yang disampaikan Ustaz Adi Hidayat (UAH)yang bisa diamalkan menjelang Ramadan, karena sebentar lagi umat muslim akan memasuki bulan suci Ramadan 2023
Tausyiah
Jum'at, 08 April 2022 - 16:24 WIB
Redaksi diwajibkan atas kamu puasa, boleh jadi ini mengisyaratkan bahwa seandainya pun bukan Allah yang mewajibkan puasa, maka manusia akan mewajibkannya atas dirinya sendiri.
Tausiyah
Rabu, 29 Mei 2019 - 16:18 WIB
Pengasuh Ponpes Al-Fachriyah Tangerang, Al-Habib Ahmad bin Novel Jindan menjelaskan seputar fiqih zakat fitrah yang perlu diketahui masyarakat awam dan para panitia zakat.
Tausyiah
Minggu, 03 Mei 2020 - 15:24 WIB
Jangan kaget kalau Gus Mus mengucapkan bela sungkawa kepada mereka yang dapat jabatan. Ia mengaku heran jika ada pejabat negara yang bersyukur atas amanat yang diembannya.
Hikmah
Senin, 13 April 2020 - 05:05 WIB
Rasulullah SAW lebih banyak melakukan salat malam pada bulan suci Ramadhan di rumah saja. Para sahabat mencatat, Beliau hanya tiga malam saja di Masjid Madinah.
Tausiyah
Rabu, 23 Mei 2018 - 21:02 WIB
Apakah orang yang sedang berpuasa boleh disuntik? Ustaz Abdul Somad akan menjelaskannya sebagaimana dilansir dalam Buku 30 Fatwa Seputar Ramadhan.
Dunia Islam
Selasa, 12 April 2022 - 08:48 WIB
Sesuai dengan tujuannya, agama disyariatkan untuk kebahagiaan hidup umat manusia. Kebahagiaan hidup diraih dengan beribadah, salah satunya ibadah puasa Ramadan.
Tausiyah
Rabu, 29 Mei 2019 - 14:51 WIB
Disebutkan bahwa dari sekian kesenangan ukhrawi kelak, tak ada lagi yang paling diimpikan oleh manusia mukmin lebih dari menatap wajah sang Khaliq.
Tips
Kamis, 21 Mei 2020 - 16:58 WIB
Di hari-hari terakhir Ramadhan, masyarakat muslim Indonesia biasanya sibuk menyiapkan berbagai keperluan lebaran. Namun, saat ini suasana lebaran akan berbeda dari biasanya.
Tausiyah
Kamis, 22 Agustus 2019 - 21:05 WIB
Konon dengan lidah itulah peperangan dan saling membunuh di antara manusia terjadi. Sebaliknya dengan lidah pula perdamaian dunia dapat diwujudkan.
Tausyiah
Rabu, 23 Maret 2022 - 19:33 WIB
Dalam melaksanakan ibadah puasa, hal paling penting diperhatikan adalah niat. Berikut perbedaan cara niat menurut ulama 4 mazhab yang perlu diketahui umat muslim.
Tips
Selasa, 12 April 2022 - 05:15 WIB
Salah satu hadis yang populer tiap Ramadhan tiba adalah hadis tentang keutamaan orang berpuasa yang bahkan tidurnya pun berstatus sebagai ibadah.
Tips
Rabu, 30 Maret 2022 - 16:43 WIB
Bolehkah berenang saat berpuasa Ramadhan dan benarkah olahraga tersebut bisa membatalkan puasa? Pertanyaan ini muncul, karena banyak muslim yang menggemari olahraga berenang dalam aktivitas hariannya
Hikmah
Kamis, 25 Juni 2015 - 16:56 WIB
HARI kiamat merupakan hal yang pasti. Namun kapan waktunya tidak perlu ditunggu, karena ia pasti akan datang. Beberapa tanda terjadinya kiamat sebenarnya dapat lihat kasat mata. Sedikitnya ada lima tanda-tanda kiamat di Indonesia.
Tausiyah
Selasa, 10 Maret 2020 - 17:56 WIB
Penyakit hati yang satu ini merupakan perbuatan tercela yang dibenci Allah dan Rasul-Nya. Jika tidak segera diobati maka dapat memporak-porandakan pahala amal.
Muslimah
Kamis, 14 April 2022 - 09:58 WIB
Melatih anak kecil yang belum baligh untuk turut beribadah di bulan Ramadhan seperti berpuasa merupakan sebuah keteladanan yang harus kita lakukan. Dalil melatih mereka untuk berpuasa yakni dari Rubayyi binti Muawwidz.
Tausyiah
Sabtu, 30 April 2022 - 22:47 WIB
Hari ini kita memasuki malam terakhir bulan Ramadhan 1443 Hijriyah, Sabtu (30/4/2022). Bumi dan para Malaikat menangis sedih karena kepergian Ramadhan.