Topik Terkait: Wabah Covid 19 (halaman 3)

  • Doa Memohon Perlindungan...
    Tips
    Kamis, 24 Juni 2021 - 08:56 WIB
    Doa memohon perlindungan dari wabah atau berbagai ragam penyakit ini, harus terus kita amalkan. Karena doa ini merupakan ikhtiar kita di saat menghadapi pandemi Corona yang terus mengkhawatirkan.
  • Wabah di Amawas yang...
    Hikmah
    Senin, 18 Desember 2023 - 07:35 WIB
    Disebutkan, keempat puluh orang anak Khalid bin Walid tewas semua oleh wabah yang menyebar di kalangan tentara, begitu juga di kalangan penduduk sipil.
  • Syeikh KH Sirojuddin...
    Dunia Islam
    Senin, 05 April 2021 - 18:40 WIB
    Menurut Sulthonul Mursyid Syekh KH Sirojudin Ilyas Al-Arif Billah, Doa Bersama dilaksanakan dengan tujuan memohon kepada Allah agar pandemi COVID-19 diangkat dan dicabut dari bumi Indonesia.
  • Ramadhan di Saat Wabah...
    Hikmah
    Selasa, 21 April 2020 - 06:21 WIB
    Puasa Ramadhan bukanlah sekadar kewajiban biasa bersifat teologis, dipastikan mengandung aspek lain berupa manfaat yang langsung berguna dan dibutuhkan oleh tubuh manusia secara holistik.
  • Pelajaran di Balik Terjadinya...
    Hikmah
    Kamis, 26 Maret 2020 - 05:07 WIB
    Dunia medis menemukan setiap makhluk hidup, memiliki materi genetik yang terdiri kromosom, gen, DNA, dan RNA, yang akan diturunkan melalui proses reproduksi
  • 5 Sikap Terbaik Menyikapi...
    Tausyiah
    Rabu, 23 September 2020 - 21:43 WIB
    Tak hanya Indonesia, seluruh dunia pun ikut merasakan dampak wabah Covid-19. Bagaimanakah sikap bijaksana dalam menghadapi wabah seperti ini?
  • 19 Kiyai Pimpin Istighotsah...
    Hikmah
    Senin, 06 April 2020 - 05:13 WIB
    Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama (PWNU) Jawa Timur akan menggelar istighotsah kurba dalam jaringan atau daring&nbsp pada malam Nisfu Syaban pada Rabu nanti.
  • Ibadah dan Sabar Adalah...
    Tausyiah
    Selasa, 06 Juli 2021 - 15:12 WIB
    Pandemi Covid-19 yang merenggut banyak nyawa di dunia menyadarkan kita bahwa manusia itu sejatinya lemah. Dalam situasi saat ini, Ibadah dan Sabar diyakini sebagai vaksin terampuh.
  • Inilah Vaksin Terbaik...
    Tausyiah
    Jum'at, 16 Juli 2021 - 05:00 WIB
    Ketika manusia berlomba-lomba menciptakan vaksin, ternyata ada satu vaksin terbaik yang dapat meningkatkan imunitas dan mengobati segala penyakit.
  • Cara Orang Beriman Menghadapi...
    Tausiyah
    Kamis, 02 April 2020 - 12:56 WIB
    Pembina Yayasan Al Fatih Pilar Peradaban yang juga pakar sejarah Islam, Ustaz Budi Ashari, menyampaikan enam cara orang beriman saat menghadapi musibah wabah.
  • Ibnu Khaldun, Ilmuwan...
    Dunia Islam
    Rabu, 10 November 2021 - 16:58 WIB
    Ibnu Khaldun adalah bapak pendiri ilmu historiografi, sosiologi dan ekonomi. Saat masih remaja seluruh keluarganya, termasuk gurunya meninggal karena wabah sampar.
  • Nadirsyah Hosen: Pandemi...
    Dunia Islam
    Minggu, 02 Mei 2021 - 15:46 WIB
    Rais Syuriah Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Australia-New Zealand Professor Nadirsyah Hosen menegaskan pentingya muslim untuk bangkit dari pandemi.
  • Akibat Panik, Thoun:...
    Hikmah
    Selasa, 07 April 2020 - 17:19 WIB
    Kenapa dalam dua tahun kalian memakan begitu banyak korban sampai 50 ribu orang yang meninggal? Bukannya kalian janji hanya memakan korban seribu orang?
  • MUI Imbau Salat Ghaib...
    Hikmah
    Senin, 23 Maret 2020 - 07:40 WIB
    Seiring bertambahnya korban wabah Covid-19 dan tidak terkendalinya penyebaran virus Corona tersebut, Komisi Fatwa MUI mengajak umat Islam untuk melaksanakan Salat Ghaib.
  • Jamaah Haji Lakukan...
    Dunia Islam
    Selasa, 20 Juli 2021 - 15:23 WIB
    Mengenakan masker, sebagai bagian dari protokol kesehatan COVID-19, para jamaah ambil bagian dalam ritual melempar jumrah dengan sekantung batu yang disterilkan
  • Tips Herbal Ustaz Dokter...
    Tips
    Selasa, 29 Juni 2021 - 05:00 WIB
    Dai Penggagas Jurus Sehat Rasulullah (JRS) Ustaz Dokter Zaidul Akbar memberi tips untuk membentengi diri dari virus Covid-19. Berikut lima herbal yang dapat meningkatkan imun tubuh.
  • Kisah Paceklik dan Wabah...
    Hikmah
    Senin, 01 Juli 2024 - 15:47 WIB
    Pada tahun ini hujan tidak turun di segenap penjuru negeri Syam, al-Jazirah, Irak, negeri-negeri al-Bakariyyah, Moshul, negeri-negeri pegunungan, Khalath, dan lain-lain. Paceklik dan musim panas menghebat.
  • 10 Ulama dan Dai Sikapi...
    Hikmah
    Rabu, 18 Maret 2020 - 05:15 WIB
    Beragam pendapat dan pandangan mencuat ke publik menanggapi wabah virus Corona (Covid-19) ini. Tidak terkecuali para ulama dan dai ikut menyampaikan pandangannya.
  • Jenazah Pasien Covid-19...
    Tausiyah
    Rabu, 01 April 2020 - 01:09 WIB
    Apabila dipandang darurat dan mendesak, jenazah pasien Covis dapat dimakamkan&nbsp tanpa dimandikan dan dikafani
  • Salat Berjamaah di Rumah...
    Tausyiah
    Sabtu, 12 September 2020 - 21:22 WIB
    Sebagian kaum muslimin memilih salat berjamaah di rumah ketimbang di masjid. Bagaimana pandangan syariat terhadap hal ini? Samakah fadhillahnya dengan salat berjamaah di masjid?