Topik Terkait: Waktuwaktu Yang Penuh Limpahan Berkah (halaman 15)
Tips
Senin, 03 April 2023 - 08:05 WIB
Fidyah adalah keringanan yang diberikan Allah kepada umat Islam yang tidak dapat menjalankan puasa Ramadan karena alasan syariat atau uzur syari.
Tips
Rabu, 05 Mei 2021 - 15:51 WIB
Bila seandainya ada orang yang tidak berpuasa ataupun melanggar sesuatu yang berkaitan dengan hukum-hukum puasa, maka dia membayar kafarat (penebus). Bagaimana kafarat itu diberlakukan?
Muslimah
Sabtu, 13 Agustus 2022 - 06:31 WIB
Islam mengajarkan kita untuk menutup aib diri sendiri, begitu juga menutup aib orang lain. Bahkan, perintah untuk tidak mengumbar aib dan keburukan menjadi salah satu penyebab turunnya ayat Al-Quran, yakni Surat Al Hujurat ayat 12.
Dunia Islam
Senin, 19 April 2021 - 00:39 WIB
Badan Pengurus Cabang (BPC) Pengusaha Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (Hipmi) Kabupaten Soppeng terus berupaya memberikan ruang pengusaha muda di daerah tersebut, terutama di Bulan Ramadhan.
Tausyiah
Sabtu, 08 April 2023 - 05:15 WIB
Bulan Ramadan adalah bulan ampunan. Namun, ternyata ada perkara-perkara yang justru tidak akan mendapat ampunan bila dilakukan di bulan Ramadan. Perkara apa saja itu?
Muslimah
Sabtu, 26 September 2020 - 06:01 WIB
Sebagian orang sangat mudah melontarkan kata-kata kotor, kata-kata yang buruk, dan bisa jadi menyakitkan orang lain yang mendengarnya. Ucapan kotor itu seolah-olah sudah menjadi tabiat dan karakternya, sehingga mudah terucap dan sulit dihilangkan.
Hikmah
Minggu, 30 April 2023 - 16:46 WIB
Saat ini bertepatan bulan Syawal, banyak pasangan yang melangsungkan pernikahan. Suatu hari Imam Syafii pernah ditanya, apakah boleh tidak menikah? Begini jawaban beliau.
Tausyiah
Selasa, 10 Oktober 2023 - 10:25 WIB
Tobat atau bertobat adalah penyesalan atau tindakan dengan menyesali sungguh-sungguh agar mendapatkan ampunan dari Allah subhanahu wa taala. Tobat juga menjadi salah satu media terbaik untuk menyadarkan diri agar segera kembali ke jalanNya.
Dunia Islam
Rabu, 19 April 2023 - 14:43 WIB
Ramadan merupakan bulan suci umat muslim di seluruh dunia. Sebulan penuh berpuasa dari fajar hingga matahari terbenam sebagai wujud ibadah kepada Allah SWT.
Hikmah
Senin, 26 Oktober 2020 - 22:02 WIB
Sungguh, tak ada kisah paling indah dan tak pernah bosan untuk diceritakan kecuali kisahnya Baginda Nabi Muhammad shallallahu alaihi wa sallam.
Muslimah
Sabtu, 19 Juni 2021 - 12:57 WIB
Bagi seorang muslim, tidur itu bukan aktivitas biasa yang sekadar hanya untuk melepas lelah dan memenuhi rasa kantuk. Tidur bagi setiap muslim sangat bernilai ibadah jika tahu caranya.
Muslimah
Rabu, 16 September 2020 - 20:25 WIB
Musibah yang terjadi pada diri seseorang, keluarga, masyarakat hingga bencana yang menimpa seluruh negeri, bisa jadi, karena adanya dosa-dosa yang diremehkan oleh manusia.
Tausyiah
Senin, 24 Juli 2023 - 19:53 WIB
Sayyidina Ali bin Abi Thalib karramallahu wajhah (599-661) adalah sahabat terkemuka Rasulullah ? yang memiliki 11 keistimewaan. Berikut 25 mutiara nasihat beliau yang penuh ibrah.
Tips
Jum'at, 07 Oktober 2022 - 18:40 WIB
Doa meminta hujan berhenti pernah dilakukan oleh Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam. Kala itu, para sahabat mendatangi Nabi SAW dan meminta beliau berdoa agar Allah Taala berkenan mengatasi banjir yang melanda Kota Madinah.
Muslimah
Selasa, 25 Mei 2021 - 14:33 WIB
Setelah melaksanakan puasa Ramadhan dan puasa sunnah Syawal, banyak hikmah tentang puasa dan pentingnya menahan syahwat perut ini. Salah satunya, tentang kelaparan dan kekenyangan.
Dunia Islam
Jum'at, 28 Juli 2023 - 23:54 WIB
Ulama besar Arab Saudi keturunan Indonesia cukup banyak dan pernah aktig sebagai pengajar di Masjidil Haram Makkah maupun guru besar di Universitas Islam Madinah.
Muslimah
Selasa, 09 Februari 2021 - 07:52 WIB
Allah Subhanhu wa taala yang mengawasi manusia 24 jam sehari atau setiap detik tanpa ada lengah. Haruskah manusia abai terhadap yang Maha Mengawasi ini?
Tausyiah
Jum'at, 29 Maret 2024 - 13:31 WIB
Lailatul qadar yang penuh barakah ini mengandung berbagai keutamaan yang agung dan kebaikan-kebaikan yang banyak. Salah satu di antaranya adalah suatu malam yang penuh kesejahteraan.
Hikmah
Sabtu, 09 Juli 2022 - 07:45 WIB
Hukum berkurban memang tidak wajib menurut mayoritas ulama. Namun, ibadah ini tidak boleh dianggap sepele terlebih bagi yang mampu dan punya kelapangan rezeki.
Tausyiah
Senin, 26 Juli 2021 - 21:01 WIB
Para Malaikat senantiasa mendoakan orang-orang yang berbuat baik dan beramal saleh ketika di dunia. Berikut 15 golongan orang yang didoakan oleh Malaikat bersumber dari Hadis Nabi.