Kumpulan Artikel: Mukjizat Alquran (halaman 2)
Hikmah
Rabu, 07 September 2022 - 05:15 WIB
Tak sedikit mukjizat Nabi Muhammad SAW yang terbukti secara sains. Kita ambil 3 contoh saja. Pertama, mukjizat paling agung yakni al-Quran. Lalu, Nabi SAW membelah bulan menjadi dua.
Hikmah
Rabu, 20 Juli 2022 - 16:19 WIB
Masyarakat pada masa Isa as, membutuhkan bukti-bukti yang bersifat suprarasional. Sedangkan Nabi Muhammad tidak menggunakan hal-hal yang seperti itu sebagai bukti kebenaran ajarannya.
Tips
Minggu, 26 Juni 2022 - 22:17 WIB
Surat Al-Fath (kemenangan) merupakan surat ke-48 dalam Al-Quran terdiri atas 29 ayat. Surat ini memiliki keutamaan dan khasiat yang luar biasa.
Hikmah
Minggu, 05 Juni 2022 - 07:15 WIB
Biasanya ketika air dicampur dengan air maka keduanya menyatu dan bercampur. Namun, di beberapa tempat dua lautan justru tak menyatu. Berikut pandangan Al-Quran dan Sains.
Tausyiah
Jum'at, 20 Mei 2022 - 21:55 WIB
Al-Quran tidak hanya sebagai petunjuk bagi umat manusia, tetapi juga menjadi obat (penawar) dan rahmat bagi orang beriman. Begini penjelasannya.
Tausyiah
Selasa, 10 Mei 2022 - 23:35 WIB
Secara tegas dan ekplisit Allah Taala telah menyebutkan bahwa semua ayat dalam Al-Quran itu tidak ada yang saling bertentangan, sebab semuanya datang dari sisi Allah juga.
Tausyiah
Sabtu, 23 April 2022 - 22:51 WIB
Ketua Organisasi Internasional Alumni Al Azhar (OIAA) Cabang Indonesia TGB HM Zainul Majdi mengingatkan umat muslim agar memahami Al-Quran secara utuh.
Tausyiah
Minggu, 10 April 2022 - 23:18 WIB
Bulan Ramadhan tak dapat dipisah dari amalan yang satu ini. Bahkan Allah dengan sifat Rahmah-Nya memberi pahala berlipat kepada orang yang menghidupkan amalan ini.
Hikmah
Sabtu, 09 April 2022 - 22:53 WIB
Kisah seorang Bani Israel yang beriman dan mengakui kebenaran Al-Quran dapat kita jadikan pelajaran berharga. Berikut kisahnya diceritakan dalam Al-Quran.
Hikmah
Senin, 21 Maret 2022 - 20:53 WIB
Surat Al-Qashas terdiri atas 88 ayat dan termasuk golongan surat Makkiyyah. Dinamai Al-Qashash karena pada ayat 25 surat ini terdapat kata Al-Qashash yang berarti cerita.
Hikmah
Rabu, 23 Februari 2022 - 08:23 WIB
Fenomena hujan es yang terjadi di beberapa wilayah Indonesia menarik untuk dikaji. Hujan es termasuk salah satu tanda-tanda kebesaran Allah Taala.
Tausyiah
Senin, 14 Februari 2022 - 22:13 WIB
Seringkali kita dapati selipan uang atau barang tertentu di dalam mushaf Al-Quran, entah orang lain yang meletakannya atau kita sendiri, lantas apa hukumnya menurut hukum syariat?
Hikmah
Minggu, 06 Februari 2022 - 18:35 WIB
Sekiranya Kami turunkan Al-Quran ini kepada sebuah gunung, pasti kamu akan melihatnya tunduk terpecah belah disebabkan takut kepada Allah. Berikut penjelasannya.
Dunia Islam
Rabu, 19 Januari 2022 - 10:48 WIB
Al - Quran merupakan Kitab suci bagi umat Islam yang memang diturunkan sebagai pedoman hidup manusia hingga akhir zaman, bukan hanya pedoman tetapi Al - Quran merupakan mujizat yang sangat luar biasa.
Tausyiah
Senin, 10 Januari 2022 - 23:44 WIB
Apa benar jumlah 6.666 ayat Al-Quran itu keliru? Kalau keliru, kenapa penyebutan jumlah 6.666 itu sebegitu viral dan terkenal. Sebenarnya bagaimana ceritanya?
Tausyiah
Senin, 25 Oktober 2021 - 11:58 WIB
Banyak pihak yang menghubungkan temuan gunung berapi raksasa di bawah laut Samudera Hindia dengan isyarat dalam Al-Quran surat At-Tur ayat 1-8. Bagaimana ulama menafsirkan ayat ini?
Hikmah
Rabu, 13 Oktober 2021 - 22:53 WIB
Ketika membaca Al-Quran, kita akan mendapati banyak surat yang diawali huruf abjad Arab seperti Alif Lam Miim, Alif Lam Ra, Tha Ha dan sebagainya. Ini hikmahnya.
Hikmah
Selasa, 03 Agustus 2021 - 11:15 WIB
Surat At Taubah tidak diawali basmalah. Berbeda dengan surat-surat lain dalam Al-Quran yang diawali dengan kalimat Thayyibah tersebut. Kenapa demikian?
Tausyiah
Minggu, 01 Agustus 2021 - 22:37 WIB
Kandungan Surah Ar-Rahman bercerita tentang aneka nikmat Allah yang sering terlupakan untuk kita syukuri. Salah satunya fenomena pertemuan dua lautan asin dan tawar.
Tips
Rabu, 23 Juni 2021 - 14:38 WIB
Semua manusia akan menua seiring perjalanan waktu yang dilaluinya. Ketika lanjut usia, seseorang akan mengalami pikun atau sering lupa. Berikut amalan agar tidak pikun.