Kumpulan Artikel: Masjid (halaman 8)

  • 5 Pos Jaga PPIH di Sekitar Masjid Nabawi Siap Bantu Jemaah Haji Indonesia
    Dunia Islam
    Kamis, 25 Mei 2023 - 12:58 WIB
    Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Arab Saudi Daker Madinah menyiapkan lima pos jaga di sekitar Masjid Nabawi, Madinah.
  • 35 Masjid di Jerman Jadi Korban Islamofobia
    Dunia Islam
    Kamis, 25 Mei 2023 - 11:14 WIB
    Selama tahun lalu setidaknya 35 masjid diserang di Jerman. Mayoritas serangan dimotivasi oleh Islamofobia dan ekstremisme sayap kanan di negara itu.
  • 23 Tahun Urus Masjid di Bekasi, Ustaz Manshur Diberangkatkan Haji oleh Orang Tak Dikenal
    Dunia Islam
    Rabu, 24 Mei 2023 - 19:13 WIB
    Mengurus masjid di Kabupaten Bekasi selama 23 tahun, Ustaz Manshur (62) diberangkatkan haji pada tahun 2023 ini. Sungguh karunia Illahi. Bahkan, dia belum tahu siapa yang membayarkan berangkat ke Tanah Suci karena orang tersebut tidak diketahui identitasnya.
  • 6.383 Jemaah Haji Indonesia Kloter l Akan Tempati 16 Hotel di Madinah
    Dunia Islam
    Selasa, 23 Mei 2023 - 13:33 WIB
    Sebanyak 6.383 jemaah haji kloter l dijadwalkan tiba di Bandara Pangeran Amir Muhammad Bin Abdul Aziz (AMAA) Madinah pada Rabu, 24 Mei 2023.
  • Masjid Camlica: Menghubungkan Sejarah Turki dan Ottoman dengan Identitas Nasional
    Dunia Islam
    Selasa, 23 Mei 2023 - 09:52 WIB
    Masjid Camlica Turki memiliki banyak fitur simbolis yang menghubungkan sejarah Turki dan Ottoman dengan identitas nasional. Ini adalah mahakarya Republik Turki di bawah Erdogan.
  • Permudah Masuk Raudhah, Arab Saudi Akan Berikan Tasreh untuk Jemaah Haji Indonesia
    Dunia Islam
    Selasa, 23 Mei 2023 - 09:07 WIB
    Pemerintah Arab Saudi akan memberikan tasreh kepada seluruh jemaah haji Indonesia untuk memudahkan masuk ke Raudhah.
  • Masjid Terdekat Sekitar Masjidil Haram, 4 Ini yang Bersejarah
    Dunia Islam
    Senin, 22 Mei 2023 - 14:23 WIB
    Banyak masjid terdekat di sekitar Masjidil Haram, begitu juga yang bersejarah. Berikut ini 4 di antaranya, yang bisa dikunjungi saat melakukan haji atau umrah.
  • Kisah Kepala Babi Menguji Kebebasan Beragama di Korea Selatan
    Dunia Islam
    Sabtu, 20 Mei 2023 - 15:07 WIB
    Rencana untuk membangun kembali sebuah masjid kecil untuk mahasiswa Universitas Daegu ditentang oleh lobi Kristen konservatif yang kuat. Ikut kisah berikut ini:
  • Veteran Tentara Israel Ini Kembalikan Kunci Masjid Al-Aqsa yang Ia Curi 54 Tahun Lalu
    Dunia Islam
    Sabtu, 20 Mei 2023 - 11:09 WIB
    Bekas tentara Israel ini pada hari Kamis 18 Mei 2023 lalu, mengembalikan kunci salah satu gerbang Masjid Al-Aqsa. Ia mencuri kunci tersebut 56 tahun yang lalu.
  • Keutamaan Berjalan Kaki ke Masjid untuk Sholat Jumat, Ini Pahalanya
    Tips
    Jum'at, 19 Mei 2023 - 09:05 WIB
    Amalan satu ini mungkin sering diremehkan sebagian kaum muslim pada hari Jumat, padahal di dalamnya terdapat fadhilah besar. Amalan yang dimaksud ialah berjalan kaki menuju sholat Jumat.
  • Proses Pembangunan Masjid Al-Rahmah di Ukrania Memakan Waktu 100 Tahun
    Dunia Islam
    Selasa, 16 Mei 2023 - 18:43 WIB
    Penantian kaum Muslim Ukraina selama lebih dari 100 tahun, akhirnya terwujud dengan kehadiran Masjid Al-Rahmah. Tidak mengherankan jika pembukaan Al-Rahma menjadi peristiwa besar.
  • Doa Berangkat ke Masjid Menurut Shihabuddin Al-Suhrawardi
    Tips
    Senin, 15 Mei 2023 - 11:12 WIB
    Ketika kita mau keluar dari rumah menuju masjid untuk melaksanakan salat berjemaah, maka kita dianjurkan untuk berjalan dengan tenang, penuh kekhusyukan dan tidak tergesa-gesa.
  • Doa Pulang dari Masjid Menurut Syaikh Abdul Qadir Al-Jilani
    Tips
    Senin, 15 Mei 2023 - 07:06 WIB
    Di antara adab ketika kita pulang dari masjid setelah melaksanakan salat wajib berjamaah, atau setelah mengikuti pengajian di masjid, adalah memperbanyak zikir kepada Allah.
  • 1 Tahun Masjid Agung Melbourne: Penyebar Islam di Australia Ternyata Orang Makassar
    Dunia Islam
    Minggu, 14 Mei 2023 - 12:34 WIB
    Kontak pertama umat Islam dengan Australia dimulai pada abad ke-18, ketika para nelayan Makassar melakukan perjalanan ke wilayah Kimberley dan Arnhem Land untuk mengumpulkan teripang.
  • Masjid Barbaros Hayrettin Pasha: Masjid Baru Turki untuk Kenang Kapten Angkatan Laut Ottoman
    Dunia Islam
    Sabtu, 13 Mei 2023 - 13:50 WIB
    Presiden Turki Recep Tayyip Erdo?an salat Jumat di Masjid Barbaros Hayrettin Pasha, menandai mulai dibukanya masjid yang mengambil nama kapten angkatan laut Ottoman tersebut.
  • Mengenal Masjid Al Muttaqin, Masjid Tertua Berusia Hampir 4 Abad di Kota Manado
    Dunia Islam
    Sabtu, 13 Mei 2023 - 10:05 WIB
    Masjid Al-Muttaqin merupakan salah satu masjid tertua yang ada di Kota Manado, Sulawesi Utara. Usianya mencapai hampir 4 abad, karena dibangun sekitar tahun 1775 masehi
  • Masjid Fethiye Athena, Dibangun di Atas Reruntuhan Gereja
    Dunia Islam
    Sabtu, 13 Mei 2023 - 08:17 WIB
    Masjid Fethiye, atau Masjid Penaklukan bermula dari sebuah gereja dan di masa Ottonom atau Utsmaniyah diubah menjadi masjid. Tempat ibadah umat Islam tersebut terletak di Agora kuno Athena, Yunani.
  • Masjid Tzistarakis, Peninggalan Ottoman di Athena yang Sempat Jadi Tempat Pengasingan Raja Saud
    Dunia Islam
    Jum'at, 12 Mei 2023 - 18:20 WIB
    Masjid Tzistarakis begitu nama tempat ibadah muslim di Athena itu. Masjid ini dibangun pada 1759. Namanya diambil dari nama Gubernur Ottoman Mustapha Agha Tzistarakis, atau Mustafa Aga.
  • Masjid Bibi-Khanym, Lambang Cinta Timur Lenk untuk sang Permaisuri
    Dunia Islam
    Kamis, 11 Mei 2023 - 17:46 WIB
    Nama Masjid Bibi-Khanym, diambil dari nama istri Timur Lenk yang berasal dari negeri Tiongkok. Konon, sebagai lambang cintanya untuk sang permaisuri tersayang, Timur Lenk mendirikan masjid tersebut.
  • Masjid Agung Sheikh Zayed, Landmark Dunia Termuda
    Dunia Islam
    Kamis, 11 Mei 2023 - 17:08 WIB
    Masjid Agung Sheikh Zayed di Abu Dhabi sungguh megah. Bukan hanya penduduk setempat yang terpikat oleh kemegahannya. Wisatawan asing pun terpana.