Topik Terkait: Patung Manat

  • Patung Itu Indah, Islam...
    Tausyiah
    Selasa, 28 Mei 2024 - 14:45 WIB
    Dalam surat Al-Anbiya (21): 51-58 diuraikan tentang patung-patung yang disembah oleh ayah Nabi Ibrahim dan kaumnya. Sikap Al-Quran terhadap patung-patung itu, bukan sekadar menolaknya, tetapi merestui penghancurannya.
  • Ketika Jibril Minta...
    Tausyiah
    Senin, 22 Juli 2024 - 13:55 WIB
    Di dalam hadis disebutkan, bahwa Jibril as tidak mau masuk rumah Rasulullah SAW karena di pintu rumahnya ada sebuah patung. Sampai kemudian Jibril minta patung itu dibikin cacat.
  • Mengabadikan Orang Besar:...
    Tausyiah
    Minggu, 21 Juli 2024 - 19:56 WIB
    Rasulullah SAW pernah bersabda: Jangan kamu menghormat aku seperti orang-orang Nasrani menghormati Isa bin Maryam, tetapi katakanlah, bahwa Muhammad itu hamba Allah dan Rasul-Nya.
  • Patung dan Bimbingan...
    Tausyiah
    Rabu, 02 September 2020 - 05:00 WIB
    Islam samasekali tidak suka berlebih-lebihan dalam menghargai seseorang, betapapun tingginya kedudukan orang tersebut, baik mereka yang masih hidup ataupun yang sudah mati.
  • Kisah Amr bin Luhay,...
    Dunia Islam
    Selasa, 18 Januari 2022 - 05:15 WIB
    Setelah Amr bin Luhay sukses mengusir suku Jurhum dalam mengelola Kakbah, kerajinan patung di Mekkah maju pesat. Penyembahan berhala kian mewabah, bahkan Mekkah menjadi eksportir patung.
  • cover top ayah
    وَوَصَّيۡنَا الۡاِنۡسَانَ بِوَالِدَيۡهِ اِحۡسَانًا‌ ؕ حَمَلَـتۡهُ اُمُّهٗ كُرۡهًا وَّوَضَعَتۡهُ كُرۡهًا‌ ؕ وَحَمۡلُهٗ وَفِصٰلُهٗ ثَلٰـثُوۡنَ شَهۡرًا‌ ؕ حَتّٰٓى اِذَا بَلَغَ اَشُدَّهٗ وَبَلَغَ اَرۡبَعِيۡنَ سَنَةً  ۙ قَالَ رَبِّ اَوۡزِعۡنِىۡۤ اَنۡ اَشۡكُرَ نِعۡمَتَكَ الَّتِىۡۤ اَنۡعَمۡتَ عَلَىَّ وَعَلٰى وَالِدَىَّ وَاَنۡ اَعۡمَلَ صَالِحًا تَرۡضٰٮهُ وَاَصۡلِحۡ لِىۡ فِىۡ ذُرِّيَّتِىۡ ؕۚ اِنِّىۡ تُبۡتُ اِلَيۡكَ وَاِنِّىۡ مِنَ الۡمُسۡلِمِيۡنَ
    Dan Kami perintahkan kepada manusia agar berbuat baik kepada kedua orang tuanya. Ibunya telah mengandungnya dengan susah payah, dan melahirkannya dengan susah payah (pula). Masa mengandung sampai menyapihnya selama tiga puluh bulan, sehingga apabila dia (anak itu) telah dewasa dan umurnya mencapai empat puluh tahun dia berdoa, Ya Tuhanku, berilah aku petunjuk agar aku dapat mensyukuri nikmat-Mu yang telah Engkau limpahkan kepadaku dan kepada kedua orang tuaku dan agar aku dapat berbuat kebajikan yang Engkau ridhai; dan berilah aku kebaikan yang akan mengalir sampai kepada anak cucuku. Sesungguhnya aku bertobat kepada Engkau dan sungguh, aku termasuk orang muslim.

    (QS. Al-Ahqaf Ayat 15)
    cover bottom ayah
  • Kisah Bijak Para Sufi:...
    Hikmah
    Selasa, 26 November 2024 - 15:10 WIB
    Sang darwis yang menceritakannya di sebuah pasar di Peshawar pada awal tahun 1950-an menasihati: Pusatkan perhatian pada bagian awal cerita, bukan pada pesan moralnya. Itu menunjukkan padamu tentang metode.
  • Mengapa Islam Mengharamkan...
    Tausyiah
    Minggu, 21 Juli 2024 - 19:49 WIB
    Adanya patung dalam suatu rumah, menyebabkan Malaikat akan jauh dari rumah itu, padahal Malaikat akan membawa rahmat dan keridhaan Allah untuk isi rumah tersebut.
  • Ini Mengapa Samiri Bisa...
    Hikmah
    Kamis, 01 September 2022 - 16:13 WIB
    Hebatnya lagi, patung buatan Samiri itu konon bisa melenguh (bersuara) apabila angin masuk ke dalamnya. Lalu, bagaimana proses pembuatan patung Samiti tersebut.
  • Pra-Islam: Ada Sejumlah...
    Hikmah
    Minggu, 02 Januari 2022 - 14:59 WIB
    Pada masa pra-Islam, orang Arab meninggalkan ajaran Nabi Ibrahimm dan menyembah banyak tuhan dalam wujud patung. Masing-masing patung memiliki bangunan yang mirip kakbah.
  • Hukum Patung, Syaikh...
    Tausyiah
    Selasa, 11 Juni 2024 - 05:15 WIB
    Syaikh Yusuf al-Qardhawi mengatakan Islam sangat menaruh perhatian dalam memelihara tauhid, dan semua hal yang akan bersentuhan dengan akidah tauhid ditutup rapat-rapat.
  • Hukum Bisnis Gambar...
    Tausyiah
    Kamis, 01 Agustus 2024 - 14:49 WIB
    Islam melarang memiliki gambar dan patung. Lalu bagaimana hukum perusahaan yang memproduksi patung? Syaikh Yusuf al-Qadhawi mengatakan perusahaannya lebih diharamkan daripada memilikinya.
  • Arab Pra-Islam: Hubal,...
    Dunia Islam
    Kamis, 30 Desember 2021 - 14:26 WIB
    Para masa pra-Islam, orang Arab adalah memeluk agama Ibrahim, yakni agama tauhid. Belakangan mereka menyimpang dengan menyembah patung. Berhala paling top adalah Hubal.
  • Anak-Anak Nabi Adam...
    Hikmah
    Selasa, 11 Mei 2021 - 16:51 WIB
    Pada akhirnya para pembuat patung itu juga meninggal dunia, masa mereka pun berlalu, dan ilmu tauhid telah berangsur punah, maka patung-patung itu akhirnya dijadikan sesembahan.
  • Kisah Ayah Nabi Shaleh,...
    Hikmah
    Jum'at, 28 Januari 2022 - 13:04 WIB
    Kanuk adalah orang yang mengurusi berhala kaum Tsamud. Allah mengabarkan padanya bahwa dari keturunannya akan lahir seorang nabi. Lalu, Allah membuatnya tertidur sekitar 100 tahun.
  • Wawasan Al-Quran tentang...
    Tausyiah
    Jum'at, 24 Juli 2020 - 07:24 WIB
    Patung-patung tersebut, karena tidak disembah atau diduga akan disembah, maka keterampilan membuatnya serta memilikannya dinilai sebagai bagian dari anugerah Ilahi.
  • Daftar Bisnis yang Diberantas...
    Tausyiah
    Selasa, 04 Januari 2022 - 16:13 WIB
    Islam memberantas beberapa usaha dan mata pencaharian yang usaha itu di dalamnya mengandung bahaya bagi masyarakat, baik terhadap akidahnya, akhlaknya.
  • Bukan Cuma Umat Islam,...
    Tausyiah
    Rabu, 14 April 2021 - 17:18 WIB
    Sejarah puasa sangatlah tua. Sudah ada sejak dahulu kala, jauh sebelum Rasulullah SAW. Bangsa Mesir, India sudah, Yunani dan Romawi, bahkan penyembah patung di India berpuasa sampai kini.
  • Hukum Boneka Mainan...
    Tausyiah
    Senin, 22 Juli 2024 - 13:49 WIB
    Syaikh Yusuf Al-Qardhawi mengatakan Islam tidak akan bersempit dada dan tidak menganggap suatu dosa terhadap macam daripada patung yang tidak dimaksudkan untuk diagung-agungkan.
  • Asal Penamaan Yahudi:...
    Hikmah
    Senin, 06 November 2023 - 13:27 WIB
    Menurut catatan sejarah, pemakaian kata Yahudi untuk menyebut nama agama yang dianut mayoritas Bani Israil baru muncul pada abad keenam dan kelima Sebelum Masehi (SM).
  • Hukum Melukis Menurut...
    Tausyiah
    Jum'at, 25 Agustus 2023 - 11:00 WIB
    Sebagian besar hadis mencela gambar dan orang-orang yang menggambar, bahkan sebagian hadis-hadis itu sangat keras dalam melarang dan mengharamkan serta memberikan ancaman kepada mereka