Artikel Tips Ramadan dan Islam
-
Pisang goreng merupakan camilan khas Indonesia yang mudah ditemui dimana saja. Apalagi ketika bulan Ramadan telah tiba.
-
Menjaga pola istirahat merupakan salah satu kunci untuk tetap bugar saat menjalani puasa.
-
Bulan Ramadan telah datang. Seluruh umat muslim di dunia diwajibkan menunaikan ibadah puasa. Tidak hanya sebagai ibadah, puasa juga dipercaya menyimpan manfaat bagi kesehatan.
-
Agar nutrisi tercukupi, diabetesi (penderita diabetes) perlu mengatur pola makan saat berpuasa.
-
Buah kiwi dipercaya dapat meningkatkan stamina saat puasa karena mengandung vitamin C dan enzim actinidin yang berfungsi untuk membantu pencernaan protein menjadi maksimal, baik di lambung maupun di usus halus.
-
Puasa bukan sekadar menahan diri dari makan dan minum selama subuh hingga magrib. Banyak sekali godaan yang mampu membuat pahala puasa kita berkurang.
-
Ingin memberikan sesuatu yang khusus di hari raya nanti? Kira-kira, apa kebutuhan orang yang dekat di hati Anda tersebut. Ikuti tipsnya.
-
Selam berpuasa, aktivitas mulut menjadi berkurang. Akibatnya mulut menjadi bau karena kebanyakan diam.
-
Bila rematik menyerang, kita jugalah yang rugi, aktivitas gerak menjadi terbatas. Jangan sampai penyakit tersebut menimpa Anda.
-
Ini tips berpuasa bagi penderita penyakit lambung.
-
Setiap tahun kita menerima tunjangan hari raya (THR), tapi apakah kita sudah memanfaatkannya dengan tepat sasaran? Atau justru THR habis tak bersisa untuk kebutuhan berbelanja menjelang hari raya. Padahal, masih ada pos-pos pengeluaran penting lain yang harus dialokasikan.
-
Banyak pemudik (mobil) yang sebenarnya tidak paham rute mudik. Nah, disaat seperti ini lah peran Global Positioning System (GPS) sebagai penunjuk arah menjadi penting. Tingginya penetrasi smartphone di Indonesia dalam beberapa tahun belakangan ini sedikit banyak berdampak pada aktivitas mudik. Hampir setiap smartphone yang ada saat ini memiliki aplikasi GPS yang bisa dimaksimalkan untuk mudik.
-
Tak hanya kendaraan yang perlu Anda lakukan cek kondisinya dalam keadaan prima. Sebelum berangkat, Anda pun harus melakukan cek kesehatan, Pastikan Anda dalam keadaan sehat sebelum melakukan perjalanan mudik untuk menghindari hal-hal yang tidak diinginkan akibat kondisi fisik Anda yang tidak baik.
-
Pemudik yang menggunakan kendaraan pribadi harap memahami Undang-undang nomor 22 Tahun 2009 tentang Lalu Lintas dan Angkutan Jalan (LLAJ).
-
Hari Raya Idul Fitri tinggal menghitung hari. Tapi, musim mudik Lebaran 1434 Hijriah sudah dimulai dibeberapa daerah. Ada beberapa tips mudik sehat, aman dan selamat untuk pemudik yang akan pulang ke kampung halamannya.