Topik Terkait: Ancaman Laknat Orang (halaman 2)
Muslimah
Selasa, 27 September 2022 - 16:19 WIB
Naminah merupakan salah satu perkara yang sering diremehkan, namun dampaknya sangat besar. Bahkan ada 3 ancaman mengerikan yang akan diterimanya di akhirat kelak.
Tausyiah
Senin, 14 Maret 2022 - 21:12 WIB
Rasulullah SAW menganjurkan umatnya agar bergaul dengan orang-orang saleh agar membuat kita ingat dan bertambah dekat dengan Allah.
Tips
Sabtu, 12 Februari 2022 - 23:16 WIB
Doa meluluhkan hati orang tua boleh diamalkan untuk mendapatkan ridha dan restunya. Sebagaimana dikatakan Baginda Nabi, kedudukan orang tua sangat mulia di sisi Allah.
Tausyiah
Rabu, 24 Juli 2024 - 09:52 WIB
Selain tergolong dosa besar, Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam melaknat kaum lelaki yang berpenampilan dan berperilaku menyerupai wanita dan sebaliknya. Bahkan Islam menghukuminya haram.
Muslimah
Kamis, 17 Desember 2020 - 06:03 WIB
Bagi seorang muslim, nikmat paling besar adalah hidayah dan petunjuk yang Allah berikan kepada sebagian hambanya yang ia kehendaki. Hidayah dan petunjuk adalah merupakan milik Allah Subhanahu wataala.
Muslimah
Selasa, 06 Oktober 2020 - 16:03 WIB
Allah Taala telah memberikan peringatakan keras terhadap aktivitas tercela bahkan melaknat bagi siapa saja yang melakukannya. Riba dan sua, merupakan kegiatan yang tidak boleh dilakukan oleh manusia terlebih lagi jika pelakunya adalah perempuan
Tips
Senin, 07 Februari 2022 - 08:28 WIB
Doa orang yang didzalimi adalah salah satu doa yang sangat mustajab, karena doa orang yang terdzalimi akan dikabulkan oleh Allah azza wajalla. Untuk itu, kita harus hati-hati jangan sampai segala ucapan atau perbuatan dapat mendzalimi orang lain.
Tips
Jum'at, 24 Desember 2021 - 15:16 WIB
Tidak akan rugi seseorang yang mendoakan kebaikan untuk orang lain, terlebih lagi jika mendoakannya secara diam-diam. Karena doa yang kita minta untuk orang lain itu merupakan salah satu sebab terkabulnya hajat kita.
Hikmah
Kamis, 26 Oktober 2023 - 20:36 WIB
Secara gamblang, Al-Quran menjelaskan dua perintah yang harus berjalan seiring dan tidak bisa dipisahkan yaitu perintah menyembah Allah dan berlaku ihsan terhadap kedua orang tua.
Tausyiah
Minggu, 20 Agustus 2023 - 11:40 WIB
Bersahabat atau anjuran memiliki teman yang saleh tercantum dalam Al-Quran dan hadis Nabi Shallallahu alaihi wa sallam. Bersahabat dengan orang-orang saleh pun memiliki banyak keutamaan.
Tausyiah
Senin, 27 Maret 2023 - 18:17 WIB
Kedudukan orang yang berpuasa sangat mulia di sisi Allah. Selain mendapat ganjaran langsung dari Allah, orang yang berpuasa mendapat dua kegembiraan.
Tips
Selasa, 15 Februari 2022 - 08:40 WIB
Beristigfhar atau memohonkan ampun untuk kedua orang tua dan memintakan rahmat Allah Taala untuk keduanya, merupakan salah satu bakti seorang anak kepada orang tua mereka.
Tips
Rabu, 29 Juni 2022 - 06:45 WIB
Salah satu pembelajaran tentang kerelaan dan berbagi di momen kurban ialah dengan berkurban untuk orang lain. Pertanyaannya, bolehkah berkurban untuk orang lain?
Tausyiah
Rabu, 24 November 2021 - 17:57 WIB
Al-Quran menerangkan orang-orang yang paling berhak menerima infak dan sedekah. Mereka hendaknya diprioritaskan sebelum orang lain. Siapakah orang tersebut?
Tips
Rabu, 22 Desember 2021 - 10:31 WIB
Berbakti kepada orang tua merupakan salah satu perintah Allah yang banyak disebutkan dalam Al-Quran maupun hadis. Salah satu cara mewujudkannya adalah dengan berdoa atau memberikan doa untuk keduanya
Tausyiah
Rabu, 01 Desember 2021 - 16:53 WIB
Berikut doa Sayyidina Abu Bakar radhiyallahu anhu saat beliau dipuji orang lain. Doa ini dapat kita amalkan ketika kita mendapat pujian dari orang lain.
Tips
Jum'at, 23 Desember 2022 - 14:31 WIB
Syaikh Yusuf al-Qardhawi mengingatkan orang yang menjenguk orang sakit dari kalangan ahli kebaikan dan kebajikan agar mengingatkan si sakit segera bertobat kepada Allah Taala.
Tausyiah
Jum'at, 10 November 2023 - 22:40 WIB
Keutamaan orang dermawan selain dijanjikan dengan balasan surga, juga akan mendatangkan kemuliaan. Di antara tujuh keutamaan orang dermawan, nomor empat di bawah ini bikin kita iri.
Tips
Minggu, 21 Agustus 2022 - 14:36 WIB
Menjenguk orang sakit merupakan salah satu ibadah ghairu mahdhah yang dianjurkan bagi umat muslim, karena dalam aktivitas ini terdapat keutamaan yang agung, berpahala dan merupakan hak setiap muslim.
Tips
Rabu, 08 Maret 2023 - 09:14 WIB
Doa orang tua merupakan salah satu doa yang sangat mustajab, baik doa kebaikan maupun doa keburukan. Bagaimana kita menyikapi doa buruk dari orang tua ini?