Topik Terkait: Budaya Indonesia (halaman 21)
Dunia Islam
Minggu, 05 Desember 2021 - 22:13 WIB
Pesantren lembaga pendidikan Islam yang konsern mengajarkan ilmu syariat dan fiqih. Berikut 21 daftar pondok pesantren tertua di Indonesia yang dihimpun dari berbagai sumber.
Dunia Islam
Kamis, 12 Agustus 2021 - 18:25 WIB
Tak berlebihan kiranya jika kita mengagumi sosok Ir Soekarno. Kedekatannya dengan Habib Ali Al-Habsyi Kwitang menjadi berkah tersendiri bagi beliau dan juga bangsa Indonesia.
Hikmah
Rabu, 29 Januari 2020 - 21:14 WIB
Setelah sukses membawa empat syeikh Palestina pada Ramadan 2019 lalu, Yayasan Askar Kauny (YAK) akan kembali membawa para imam dan syeikh dari Palestina pada Ramadhan 2020 ini.
Tips
Jum'at, 08 Maret 2024 - 14:12 WIB
Bacaan doa ziarah kubur dan Yasin, Arab, Latin dan bahasa Indonesia banyak diamalkan kaum muslimin ketika berziarah. Hal ini sebagai salah satu cara berhubungan dengan arwah leluhur yang telah meninggal dunia.
Dunia Islam
Kamis, 17 Juni 2021 - 05:00 WIB
Umat Islam Indonesia boleh berbangga karena pernah mencatat sejarah sebagai jamaah Haji terbanyak pada Tahun 2019 yaitu 221 ribu ditambah kuota 10 ribu jamaah.
Dunia Islam
Sabtu, 19 November 2022 - 14:28 WIB
Suasana Sabtu pagi 19 November 2022 di pesantren tahfidz Fajrul Amanah Gunung Putri Bogor benar-benar meriah karena ada acara wisuda santri penghafal Al-Quran.
Dunia Islam
Minggu, 21 Juli 2024 - 18:34 WIB
Selama penyelenggaraan ibadah haji tahun 1445 H/2024 M, KKHI Makkah melakukan sejumlah inovasi untuk meningkatkan kualitas pelayanan kesehatan bagi jemaah haji.
Dunia Islam
Minggu, 28 Mei 2023 - 23:57 WIB
Jumlah calon jemaah haji (calhaj) Indonesia yang meninggal dunia di Arab Saudi bertambah. Hingga saat ini total calon jemaah haji yang meninggal sebanyak empat orang.
Dunia Islam
Kamis, 07 September 2023 - 17:10 WIB
Ketua Umum Majelis Ulama Indonesia (MUI) dari masa ke masa menjadi topik pembahasan menarik untuk diulas. Sepanjang riwayatnya, Majelis Ulama Indonesia telah dipimpin banyak tokoh Tanah Air yang berbeda.
Hikmah
Jum'at, 10 Mei 2024 - 14:11 WIB
Kisah Abdullah bin Mubarak sosok ulama yang batal berangkat haji demi sedekah ke keluarga miskin ini, banyak hikmah dan pelajaran bagi kaum muslim
Dunia Islam
Jum'at, 30 Juni 2023 - 09:44 WIB
Jemaah haji Indonesia yang sedang melaksanakan ibadah haji di Mina, Makkah bisa bernapas lega. Sebab kini sudah ada mobil golf yang siap melayani para jemaah.
Dunia Islam
Selasa, 11 Juni 2024 - 15:34 WIB
Rukun haji adalah rangkaian amalan yang harus dilakukan dalam ibadah haji dan tidak dapat diganti dengan amalan lain, walaupun dengan dam, Selasa (11/6/2024).
Dunia Islam
Sabtu, 21 Oktober 2023 - 09:38 WIB
Ponpes Attaqwa Putra membuka event perkemahan Jambore Attaqwa (Jamtaqwa) pada Jumat, 20 Oktober 2023. Acara yang digelar di Bumi Perkemahan Ponpes Attaqwa Babelan Bekasi ini diikuti oleh 1.781 peserta.
Dunia Islam
Minggu, 25 Juni 2023 - 05:02 WIB
Kedatangan jemaah haji Indonesia di Makkah Al-Mukarramah berakhir pada Sabtu 24 Juni 2023. Ada tiga kloter yang mendarat pada hari terakhir kedatangan di Bandara Internasional King Abdul Aziz, Jeddah.
Dunia Islam
Jum'at, 15 Maret 2024 - 12:37 WIB
Tak terbayangkan rasa bangga seorang ibu, ketika anaknya yang tadinya dibully oleh tetangga karena tidak mampu berbicara seperti anak normal pada umumnya, kini justru menjadi penghafal Al Quran di Hafiz Indonesia RCTI.
Dunia Islam
Minggu, 25 Juni 2023 - 12:49 WIB
Seluruh jemaah haji Indonesia saat ini sudah berada di Kota Suci Makkah. Sebanyak 209.782 jemaah bersiap menjalani prosesi puncak ibadah haji di Arafah.
Dunia Islam
Jum'at, 08 April 2022 - 09:56 WIB
Indonesia menerima 1 ton kurma dan 3.000 eksemplar Al-Quran dari Kerajaan Saudi Arabia.
Dunia Islam
Senin, 31 Juli 2023 - 11:26 WIB
Pemerintah Arab Saudi memberikan apresiasi dan penghargaan kepada Indonesia sebagai negara pengirim jemaah haji terbesar di dunia. Selain Indonesia, dua negara lainnya yang juga menerima penghargaan itu adalah Pakistan dan Bangladesh.
Dunia Islam
Sabtu, 13 Juli 2024 - 17:50 WIB
Update kepulangan jemaah haji Indonesia hingga 12 Juli 2024 pukul 21.00 Waktu Arab Saudi, jemaah haji dan petugas yang pulang ke Tanah Air berjumlah 151.518 orang
Dunia Islam
Rabu, 05 Mei 2021 - 08:21 WIB
Ulama kondang Ustaz Yusuf Mansur mengajak masyarakat untuk tidak mudik menjelang Hari Raya Idul Fitri 1442 Hijriah. Musababnya, saat ini pandemi Corona masih belum berlalu.