Topik Terkait: Doa Puasa (halaman 17)
Tips
Sabtu, 16 September 2023 - 20:52 WIB
Ada beberapa doa mustajab untuk mengusir Jin yang bisa diamalkan umat muslim. Pasalnya kehadiran Jin di sekitar manusia biasanya bersifat mengganggu dan membuat tidak nyaman.
Tips
Rabu, 01 November 2023 - 17:13 WIB
Puasa Daud dapat diartikan sebagai puasa sunnah yang dikerjakan dengan cara sehari puasa, kemudian sehari berbuka. Sesuai namanya puasa ini adalah puasa yang rutin dilakukan Nabi Daud alaihissalam.
Tausiyah
Minggu, 03 Juni 2018 - 16:00 WIB
Apakah doa Qunut dalam salat itu disyariatkan? Berikut penjelasan Ustaz Abdul Somad dalam Buku 30 Fatwa Seputar Ramadhan.
Muslimah
Rabu, 13 Januari 2021 - 07:01 WIB
Semua orang ingin mendapat kemudahan dalam urusan rezeki. Agar Allah Taala mengabulkan keinginan tersebut, para ulama menganjurkan kita untuk berdoa, dan ada doa-doa yang bisa kita baca agar Allah melancarkan rezeki kita.
Tips
Selasa, 27 Juni 2023 - 21:44 WIB
Niat puasa Arafah hendaknya dilafazkan mulai malam ini sebelum terbit Fajar. Namun, dibolehkan berniat pada pagi harinya dengan catatan belum melakukan hal-hal yang membatalkan puasa.
Dunia Islam
Rabu, 06 Juli 2022 - 15:15 WIB
Umat muslim di Indonesia tak perlu bingung dan ragu kapan melaksanakan Puasa Arafah 9 Dzulhijjah tahun ini. Berikut penjelasan terkait patokan waktunya.
Tips
Selasa, 09 Agustus 2022 - 12:34 WIB
Pahala puasa Asyura bisa menghapus dosa-dosa kita selama setahun yang telah lalu, dan puasa sunnah ini juga dikatakan sebagai puasa terbaik setelah puasa Ramadhan. Kenapa demikian? Apa dalilnya?
Tausiyah
Sabtu, 19 Oktober 2019 - 14:37 WIB
Ada satu doa memiliki keutamaan besar bagi yang mengamalkannya. Di zaman Rasulullah SAW, para sahabat hingga tabiin sering mengamalkan doa sekaligus zikir ini ketika memasuki pasar.
Tips
Senin, 16 Januari 2023 - 15:28 WIB
Rasa lapar sering membuat seseorang menjadi gelisah dan tidak tenang, bahkan bisa menjadi pemicu kejahatan. Berikut doa berlindung dari kelaparan yang diajarkan Rasulullah SAW.
Hikmah
Senin, 04 September 2023 - 10:07 WIB
Mungkin ada sebagian umat muslim yang ingin mengetahui, mengapa puasa Senin-Kamis menjadi kebiasaan yang dilakukan Rasulullah shallalahu alaihi wa sallam?
Tips
Senin, 02 Oktober 2023 - 15:30 WIB
Salah satu doa mustajab ada pada doa saat salat, terutama setelah tahiyat akhir. Doa-doa ini penting dihapalkan dan diamalkan setiap muslim agar dijaga dari fitnah akhir zaman dan dajjal.
Tips
Selasa, 10 Oktober 2023 - 12:50 WIB
Doa agar dimudahkan saat proses kematian atau sakaratul maut ini, penting diketahui dan diamalkan setiap muslim. Karena semua yang bernyawa pasti merasakan maut (mati), tidak terkecuali para Nabi dan Rasul.
Hikmah
Sabtu, 16 Mei 2020 - 16:43 WIB
Dalam Bahasa Arab, puasa dikenal dengan istilah Shaum atau Shiyam. Keduanya memiliki makna Al-Imsak yaitu menahan diri atau menunda kesenangan.
Tips
Jum'at, 12 Mei 2023 - 17:14 WIB
Sayyid Abdullah bin Alawi al-Haddad dalam kitabnya berjudul Rislatul Muwanah wal Mudhharah wal Muwzarah mengajarkan dia setelah iqamah sebagai berikut:
Muslimah
Senin, 10 Mei 2021 - 17:32 WIB
Di antara doa yang mustajab adalah doa yang diucapkan oleh orang tua untuk anaknya, baik doa kebaikan maupun doa keburukan. Bila doa kebaikan, pasti anak akan bahagia. Bagaimana bila sebaliknya?
Tausyiah
Kamis, 16 Juni 2022 - 18:07 WIB
Di antara nabi yang diceritakan melakukan doa dalam Al-Quran adalah Nabi Ibrahim. Melalui doanya, Nabi Ibrahim berharap agar anak-anaknya menjadi keturunan yang saleh.
Tausyiah
Jum'at, 01 September 2023 - 20:57 WIB
Sebagian orang mungkin ada yang menganggap remeh urusan bersin. Padahal di dalamnya ada faedah dan keutamaan besar. Simak ulasan berikut.
Tausiyah
Senin, 20 Mei 2019 - 14:44 WIB
Ketika Rasulullah SAW menyampaikan: berpuasalah niscaya kamu sehat, ini bukan sekadar omongan kosong.
Tips
Rabu, 09 Maret 2022 - 09:36 WIB
Menjelang Ramadhan, umat muslim yang masih memiliki utang puasa harus segera melunasinya. Namun, bagaimana dengan utang puasa yang masih terlewat karena berbagai alasan. Haruskah tetap dilunasi atau harus membyar denda?
Tips
Sabtu, 02 April 2022 - 05:15 WIB
Puasa Ramadhan diwajibkan bagi setiap muslim yang sudah mukallaf (baligh), namun ada golongan yang diberi dispensasi oleh Allah Subhanahu wa Taala untuk tidak menunaikan ibadah puasa ini