Topik Terkait: Ibadahnya Ulama Salaf
Hikmah
Senin, 29 November 2021 - 21:52 WIB
Semangat Ulama Salaf terdahulu patut diapresiasi karena semangat mereka menimba ilmu. Mereka benar-benar luar biasa karena punya banyak guru yang jumlahnya mencapai ribuan.
Hikmah
Minggu, 27 Oktober 2024 - 10:23 WIB
Menurutnya, ini sejalan saja dengan apa yang sudah terjadi, yaitu kecenderungan kaum reformis dari kalangan orang-orang Muslim untuk mencari model pada pengalaman sejarah umat Islam klasik.
Tips
Senin, 13 Maret 2023 - 12:58 WIB
Bila seseorang sudah mengeluarkan zakat gaji pada waktu menerimanya, maka tidak wajib zakat lagi pada waktu masa tempo tahunnya sampai, sehingga tidak terjadi kewajiban mengeluarkan zakat dua kali.
Hikmah
Rabu, 04 Januari 2023 - 13:54 WIB
Banyak pula di antara mereka yang berusaha meluruskan dan mempertimbangkannya dengan timbangan Al-Quran dan As-Sunnah. Salah satu ulama itu adalah Ibnul Qayyim.
Tips
Minggu, 20 Maret 2022 - 16:45 WIB
Kedudukan para ulama (orang yang ahli ilmu agama) sangat tinggi di hadapan Allah Subhanahu wa Taala. Islam pun mengajarkan bagaimana cara umat agar menghargai dan berakhlak pada ulama.
Hikmah
Kamis, 18 Mei 2023 - 23:37 WIB
Selain masa kecil yang terdidik oleh sang ibu, Ulama ahli Hadis pendiri Mazhab Hambali, Imam Ahmad bin Hanbal (Baghdad, 164-241 H) ternyata punya ibadah harian yang luar biasa.
Hikmah
Jum'at, 09 Desember 2022 - 22:02 WIB
Sungguh beruntung orang-orang beriman yang khusyuk dalam sholatnya, kelak mereka akan mewarisi Surga Firdaus. Berikut ini kumpulan kisah khusyuknya para ulama dalam sholatnya.
Dunia Islam
Senin, 05 Desember 2022 - 06:30 WIB
Ulama dan cendekiawan Muslim yang lahir dari bumi Uzbekistan terbilang banyak. Di antaranya ada beberapa ulama yang sangat masyhur dan berjasa bagi umat Islam.
Hikmah
Minggu, 27 September 2020 - 09:06 WIB
Kisah ini saya dapatkan saat pertama kali datang di Mesir tahun 2006 lalu. Seorang marbot mendapati ulama besar Al-Azhar Syeikh Syarawi sedang membersihkan toilet masjid.
Tausiyah
Kamis, 19 Desember 2019 - 15:21 WIB
Bagi orang awam mungkin sedikit bingung dan bertanya-tanya kenapa para ulama banyak berbeda pendapat. Apa sih penyebab adanya perbedaan ulama ahli fiqih ini.
Hikmah
Senin, 18 Mei 2020 - 06:32 WIB
Peran ulama hampir tidak dapat dipisahkan dari perkembangan bangsa Indonesia. Mereka ikut mewarnai perkembangan sosial, politik, kebudayaan dan agama di Tanah Air.
Tips
Selasa, 17 Agustus 2021 - 17:13 WIB
Najiskah kotoran cicak di tempat sholat? Apa benar kotoran cicak termasuk najis juga? Pertanyaan ini sering muncul di benak kita. Sebab, cicak banyak ditemui di rumah kita
Dunia Islam
Jum'at, 11 Agustus 2023 - 18:02 WIB
Ulama Arab Saudi keturunan Nabi Muhammad SAW tidak begitu banyak jika dibandingkan Yaman. Para keturunan Nabi di Saudi dulu pernah berkuasa di Makkah dan Madinah secara turun temurun.
Hikmah
Rabu, 27 Mei 2020 - 14:51 WIB
Kabar duka dari negeri sejuta wali, telah berpulang kerahmatullah ulama kharismatik Yaman As-Sayyid Al-Habib Ali Masyhur bin Muhammad bin Salim bin Hafizh bin Syeikh Abu Bakar bin Salim.
Hikmah
Selasa, 25 Oktober 2022 - 23:38 WIB
Sosok ulama yang menjaga jarak dengan penguasa pada masanya menarik untuk diketahui. Beliau selalu menolak pemberian penguasa yang kala itu dipimpin Khalifah Abdul Malik.
Dunia Islam
Senin, 08 Mei 2023 - 16:03 WIB
Ada beberapa ulama asal Thailand yang perlu diketahui. Ulama-ulama ini sangat berjasa terhadap perkembangan Islam di negara berjuluk negeri Gajah putih itu.
Hikmah
Minggu, 16 Agustus 2020 - 06:42 WIB
Saya tidak membayangkan sekiranya para ulama, semisal Imam At-Thabari hidup di era digital seperti hari ini, karya apa yang beliau hasilkan ya?
Dunia Islam
Rabu, 01 Mei 2024 - 13:37 WIB
Terdapat sejumlah ulama besar asal Uzbekistan yang namanya sudah tidak asing lagi di telinga umat muslim. Bahkan dua di antaranya merupakan ahli hadits yang ternama.
Hikmah
Sabtu, 03 Oktober 2020 - 22:34 WIB
Bagi kaum muslimin, nama Imam Muslim sudah tidak asing lagi. Beliau dikenal sebagai ulama ahli hadis setelah Imam Al-Bukhari. Nama kitab beliau yang mahsyur adalah Shahih Muslim.
Tausyiah
Sabtu, 05 Desember 2020 - 21:42 WIB
Indonesia berduka karena kehilangan empat ulama kharismatik Kamis kemarin (3/12/2020). Keempatnya menghadap Allah Taala hampir dalam waktu bersamaan antara pukul 18.00-20.00 WIB.