Topik Terkait: Keutamaan Puasa Ayyamul Bidh (halaman 43)
Hikmah
Selasa, 21 September 2021 - 15:16 WIB
Hari ini kita memasuki pertengahan bulan Shafar 1443 Hijriyah tepatnya tanggal 14 Shafar (21/9/2021). Berikut beberapa peristiwa penting yang terjadi di bulan Shafar.
Muslimah
Minggu, 25 Juni 2023 - 17:01 WIB
Syariat menganjurkan kepada setiap muslim dan muslimah untuk melakukan ibadah kurban terutama bagi yang memiliki kelapangan harta. Bagi mereka yang mampu, tentu berkurban tidak terlalu sulit.
Dunia Islam
Rabu, 27 Maret 2024 - 17:38 WIB
Anak-anak di Arab Saudi berdandan dan menyiapkan keranjang mereka untuk merayakan Gargeean, hari raya yang terjadi dua kali dalam satu tahun Islam pada tanggal 15 Syaban dan 15 Ramadan.
Tips
Rabu, 06 Juli 2022 - 18:30 WIB
Pahala berkurban di antaranya adalah mendapatkan pahala sebanyak bulu hewan yang dikurbankan. Oleh karena itu, menyembelih hewan kurban pada hari Idul Adha dan hari-hari tasyriq merupakan ibadah yang sangat dianjurkan dalam Islam.
Dunia Islam
Kamis, 07 April 2022 - 12:01 WIB
Di persimpangan jalan di pasar, sejumlah pedagang telah mendirikan kios yang menawarkan acar berwarna-warni cerah, yang dikenal sebagai turshi, di Palestina.
Tausyiah
Sabtu, 27 Agustus 2022 - 10:29 WIB
Penjelasan Gus Baha tentang tidur yang tidak membatalkan wudhu berdasarkan kejadian dari kisah-kisah sahabat Nabi Muhammad shallallahu alaihi wa sallam.
Tips
Rabu, 05 Januari 2022 - 12:24 WIB
Dari banyak lafaz sholawat yang diajarkan Nabi, ada satu sholawat yang pahalanya tak terbatas. Bahkan para Malaikat kerepotan mencatat pahalanya. Yuk amalkan.
Hikmah
Kamis, 13 Juni 2024 - 09:55 WIB
Banyak keutamaan dalam rezeki yang halal dan beramal saleh, terutama untuk kehidupan di dunia dan akhirat. Mengapa harus rezeki halal?
Tausiyah
Selasa, 06 Agustus 2013 - 06:32 WIB
Nabi Muhammad SAW sendiri sudah menyinggung dalam sebuah hadisnya yang berbunyi, &ldquoBanyak di antara umat-Ku yang melakukan puasa, tetapi mereka tidak mendapatkan apaapa kecuali hanya lapar dan dahaga (kam min shoimin laisa lahu min shiyaihi illa l-juu&rsquo wal athos).
Tips
Senin, 15 Juli 2024 - 09:09 WIB
Bacaan dan niat puasa sunnah Asyura dan Tasua perlu dilafalkan untuk membedakan antara satu ibadah dengan ibadah yang lainnya, atau membedakan ibadah dengan adat kebiasaan. Itu adalah fungsi niat.
Hikmah
Kamis, 10 Maret 2022 - 21:13 WIB
Setiap bulan dalam kalender Islam memiliki hikmah dan hakikat sendiri. Inilah alasan kenapa Syaban disebut sebagai bulan sholawat kepada Nabi Muhammad SAW.
Tausiyah
Kamis, 17 Mei 2018 - 16:43 WIB
Orang berpuasa karena ragam motivasi. Dari sekian banyak motivasi, tidak ada yang lebih tinggi dan mulia dari sebuah kesadaran melakukannya karena rasa syukur.
Tausyiah
Minggu, 03 Mei 2020 - 15:03 WIB
Tindakan menahan anggota tubuh, dapat diimplementasikan dengan cara menaati perintah Allah dan menjauhi larangan-Nya. Al-Muhasibi mengupas apa saja yang perlu dijaga.
Tausyiah
Selasa, 14 Maret 2023 - 21:53 WIB
Nabi Muhammad SAW ketika hendak sholat selalu bersiwak terlebih dahulu. Salah satu keutamaan menggunakan siwak ini adalah dilipatgandakannya pahala sholat.
Tausiyah
Sabtu, 11 Mei 2019 - 03:40 WIB
&ldquoBarangsiapa yang belum meninggalkan perkataan dan perbuatan dosa, maka tiada hajat bagi Allah untuk dia tinggalkan makan dan minum&rdquo. (Al-Hadist)
Muslimah
Kamis, 16 Februari 2023 - 08:49 WIB
Bolehkah melaksanakan puasa Rajab ini sekaligus menggabungkannya dengan qadha puasa Ramadhan? Terutama bagi kalangan muslimah yang masih memiliki utang puasa karena haid dan belum menggantinya.
Hikmah
Jum'at, 13 Mei 2022 - 05:08 WIB
Salah satu bukti keagungan Nabi Muhammad ialah turunnya perintah bersholawat untuk beliau. Hal ini diabadikan dalam Al-Quran Surat Al-Ahzab Ayat 56.
Tips
Kamis, 24 Agustus 2023 - 20:42 WIB
Keutamaan berzikir mengingat Allah sangat banyak, di antaranya dapat mendatangkan kebahagiaan dan kedamaian. Hati menjadi tenang, tidak gelisah, tidak takut ataupun khawatir.
Tausyiah
Selasa, 04 Juni 2024 - 14:21 WIB
Bulan Dzulhijjah akan segera tiba, dan umat Islam dianjurkan untuk menyembelih kurban. Mengapa dianjurkan ibadah kurban ini dan apa alasannya?
Muslimah
Minggu, 08 Mei 2022 - 05:15 WIB
Bolehkah menggabungkan niat dua puasa sunnah? seperti puasa sunnah 6 hari di bulan Syawal dengan puasa sunnah Senin-Kamis? Bagaimana hukumnya?