Topik Terkait: Mahram Bagi Perempuan (halaman 3)

  • Batalkah Sholat Perempuan Ketika Rambutnya Terlihat?
    Muslimah
    Jum'at, 05 Maret 2021 - 09:14 WIB
    Sebagai muslimah, kita mengetahui bahwa rambut adalah bagian dari aurat, maka hal ini berlaku kapanpun, terlebih pada waktu seorang perempuan menjalankan ibadah sholat. Lantas batalkah sholatnya ketika rambut perempuan itu terlihat atau tersingkap?
  • Nasehat Syaikh Al Utsaimin Bagi Muslimah yang Suka Mengoleksi Busana
    Muslimah
    Kamis, 10 Maret 2022 - 15:01 WIB
    Selalu ingin tampil cantik dan memesona adalah fitrah seorang wanita, salah satunya dengan kegemaran mereka dalam berbusana. Islam sendiri telah mengatur dengan sempurna agar keindahan wanita dalam berpakaian tak melanggar aturan syariat.
  • Perintah Menundukan Pandangan bagi Muslimah, Begini Penjelasannya
    Muslimah
    Rabu, 23 Februari 2022 - 13:42 WIB
    Tak hanya kaum lelaki, kalangan wanita pun khususnya kaum muslimah diharuskan menundukan pandangan matanya (ghadhdhul bashar), yang diiringi dengan perintah memelihara kemaluan (hifzhul farj),
  • Begini Persamaan Kedudukan Perempuan dan Lelaki dalam Al-Quran
    Tausyiah
    Senin, 11 September 2023 - 05:15 WIB
    Perempuan dan laki-laki, misalnya, memiliki kedudukan yang sama dalam kebebasan kewajiban beragama dan beribadah. Di dalam masalah takalif agama dan sosial yang pokok, Al Quran juga menyamakan antara keduanya
  • Perempuan yang Selalu Memuliakan Rasulullah
    Muslimah
    Kamis, 05 November 2020 - 18:05 WIB
    Fathimah binti Asad adalah perempuan yang mendapat kehormatan untuk mendidik dan mengasuh Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam saat beliau dalam asuhan pamannya, Abu Thalib.
  • Apa Saja Batasan Aurat Perempuan Ketika Salat?
    Muslimah
    Sabtu, 06 Februari 2021 - 09:18 WIB
    Pakaian perempuan muslimah wajib menutup auratnya. Lalu bagaimana dengan pelaksanaan ibadah salat kaum Hawa ini? Apa batasan aurat perempuan dalam melaksanakan salat tersebut?
  • Perempuan-Perempuan Pemegang Bara Api
    Muslimah
    Minggu, 25 Oktober 2020 - 19:26 WIB
    Dari kisah-kisah Islam yang bersumber dari Al-Quran dan Sunnah, ada banyak tokoh perempuan yang patut dijadikan suri tauladan. Mereka perempuan-perempuan penggenggam bara api. Siapa mereka dan apa maksud penggenggam bara api ini?
  • Kisah Perempuan di Perang Uhud yang Mengkhawatirkan Rasulullah
    Muslimah
    Jum'at, 16 Oktober 2020 - 16:53 WIB
    Dalam perang Uhud, kaum muslimin banyak mengalami penderitaan dan kesusahan. Bahkan banyak di antara mereka yang mati syahid. Kabar ini telah sampai ke Madinah, sehingga kaum perempuan juga mengetahui berita kekalahan ini.
  • Ayat-Ayat Pembebasan Perempuan dari Kezaliman Jahiliah
    Hikmah
    Jum'at, 08 September 2023 - 08:06 WIB
    Kezaliman-kezaliman ala jahiliah yang kerap menimpa perempuan, di antaranya, adalah orang tua merasa susah dan senantiasa murung jika yang dilahirkan adalah bayi perempuan,
  • Al-Qadam dan Kaos Kaki bagi Muslimah
    Muslimah
    Rabu, 19 Januari 2022 - 08:32 WIB
    Islam menegaskan bahwa semua bagian tubuh seorang perempuan muslimah adalah aurat, kecuali muka dan telapak tangan. Lantas, apakah bagian bawah kaki atau disebut al qadam termasuk batasan aurat juga?
  • Mengenal 20 Sifat Wajib Bagi Allah dan Artinya
    Hikmah
    Senin, 29 November 2021 - 19:19 WIB
    Allah Azza wa Jalla memiliki banyak sifat dan nama-nama terbaik. Ada 20 sifat wajib bagi Allah yang patut diketahui umat muslim berikut dalil dan artinya.
  • Gaji di Arab Saudi Naik 6 Persen, Partisipasi Perempuan Meningkat 36 Persen
    Dunia Islam
    Kamis, 15 Februari 2024 - 14:43 WIB
    Gaji di Arab Saudi diperkirakan akan meningkat rata-rata 6 persen pada tahun 2024. Sementara itu, tingkat partisipasi perempuan di pasar tenaga kerja terus meningkat pesat.
  • 4 Sosok Perempuan Mulia yang Mengasuh Baginda Nabi Muhammad SAW
    Muslimah
    Jum'at, 30 September 2022 - 17:26 WIB
    Dalam sejarah kehidupan Nabi Muhammad SAW, selain ibu kandung yakni Aminah binti Wahab bin Abdulmanaf bin Zuhrah bin Kilab, didapati beberapa orang perempuan mulia yang menjadi sosok ibu asuhnya
  • Inilah Kondisi-kondisi Wanita Muslimah Diperbolehkan Memakai Parfum
    Muslimah
    Rabu, 26 Januari 2022 - 15:02 WIB
    Sesungguhnya Islam melarang wanita muslimah keluar rumah dengan menggunakan minyak wangi, namun ada kondisi-kondisi tertentu yang membolehkan mereka menggunakan parfum. Kondisi apa itu?
  • Taubatnya  Perempuan Pezina
    Muslimah
    Jum'at, 20 November 2020 - 14:45 WIB
    Dalam hukum Islam, seorang pezina baik laki-laki maupun perempuan itu dihukum rajam. Yakni dilempar batu sampai meninggal dunia. Tentang hal ini, ada kisah di zaman Rasulullah yang bisa kita ambil hikmahnya, yakni kisah perempuan pezina yang minta dirajam
  • Inilah Batasan Aurat Muslimah Ketika Salat
    Muslimah
    Jum'at, 27 Oktober 2023 - 08:30 WIB
    Bagaimana sebenarnya batasan aurat muslimah ketika salat, terutama terkait wajahnya? Apakah ujung dagu termasuk ke dalam aurat wanita saat salat?
  • Iktikaf bagi Muslimah, Begini Syarat-syaratnya
    Muslimah
    Senin, 10 April 2023 - 12:35 WIB
    Menjelang 10 hari terakhir bulan Ramadan, kaum muslimin disunnahkan untuk melaksanakan iktikaf, atau berdiam diri di masjid dengan maksud mendekatkan diri hanya kepada Allah Subhanahu wa taala.
  • Wanita Sangat Dimuliakan dalam Islam, Ini 4 Fase Kemuliannya
    Muslimah
    Kamis, 24 Februari 2022 - 13:00 WIB
    Kaum wanita hidup dengan penuh kemuliaan dalam agama Islam. Mereka dimuliakan dalam semua fase kehidupan yang mereka lalui, dan diberikan hak-hak khusus oleh Islam. Apa saja kemuliaannya?
  • Inilah Karakter Perempuan yang Tertipu Fitnah Dajjal
    Muslimah
    Jum'at, 08 Januari 2021 - 08:43 WIB
    Kemunculan dajjal pada hari kiamat adalah salah satu puncak kemunculan fitnah paling besar dalam kehidupan sejarah manusia. Mayoritas manusia di saat kemunculan dajjal adalah tertipu oleh makhluk yang mengaku tuhan itu
  • Kuwait Berencana Larang Kuliah Campuran Laki-Laki dan Perempuan
    Dunia Islam
    Jum'at, 15 September 2023 - 15:20 WIB
    Kuwait berencana menerapkan segregasi gender di universitas. Langkah ini mendapat kecaman sejumlah pihak yang menilai hal itu sebagai langkah mundur.