Topik Terkait: Masalah Agama
Dunia Islam
Sabtu, 07 Oktober 2023 - 15:59 WIB
Islam menasihatkan pada setiap orang yang telah dewasa, sanggup melakukan penelitian agama, untuk menguji Agama yang diwariskan dari orang-orang tuanya.
Tausyiah
Senin, 06 Mei 2024 - 08:30 WIB
Pernikahan beda agama masih menjadi perdebatan di Indonesia. Sebagai bangsa yang mayoritas Islam, bagaimana sebenarnya hukum nikah beda agama ini?
Dunia Islam
Minggu, 04 Agustus 2024 - 17:11 WIB
Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas mengatakan bahwa Indonesia menjadi negara yang aman dan damai karena dipenuhi dengan toleransi dalam menyikapi perbedaan dan keragaman.
Tausyiah
Minggu, 07 Januari 2024 - 11:49 WIB
Yang paling berharga buat agama adalah agama itu sendiri. Karenanya setiap agama menuntut pengorbanan apa pun dari pemeluknya demi mempertahankan kelestariannya.
Tausyiah
Rabu, 13 September 2023 - 08:49 WIB
Hukum asal masalah agama/ibadah adalah terlarang sampai ada dalil yang mensyariatkannya, sedangkan hukum asal semua urusan muamalah dunia adalah boleh sampai ada dalil yang melarangnya
Dunia Islam
Kamis, 21 Juli 2022 - 18:47 WIB
Beberapa waktu yang lalu publik ramai membicarakan tentang Pengadilan Negeri (PN) Surabaya yang mengesahkan atau mengizinkan pernikahan beda agama.
Hikmah
Selasa, 13 Agustus 2024 - 06:01 WIB
Dari sederet Perang Salib yang telah terjadi, dimulai dari perang pertama hingga perang terakhir, hampir semuanya dicampuri oleh masalah politik kerajaan yang di dalamnya juga terdapat faktor ekonomi.
Hikmah
Senin, 14 November 2022 - 16:37 WIB
Haji Abdul Malik Karim Amrullah yang populer dengan nama penanya Hamka atau Buya Hamka mengatakan bahwa puncak tertinggi dari pandangan hidup seorang muslim adalah cinta.
Tausyiah
Senin, 06 Mei 2024 - 14:54 WIB
Al-Quran telah mengizinkan lelaki muslim mengawini perempuan-perempuan ahli kitab baik dari kalangan Yahudi maupun Nasrani, untuk mengadakan pergaulan dengan mereka.
Muslimah
Jum'at, 09 Juli 2021 - 09:00 WIB
Kunci semua kebaikan di dunia ini adalah memahami ilmu agama. Sebab, ilmu ad-dien (agama) adalah penuntun bagi semua umat Islam menuju ketakwaan kepada Allah melalui sunnah-sunnah Nabi Muhammad SAW.
Tausyiah
Kamis, 04 Januari 2024 - 21:30 WIB
Agama bukan saja merupakan kebutuhan manusia, tetapi juga selalu relevan dengan kehidupannya. Adakah manusia yang tidak mendambakan kebenaran, keindahan dan kebaikan?
Tausyiah
Kamis, 25 Maret 2021 - 16:28 WIB
Pengasuh Ponpes Ash-Shidqu Kuningan Al-Habib Quraisy Baharun menyebutkan bahwa solusi dari segala masalah ada dalam Al-Quran. Allah memberi petunjuk dalam satu ayat yang populer.
Dunia Islam
Rabu, 31 Mei 2023 - 22:11 WIB
New Decade, making institutional peace take root. Inilah tema dari acara pertemuan tahunan tokoh-tokoh agama di Kota New York, Amerika Serikat, Minggu 28 Mei 2023 kemarin.
Hikmah
Kamis, 24 September 2020 - 22:43 WIB
Penyebarluasan kesadaran menghindari gratifikasi yang dilarang dalam perspektif agama sangat diperlukan untuk mencegah lebih awal terjadinya korupsi.
Tips
Sabtu, 19 Maret 2022 - 11:40 WIB
Seorang ulama Said bin Abdul Aziz rahimahullah berkata: Apabila engkau menghadapi suatu masalah yang engkau tak sanggup untuk mengubahnya, maka bersabarlah. Tunggulah jalan keluar dari Allah.
Dunia Islam
Kamis, 21 Juli 2022 - 20:21 WIB
Partai Persatuan Indonesia (Perindo) kembali menggelar Podcast Aksi Nyata, Kamis (21/7/2022). Tema podcast kali ini adalah Pernikahan Beda Agama, Bagaimana Menurut Agama Islam?.
Dunia Islam
Rabu, 18 Oktober 2023 - 10:00 WIB
Di dalam kitab suci agama ini memaparkan Israel sebagai orang-orang suci yang kehidupannya mencakup pengalaman di pengasingan (diaspora) dan kembali ke tanah yang dijanjikan.
Hikmah
Jum'at, 07 Juli 2023 - 04:56 WIB
Kasus yang menyeret pimpinan Ponpes Al-Zaytun Indramayu terkait dugaan penistaan agama mengingatkan kita tentang peristiwa penyimpangan yang terjadi di zaman Rasulullah SAW.
Dunia Islam
Selasa, 10 Oktober 2023 - 20:00 WIB
Tak hanya Yahudi, ternyata ada beberapa agama yang juga diakui di Israel. Israel, sebuah negara yang terletak di Timur Tengah, sering kali diidentifikasi dengan Yahudi karena mayoritas penduduknya menganut agama Yahudi.
Hikmah
Rabu, 13 September 2023 - 10:27 WIB
Di antara bermacam-macam pengetahuan, ilmu agama terbagi menjadi tiga: ilmu Al-Quran, ilmu hadis, dan penjelasan atau pengetahuan tentang realitas-realitas keimanan.