Topik Terkait: Materi Ajaran Tarekat (halaman 18)
Tausyiah
Senin, 21 Desember 2020 - 17:08 WIB
Rasulullah menekankan pentingnya menjaga persaudaraan terutama bagi sesama muslim. Persaudaraan ini hanya bisa diwujudkan jika sesama muslim saling menyayangi.
Hikmah
Selasa, 12 Januari 2021 - 06:47 WIB
Manusia tidak harus berhubungan dengan orang baik: ia harus berhubungan dengan bentuk yang memungkinkan mengubah fungsinya dan membuatnya baik.
Tausyiah
Kamis, 27 Juni 2024 - 14:50 WIB
Biasanya wanita dinikahi karena hartanya, atau keturunannya, atau kecantikannya, atau karena agamanya. Jatuhkan pilihanmu atas yang beragama, (karena kalau tidak) engkau akan sengsara.
Tausyiah
Selasa, 24 September 2024 - 05:15 WIB
Kebijakan memopulerkan doa ini, dinilai oleh banyak pakar sebagai bertujuan politis, karena dengan doa itu para penguasa Dinasti Umayyah melegitimasi kesewenangan pemerintahan mereka, sebagai kehendak Allah.
Hikmah
Rabu, 01 November 2023 - 05:15 WIB
Sebagian ulama memilih abstain tentang hukum nikah Misyar. Menurut mereka esensi pernikahan seperti ini berikut dalil yang dipergunakan baik yang mendukung maupun yang menolak tampak belum meyakinkan.
Tausyiah
Kamis, 07 Januari 2021 - 17:00 WIB
Islam memang unik dan Istimewa. Dari sudut mana saja kita bahas akan menarik dan membuat hati kita semakin jatuh cinta dan bangga.
Hikmah
Minggu, 04 Februari 2024 - 09:55 WIB
Menurut sejarah peradaban Islam, kata dawlah dipergunakan untuk menunjuk pada pengertian rezim kekuasaan, seperti Daulah Bani Umayyah dan Daulah Bani Abbasiyyah.
Tausyiah
Senin, 29 Juli 2024 - 11:51 WIB
Bertani memang pekerjaan mulia, namun Islam sangat benci kalau umatnya membatasi aktivitasnya hanya pada bidang pertanian atau terbatas bergelimang di dasar laut
Tausyiah
Jum'at, 14 Juli 2023 - 15:15 WIB
Kebanyakan manusia terjerumus pada permasalahan antara berlebihan dan mempermudah, mengingat karena masalah permainan dan seni lebih berkaitan dengan perasaan hati nurani daripada akal dan pemikiran.
Tausyiah
Rabu, 22 Mei 2024 - 05:15 WIB
Watak tak-berdosa dari musik dan tarian yang diperlakukan sekadar sebagai hiburan, juga dibenarkan oleh hadis shahih yang kita terima dari Siti Aisyah.
Tausyiah
Jum'at, 10 Februari 2023 - 15:29 WIB
Hari ini kita sudah memasuki 19 Rajab 1444 Hijriyah bertepatan Jumat (10/2/2023). Berikut khutbah Jumat bulan Rajab kali ini mengangkat tema Isra Miraj dan kualitas sholat.
Tips
Jum'at, 09 Februari 2024 - 12:43 WIB
Ya Allah ya Tuhan kami, janganlah Engkau kuasakan (jadikan pemimpin) atas kami--karena dosa-dosa kami--orang yang tidak takut kepada-Mu dan tidak punya belas kasihan kepada kami.
Tausyiah
Jum'at, 16 Agustus 2024 - 06:03 WIB
Olahraga tinju cukup populer di Tanah Air. Begitu juga pertandingan MMA (Mixed Martial Arts). Permainan ini menarik banyak peminat meskipun menampilkan pertunjukan berdarah-darah. Lalu, bagaimana hukumnya dalam Islam?
Tausyiah
Senin, 19 Agustus 2024 - 15:09 WIB
Amat banyak ayat Al-Quran dan hadis Nabi SAW yang berbicara tentang kewajiban belajar, baik kewajiban tersebut ditujukan kepada lelaki maupun perempuan.
Tausyiah
Kamis, 30 November 2023 - 15:14 WIB
Syaikh Abdul Muhsin mengatakan salah satu bentuk berdoa kepada selain Allah yang paling buruk, adalah menjadikan perantara-perantara khusus antara Allah dan makhluk-Nya.
Hikmah
Minggu, 30 Oktober 2022 - 08:21 WIB
Mereka memasuki sebuah kota dan meramaikan suasana dengan seruling dan genderang, untuk mengumpulkan orang-orang sebelum menceritakan dongeng atau legenda.
Tausyiah
Rabu, 13 November 2024 - 05:15 WIB
Nabi Muhammad diberi kitab suci yang abadi, yang dalam satu segi membenarkan Taurat dan Injil, dan dari segi yang lain melakukan perbaikan ajaran yang terdapat pada kedua kitab suci tersebut.
Tausyiah
Senin, 05 Agustus 2024 - 13:30 WIB
Seorang muslim tidak halal bekerja sebagai prajurit dalam ketenteraan yang memerangi kaum muslimin atau bekerja sebagai pegawai dalam suatu pabrik yang memproduksi senjata untuk memerangi kaum muslimin
Tausyiah
Selasa, 08 Juni 2021 - 13:49 WIB
Pada hakikatnya semua orang memiliki mata hati dan dapat terbuka. Namun, terbukanya mata hati tanpa pancaran cahaya membuat pemiliknya akan memandang sesuatu dengan warna gelap.
Hikmah
Sabtu, 31 Desember 2022 - 10:20 WIB
Nabi Isa dari sudut pandang Yahudi, Kristen, dan Islam tidaklah sama. Bagi para pemeluk Yahudi memandang, Nabi Isa bukanlah Nabi. Melainkan juru selamat palsu.