Topik Terkait: Nasihat Bijak Abu Bakar ASh Shiddiq (halaman 39)

  • Peristiwa di Bulan Rajab:...
    Hikmah
    Minggu, 06 Februari 2022 - 09:32 WIB
    Perisiwa di bulan Rajab salah satunya adalah isra dan mikraj Nabi Muhammad SAW. Isra Mikraj terjadi pada malam 27 Rajab tahun ke-10 kenabian, dan inilah yang populer.
  • Gara-gara Mimpi, Baginda...
    Hikmah
    Minggu, 03 Mei 2020 - 03:55 WIB
    Abu Nawas diusir. Boleh kembali syaratnya tidak boleh dengan berjalan kaki, berlari, merangkak, melompat-lompat dan menunggang keledai atau binatang yang lain.
  • 3 Kisah Nasib Buruk...
    Hikmah
    Sabtu, 18 Juni 2022 - 17:18 WIB
    Berikut ini adalah tiga kisah nasib buruk mereka yang menghina hadis Rasulullah SAW yang dihimpun Ustadz Abu Ubaidah Yusuf bin Mukhtar as-Sidawi dalam bukunya berjudul Aneh dan Lucu.
  • Baginda Raja Jadikan...
    Hikmah
    Rabu, 11 November 2020 - 06:37 WIB
    Sebelum menghadap Baginda Raja, Abu Nawas kembali mengambil pentungannya lalu mengejar ketiga utusan raja yang hampir buang air besar di ranjangnya. Ketiga utusan itu pun lari terbirit-birit.
  • Pembebasan Irak: Kisah...
    Hikmah
    Jum'at, 19 Januari 2024 - 16:53 WIB
    Khalid tinggal di Hirah dan sekaligus dijadikan markas komandonya. Itulah ibu kota Islam pertama di luar negeri Arab. Tetapi pimpinan pemerintahan diserahkan kepada tokoh-tokoh anak negeri itu.
  • Penaklukan Mesir: Pasukan...
    Hikmah
    Rabu, 26 Juni 2024 - 15:35 WIB
    Dikisahkan, tatkala pasukan muslim yang dipimpin Amr bin Ash menaklukkan Umm Dunain di Mesir, pasukan Romawi yang berlindung di dalam benteng Babilon sangat terkejut.
  • Kisah Khalifah Umar...
    Hikmah
    Senin, 14 Maret 2022 - 18:57 WIB
    Khalifah Umar bin Khatab memecat Khalid bin Walid diganti oleh Abu Ubaidah sebagai pimpinan militer di Syam. Benarkah ini sebagai langkah Khalifah menyelamatkan tauhid umat?
  • Muawiyah Menangis Mendengar...
    Hikmah
    Minggu, 19 Desember 2021 - 07:16 WIB
    Dalam politik Muawiyah adalah rival Ali bin Abi Thalib. Meski begitu, Muawiyah yang akhirnya menjadi pemenang tak bisa menahan air matanya ketika mendengar tentang kebaikan Ali bin Abi Thalib.
  • Jalan Sufi: Berikut...
    Hikmah
    Sabtu, 10 Oktober 2020 - 15:43 WIB
    Metodologi khusus kaum Chisyti segera mengalami kristalisasi menjadi kecintaan sederhana terhadap musik pembangkitan emosional yang dihasilkan musik dikacaukan dengan pengalaman spiritual.
  • Pesan Indah Habib Quraisy...
    Tausyiah
    Minggu, 20 Juni 2021 - 14:43 WIB
    Pengasuh Ponpes Ash-Shidqu Kuningan Jawa Barat Al-Habib Quraisy Baharun menyampaikan nasihat indah soal rezeki. Berikut tausiyahnya.
  • Ini Mengapa Abu Bakar...
    Tausyiah
    Selasa, 08 Februari 2022 - 08:17 WIB
    Mengapa Abu Bakar berani sedekahkan 100% hartanya? Ini dijawab pada surat Al-Lail ayat 17-21 yang turun berkenaan dengan Abu Bakar Ash-Shiddiq. Mari kita simak.
  • Kisah Ahli Kitab Menunjukkan...
    Hikmah
    Kamis, 15 September 2022 - 16:28 WIB
    Kisah Ahli Kitab menunjukkan gambar Abu Bakar memegang tumit Nabi Muhammad SAW disampaikan dalam satu hadis yang dinukil Ibnu Katsir saat menafsirkan al-Quran surat Al-Araf ayat 157 dalam tafsirnya.
  • Pertaruhan Besar Khalid...
    Hikmah
    Senin, 24 Agustus 2020 - 15:06 WIB
    Di antara mereka yang dikirimkan Abu Bakar untuk membantu Khalid terdapat orang-orang yang sudah hafal Al-Quran, juga terdiri dari mereka yang sudah pernah terjun ke dalam perang Badar.
  • Pelajar Ini Mengaku...
    Tips
    Minggu, 18 Desember 2022 - 10:39 WIB
    Seorang pelajar sekolah lanjutan mengaku mudah terangsang kepada Syaikh Yusuf al-Qardhawi. Keadaan ini membuat dirinya repot karena harus sering mandi dan mencuci pakaian dalam.
  • Mau Tahu Manusia Paling...
    Muslimah
    Rabu, 15 November 2023 - 11:03 WIB
    Dalam Islam, menikah atau pernikahan merupakan penyempurna dari separuh agamanya. Namun, ada satu perbuatan yang membuat suami istri menjadi manusia paling buruk. Siapa dia?
  • Abu Nawas Menjual Baginda...
    Hikmah
    Senin, 04 Mei 2020 - 15:42 WIB
    Begitu banyak tumpukan kayu di belakang rumah badui itu sehingga memandangnya saja Sultan Harun Al Rasyid sudah merasa ngeri, apalagi harus mengerjakannya.
  • Masuk Angin, Raja Minta...
    Hikmah
    Kamis, 30 April 2020 - 03:29 WIB
    Baginda Raja mengeluh sering mendapat gangguan perut. Kata tabib, Baginda kena serangan angin. Untuk itu ia meminta Abu Nawas menangkap dan memenjarakan angin.
  • Asbabun Nuzul Surat...
    Tausyiah
    Kamis, 07 Maret 2024 - 11:55 WIB
    Binasalah kedua tangan Abu Lahab dan sesungguhnya dia akan binasa. Tidaklah berfaedah kepadanya harta bendanya dan apa yang ia usahakan. Kelak dia akan masuk ke dalam api yang bergejolak.
  • Al-Fitnat Al-Kubra:...
    Hikmah
    Sabtu, 04 Februari 2023 - 14:57 WIB
    Tragedi pembunuhan Khalifah Utsman bin Affan adalah permulaan, dan hanyalah salah satu, dari deretan fitnah yang amat besar pengaruhnya kepada terjadinya skisme dalam Islam.
  • Orang Buta di Mata Imam...
    Tausyiah
    Kamis, 03 Desember 2020 - 16:31 WIB
    Ada satu kisah Imam Ahmad Bin Hanbal yang mengandung pelajaran berharga. Kisah ini disampaikan Ustaz Muchlis Al-Mughni (Dai lulusan Al-Azhar Mesir) dalam satu tausiyahnya.