Topik Terkait: Positif Corona (halaman 4)
Tausiyah
Rabu, 11 Maret 2020 - 08:05 WIB
Salah satu hikmah (pelajaran) penting dari kasus Corona ini adalah bahwa kasus ini mengingatkan sekaligus menyingkap beberapa fakta tentang manusia itu sendiri.
Hikmah
Selasa, 07 April 2020 - 17:19 WIB
Kenapa dalam dua tahun kalian memakan begitu banyak korban sampai 50 ribu orang yang meninggal? Bukannya kalian janji hanya memakan korban seribu orang?
Tausyiah
Senin, 12 Juli 2021 - 15:55 WIB
Ulama ahli tafsir KH Ahmad Bahauddin Nursalim atau Gus Baha memberi tips sederhana untuk menjaga sistem imun tubuh. Tips ini bisa menjadi salah satu perisai agar terhindar dari segala penyakit.
Tausyiah
Selasa, 23 Februari 2021 - 15:54 WIB
Wikipedia mencatat per 20 Februari 2021 wabah virus COVID-19 telah menjangkiti 112 juta orang, dengan 2,47 juta orang meninggal dunia, dan 63 juta sembuh.
Tausiyah
Jum'at, 03 April 2020 - 05:15 WIB
Ulama dari Tarim Hadhramaut Yaman, Al-Habib Alwi bin Abdullah Alaydrus menceritakan mimpi seorang saleh terkait virus Corona yang melanda dunia saat ini.
Tips
Kamis, 21 Mei 2020 - 04:00 WIB
Ketua PWM Jawa Timur Saad Ibrahim menegaskan Muhammadiyah tetap konsisten berpedoman kepada Fatwa Tarjih melaksanakan salat Id di rumah di masa wabah Corona.
Hikmah
Rabu, 20 Mei 2020 - 15:05 WIB
Ketua Umum Pimpinan Pusat Aisyiyah, Noordjannah Djohantini, menegaskan bahwa Aisyiyah berusaha semakin meluaskan manfaatnya, terutama dalam masa pandemi.
Tausyiah
Rabu, 07 Juli 2021 - 05:00 WIB
Dai Penggagas Jurus Sehat Rasulullah (JRS) Ustaz Dokter Zaidul Akbar mengajak kaum muslimin untuk membangun optimisme seperti yang diajarkan Baginda Rasulullah.
Hikmah
Minggu, 08 Maret 2020 - 23:14 WIB
Semua urusan manusia memang sudah tertulis di Lauhul Mahfudz. Namun, Allah Taala dengan sifat Maha pengasih dan penyayang-Nya memberi manusia ikhtiar dan doa.
Hikmah
Senin, 20 April 2020 - 09:26 WIB
Covid, menurut Yusuf Mansur, adalah satu dari Al Asmaa-ul Husnaa. Bahwa Khoofidh itu adalah Yang Berhak Memuliakan dan Merendahkan. Kita minta anak kita bagian yang dimuliakan.
Tausyiah
Selasa, 13 Juli 2021 - 11:50 WIB
Sejak wabah virus Covid-19 melanda, banyak nyawa yang telah tiada. Virus atau wabah penyakit hanyalah sekian kecil dari asbab atau penyebab kematian.
Tausyiah
Sabtu, 12 September 2020 - 17:18 WIB
Sudah menjadi pemandangan biasa di berbagai masjid dan mushalla, kaum muslimin salat memakai masker. Bagaimana pandangan syariat terhadap hal ini? Apakah dibolehkan?
Tips
Selasa, 15 Oktober 2024 - 11:07 WIB
Ada tips untuk kaum muslim, agar selalu berpikir positif atau berbaik sangka alias husnudzan terhadap segala hal, terutama tentang Allah SWT. Apa saja tipsnya?
Tausiyah
Minggu, 22 Maret 2020 - 10:10 WIB
Ulama besar dari Universitas Al-Azhar Mesir, Maulana Syeikh Dr Yusri Rusydi Sayyid Jabr Al-Hasani menyampaikan pesan terkait wabah Corona yang melanda dunia.
Tausyiah
Rabu, 04 Januari 2023 - 14:07 WIB
Cak Nur bilang taqlid dalam makna generik yang positif merupakan dasar penumbuhan kekayaan intelektual yang integral, yakni integral dalam arti bahwa suatu bangunan tradisi intelektual memiliki akar-akar dalam sejarah.
Tausyiah
Jum'at, 23 Juli 2021 - 14:35 WIB
Wabah Corona telah merenggut banyak nyawa di dunia termasuk di Indonesia. Kemunculan virus ini disebut sebagai satu tanda-tanda kecil Kiamat akan terjadi. Benarkah demikian?
Tausyiah
Sabtu, 09 Mei 2020 - 15:21 WIB
Kaitannya dengan salat Id pada saat pandemi Covid-19, Muhammadiyah cenderung kepada pendapat fukaha Hanafiyyah, yang kemudian diikuti oleh Ibnu Taimiyah.
Tausiyah
Kamis, 02 April 2020 - 10:49 WIB
KH Ahmad Bahauddin Nursalim atau Gus Baha, mengingatkan agar umat Islam tidak gelisah dan takut yang berlebihan dalam menghadapi wabah virus corona.
Tausyiah
Selasa, 06 Juli 2021 - 15:12 WIB
Pandemi Covid-19 yang merenggut banyak nyawa di dunia menyadarkan kita bahwa manusia itu sejatinya lemah. Dalam situasi saat ini, Ibadah dan Sabar diyakini sebagai vaksin terampuh.
Hikmah
Senin, 13 April 2020 - 17:36 WIB
Tim Buser Covid-19 Yayasan Askar Kauny (YAK) membagikan paket sembako kepada warga terdampak wabah Covid-19 di Indonesia khususnya di wilayah Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang dan Bekasi.