Topik Terkait: Qadha Shalat
Muslimah
Senin, 31 Januari 2022 - 16:57 WIB
Ada keistimewaan bagi seorang muslimah ketika mengalami siklus datang bulan atau haid. Mereka tidak diwajibkan melaksanakan ibadah shalat dan puasa ketika haid tersebut.
Tips
Minggu, 17 September 2023 - 17:41 WIB
Niat puasa qadha atau niat puasa ganti (bayar utang puasa ramadhan) dibaca ketika usai sahur. Menjalankan puasa qadha ini tidak ada bedanya dengan puasa pada bulan Ramadan dan dilaksanakan di bulan apa saja selain Ramadan, termasuk di bulan Rabiul Awal ini.
Muslimah
Kamis, 17 Maret 2022 - 10:40 WIB
Bulan Syaban merupakan bulan terakhir untuk menqadha (mengganti) puasa Ramadhan. Karena itu, menyegerakan qadha puasa itu lebih utama, apalagi ketika telah tiba saat-saat terakhir dibolehkan mengqadhanya
Tips
Sabtu, 01 April 2023 - 14:47 WIB
Mazhab Hanafi membuat 22 hal pembatalan puasa yang wajib membayar qadha sekaligus kafarat bagi seorang muslim yang mukallaf atau orang yang sudah punya hak dan kewajiban dalam konstitusi hukum.
Tausyiah
Senin, 09 November 2020 - 08:10 WIB
Sebelum mendirikan shalat, ada baiknya kita membaca doa perlindungan ini. Sebab setan selalu menggoda orang yang shalat dengan cara membisikkan dan membuat angan-angan.
Tausyiah
Sabtu, 05 Maret 2022 - 20:55 WIB
Bagi Anda yang Ramadhan tahun lalu tidak dapat menjalankan puasa maka diwajibkan mengqadha (mengganti) atau membayar fidyah di bulan ini. Berikut niatnya.
Muslimah
Rabu, 17 Maret 2021 - 14:56 WIB
Bagi sebagian kalangan muslimah menyambut bulan suci ini kadang-kadang mengalami kebingungan, terutama terkait waktu untuk meng-qadha puasa. Adakah batas waktu untuk meng-qadha puasa Ramadhan sebelumnya?
Muslimah
Senin, 13 September 2021 - 18:44 WIB
Apakah antara shalat wajib dan shalat sunnah rawatib perlu ada jeda ataukah boleh dilakukan langsung tanpa jeda? Ternyata melakukan shalat di antara keduanya harus ada jeda.
Tausyiah
Jum'at, 04 Maret 2022 - 05:15 WIB
Ramadhan 1443 Hijriyah tinggal 30 hari. Bagi yang masih memiliki utang puasa Ramadhan, saat ini merupakan kesempatan terbaik untuk meng-qadha (menggantinya).
Muslimah
Sabtu, 27 Mei 2023 - 14:26 WIB
Dalam Islam, seorang muslimah dilarang salat ketika haid, dan keistimewaan lagi mereka tak perlu pula mengqadha (mengganti) salat setelah mereka suci.
Tausyiah
Jum'at, 03 Januari 2025 - 14:53 WIB
Apakah puasa Rajab boleh digabung dengan puasa qadha? Mengingat, bulan Ramadan tinggal sebentar lagi, sedangkan banyak kaum muslim yang berutang puasa dan belum menggantinya.
Tips
Rabu, 24 April 2024 - 11:23 WIB
Bolehkah bolehkah menggabung puasa sunnah 6 hari Syawal dengan qadha Ramadan, terutama yang masih punya utang puasa Ramadan?
Tausyiah
Rabu, 13 Januari 2021 - 15:32 WIB
Ada banyak macam shalat sunnah yang dianjurkan untuk dikerjakan, salah satunya adalah Shalat Sunnah Rawatib. Berikut cara mengerjakan dan bacaan niatnya.
Tips
Kamis, 16 Maret 2023 - 21:53 WIB
Hari ini kita berada di akhir-akhir bulan Syaban tepatnya 24 Syaban 1444 Hijriyah. Bagi yang memiliki utang puasa Ramadan tahun lalu, masih ada waktu untuk melunasinya.
Hikmah
Sabtu, 11 Maret 2023 - 05:15 WIB
Salah satu dari rukun iman adalah percaya dan yakin terhadap takdir yang telah Allah tetapkan, yakni qadha dan qadharnya. Lalu bagaimana dengan takdir? Adakah perbedaannya?
Muslimah
Kamis, 16 Februari 2023 - 08:49 WIB
Bolehkah melaksanakan puasa Rajab ini sekaligus menggabungkannya dengan qadha puasa Ramadhan? Terutama bagi kalangan muslimah yang masih memiliki utang puasa karena haid dan belum menggantinya.
Tips
Senin, 30 Mei 2022 - 00:30 WIB
Puasa qadha Ramadhan di bulan Syawal merupakan puasa pengganti yang wajib dilakukan muslim karena suatu sebab yang tak dapat dihindari.
Tausyiah
Jum'at, 04 Desember 2020 - 09:48 WIB
Salat Jumat merupakan salat yang wajib dilaksanakan secara berjamaah oleh muslim yang baligh, berakal, laki-laki, sehat dan menetap. Bolehkan shalat Jumat di pelataran rumah?
Tips
Senin, 15 Januari 2024 - 14:21 WIB
Niat qadha puasa Ramadan dan tata caranya ini penting diketahui kaum muslim. Karena menunaikan qadha puasa Ramadan hukumnya wajib bagi yang memiliki utang puasa.
Muslimah
Senin, 14 Juni 2021 - 10:29 WIB
Bagaimana sebenarnya batasan wajah perempuan dalam shalat? Apakah dagu termasuk aurat ketika shalat atau tidak? Seperti diketahui bahwa aurat perempuan dalam shalat adalah seluruh tubuhnya kecuali muka dan telapak tangan.