Topik Terkait: Said Bin Alash (halaman 16)
Hikmah
Selasa, 07 September 2021 - 14:29 WIB
Saad bin Muadz ra syahid dalam perang khandaq. Sebelum ia syahid, Rasulullah SAW meminta dirinya untuk mengambil keputusan hukum kelompok Yahudi Bani Quraidha yang mengingkari perjanjian damai.
Hikmah
Senin, 04 Juni 2018 - 15:11 WIB
Siapa yang tak kenal Umar bin Khattab? Khalifah kedua menggantikan Abu Bakar Ash-Shidiq yang dijuluki Al-Faruq oleh Rasulullah SAW karena bisa memisahkan antara kebenaran dan kebatilan.
Hikmah
Rabu, 13 Desember 2023 - 15:44 WIB
Setelah itu Ibn Abbas keluar memenuhi keinginan Umar. Ia berseru kepada orang banyak: Saudara-saudara, Amirulmukminin bertanya: Adakah peristiwa ini dari hasil musyawarah pemuka-pemuka kalian?
Hikmah
Selasa, 12 Desember 2023 - 05:15 WIB
Sikap Saad itu dirasakan oleh anak buahnya. Bukankah kemarin ia masih ragu? Tidakkah ia khawatir pasukannya juga ragu sehingga tidak mampu menghadapi bahaya serupa itu?
Hikmah
Kamis, 12 November 2020 - 11:07 WIB
Dengan mengenakan baju besi dan menghunus pedangnya yang tersohor dengan nama zulfiqar, Ali maju dengan ayunan langkah yang tegap dan diiringi doa Rasululah SAW.
Tausyiah
Senin, 24 Juli 2023 - 19:53 WIB
Sayyidina Ali bin Abi Thalib karramallahu wajhah (599-661) adalah sahabat terkemuka Rasulullah ? yang memiliki 11 keistimewaan. Berikut 25 mutiara nasihat beliau yang penuh ibrah.
Hikmah
Jum'at, 04 Oktober 2024 - 18:48 WIB
bdullah sudah masuk Islam dan pernah menuliskan wahyu untuk Rasulullah SAW, tetapi kemudian ia murtad, kembali kepada Quraisy menjadi musyrik dan konon ia memalsukan wahyu yang ditulisnya.
Tausyiah
Sabtu, 02 Mei 2020 - 07:00 WIB
Jihad menjadi sebuah tema umum yang sering disalahpahami dan disalahgunakan untuk kepentingan dan syahwat kekuasaan politk-ekonomi kelompok tertentu.
Hikmah
Senin, 11 Desember 2023 - 15:28 WIB
Usul mereka disetujui oleh Umar. Ia mengutus orang memanggil Saad yang ketika itu tinggal di Najd, dan dia yang diserahi pimpinan dalam perang dengan Irak.
Hikmah
Senin, 18 Oktober 2021 - 16:44 WIB
Malik bin Dinar al-Sami adalah putra seorang budak Persia dari Sejestan (atau Kabol). Ia murid Abu Said bin Abul-Hasan Yasar al-Basri, atau biasa disebut Hasan al-Basri, seorang sufi ternama.
Hikmah
Selasa, 19 Mei 2020 - 15:14 WIB
Bagi adat Arab Quraish cerita pernikahan Sayyidah Zainab bin Jahsy bin Rabab radhiyallahu anha sungguh tidak lazim. Bisa juga dibilang kontroversial. Mengapa?
Hikmah
Kamis, 14 November 2019 - 18:52 WIB
Islam mengajarkan untuk tidak berharap selain kepada Allah Taala. Sebab barangsiapa yang menggantungkan nasib kepada sesuatu selain Allah, ia akan tertipu dan kecewa.
Tausyiah
Kamis, 08 Juni 2023 - 05:10 WIB
Seorang Transgender (LGBT) bertanya kepada Habib Umar bin Hafizh mengenai dosa dan neraka saat menghadiri Majelis para ulama di Ampang, Malaysia. Berikut jawabannya.
Tausyiah
Selasa, 15 Juni 2021 - 16:25 WIB
Mutiara-mutiara nasehat yang diriwayatkan dari Umar bin Khattab sangatlah banyak, di antara mutiara nasehat tersebut adalah tatkala beliau menghadapi sakaratul maut.
Hikmah
Selasa, 13 Juli 2021 - 17:03 WIB
Umar takjub mendengarkan keterangan Ahnaf bin Qais, kemudian berliau berkata di depan utusan yang lain, Sungguh dia (Ahnaf) demi Allah- adalah seorang pemimpin.
Hikmah
Selasa, 13 Juni 2023 - 04:26 WIB
Suatu ketika ada seseorang yang ingin memberi hadiah kepada Khalifah Umar bin Abdul Aziz. Namun khalifah menolaknya. Orang itu berkata kepada beliau, Mengapa engkau menolak? Rasulullah SAW saja menerima hadiah.
Hikmah
Kamis, 03 Oktober 2024 - 13:19 WIB
Pada gelombang kedua, penaklukan Spanyol di masa pemerintahan Khalifah Umar bin Abdul Aziz (717 M) sasarannya untuk menguasai pegunungan Pyrenia dan Perancis selatan.
Hikmah
Kamis, 21 Januari 2021 - 05:01 WIB
Urwah bin Zubair rahimahullah adalah putra sahabat terkemuka Zubair bin Awwam. Beliau selalu bangun malam dan tak pernah meninggalkannya kecuali sekali saja, yaitu malam ketika kakinya harus diamputasi.
Hikmah
Kamis, 07 Januari 2021 - 13:57 WIB
Banyak para sahabat Rasulullah yang heran menyaksikan tindakan-tindakan Khalifah Utsman r.a. Sebab mereka tahu, ia terkenal sebagai seorang sahabat terdekat Nabi Muhammad.
Hikmah
Jum'at, 18 Oktober 2024 - 10:29 WIB
Amr bin Ash melihat ini sebagai tantangan atas integritas dan kejujurannya, dan suatu isyarat bahwa kalaupun dia seorang panglima perang yang ulung, namun kebersihan pribadinya masih diragukan.