Topik Terkait: Tarekat Naqsabandiyah (halaman 4)
Dunia Islam
Rabu, 14 April 2021 - 23:08 WIB
Jamaah Tarekat Syattariyah Kabupaten Agam Sumatera Barat (Sumbar) baru memulai puasa Ramadhan besok, Kamis (15 April 2021). Kepastian ini setelah melakukan hisab takwin.
Hikmah
Kamis, 03 September 2020 - 10:36 WIB
Kitab Matsnawi-i-Manawi diselesaikan dalam waktu 43 tahun. Sebenarnya ia tidak bisa dikritik sebagai karya puisi, sebab mengandung gagasan, bentuk dan penyajian yang pelik dan khas.
Dunia Islam
Kamis, 25 Mei 2023 - 06:45 WIB
Tradisi Sufi di Maroko sudah terjadi selama berabad-abad lampau. Kini Raja Mohammed VI mencoba menggunakan mereka untuk memerangi radikalisme. Program reformasinya meliputi promosi gerakan Sufi dan pemikir Islam moderat.
Tausyiah
Senin, 14 Desember 2020 - 06:28 WIB
Mereka tak mendapatkan yang mereka upayakan, tapi hanya memubazirkan kehidupan duniawi dan akhirat mereka merekalah seburuk-buruk orang, sebodoh-bodoh orang, sekeji-keji orang dalam nalar dan batin.
Hikmah
Senin, 05 Juni 2017 - 14:39 WIB
Metode ini sengaja kami lakukan, karena jika kuliah subuh dinilai kurang efektif. Di mana dengan jumlah peserta jamaah yang banyak, lebih banyak yang mengantuk dan sulit untuk konsentrasi memperhatikan.
Hikmah
Senin, 12 Oktober 2020 - 12:49 WIB
Untuk menghindari perhatian yang tidak diinginkan, hanya satu orang yang bertugas -- Pemimpin -- mengajar publik. Sisanya, mengemban tugas sebagai pelayan di rumahnya.
Hikmah
Jum'at, 11 Oktober 2024 - 11:28 WIB
Ibnu Taimiyyah melukiskan pertentangan antara orientasi eksoteris dari kaum fikih dengan orientasi esoteris dari kaum sufi sebagai serupa dengan pertentangan antara kaum Yahudi dan kaum Kristen.
Tausyiah
Senin, 04 April 2022 - 14:22 WIB
Wali Malamatiyyah, mungkin penamaan istilah ini tidak populer dan jarang terdengar, namun dalam dunia thariqah (tarekat) memang tidaklah terlalu asing.
Tausyiah
Jum'at, 20 November 2020 - 05:00 WIB
Jangan berkata bahwa Allah telah membuatmu miskin. Menjauhkan dunia darimu. Telah menjatuhkanmu. Telah menjadi musuhmu. Telah membuatmu kacau. Tak mengukuhkan jiwamu. Telah menghinakanmu.
Tausyiah
Senin, 16 November 2020 - 05:00 WIB
Syaikh Abdul Qadir Al-Jilani menjelaskan bila sesuatu yang meragukan, maka ambillah jalan yang di dalamnya tiada sedikit pun keraguan dan campakkanlah yang menimbulkan keraguan.
Hikmah
Selasa, 13 Oktober 2020 - 15:22 WIB
Kedudukan kaum Sufi seperti orang asing di sebuah negeri, seperti tamu di sebuah rumah. Siapa pun dalam kemampuan masing-masing berpikir pada mentalitas lokal.
Tausyiah
Sabtu, 05 Desember 2020 - 06:04 WIB
Orang yang berpengetahuan rohani mengalami kedekatan dengan-Nya, sehingga ia tak menghendaki sesuatu pun selain Allah. Maka permohonanagar doanya diterima bertentangan dengan keadaannya.
Hikmah
Senin, 27 Desember 2021 - 11:49 WIB
Selain terdapat dalam sastra populer masa kini di Timur, kisah ini juga ditemukan dalam naskah-naskah ajaran darwis, beberapa di antaranya merupakan naskah yang besar.
Hikmah
Rabu, 04 November 2020 - 05:00 WIB
Konon, meskipun mereka sudah bersahabat selama tiga tahun masing-masing tidak pernah saling mengenal. Dan dalam persahabatan inilah Syaikh Abdul Qadir diuji.
Hikmah
Minggu, 08 November 2020 - 07:00 WIB
Tenanglah, ujar Maulana, karena anjing sebenarnya kata-kata yang baik. Aku anjing, yang taat pada majikannya, menuntun domba dengan isyarat, penjelasan tentang keinginan Majikan kita.
Tausyiah
Minggu, 15 November 2020 - 05:00 WIB
Syaikh Abdul Qadir Al-Jilani menyatakan bila kau lemah iman, bila dijanjikan kepadamu sesuatu, janji itu dipenuhi, sehingga keimananmu tak sirna.
Hikmah
Senin, 02 November 2020 - 13:55 WIB
Tiga orang berhasil memasuki lingkaran Sufi, meminta izin untuk pengajarannya. Salah seorang di antara mereka hampir saja melepaskan diri, marah karena perilaku aneh sang guru.
Tausyiah
Sabtu, 21 November 2020 - 05:00 WIB
Kepada Yusuf dianugerahkan kerajaan bendawi, yaitu kerajaan Mesir, juga kerajaan jiwa, yaitu kerajaan pengetahuan, rohani, nalar, kedekatan dengan-Nya dan kedudukan tinggi di hadapan-Nya.
Tausyiah
Minggu, 06 Desember 2020 - 05:00 WIB
Bersyukurnya anasir tubuh atas rahmat berupa digunakannya anasir tubuh itu untuk menunaikan perintah-perintah Allah dan mencegah diridari hal-hal yang haram, dari kekejian dan dosa.
Tausyiah
Selasa, 17 November 2020 - 05:00 WIB
Dan kulihat dia seperti seorang kasim, lembut ucapannya, dagunya berjenggot, hina pandangannya dan buruk mukanya, seolah ia tersenyum kepadaku, penuh malu dan ketakutan.