Kumpulan Artikel: Ustaz (halaman 3)
Dunia Islam
Senin, 30 Oktober 2023 - 15:22 WIB
Benarkah umur umat Islam tidak sampai 1500 Hijriyah? Menurut kalender Islam, 1500 Hijiryah itu berarti tidak kurang dari 55 tahun lagi karena Tahun 2023 bertepatan 1445 Hijriyah.
Hikmah
Sabtu, 28 Oktober 2023 - 13:21 WIB
Salah satu bentuk godaan setan adalah mencarikan dalih agar seseorang enggan membantu orang lain atau kerabat yang hidup dalam kekurangan. Berikut firman-Nya dalam lanjutan tadabbur An-Nur ayat 22.
Dunia Islam
Kamis, 26 Oktober 2023 - 23:23 WIB
Apakah benar Hari Kiamat tidak sampai 1500 Hijriyah? Seperti diketahui, tahun ini kalender Islam memasuki 1445 Hijriyah, yang berarti Kiamat tak kurang dari 55 tahun lagi (1500-1445 H).
Tausyiah
Kamis, 26 Oktober 2023 - 16:10 WIB
Dalam dinamika rumah tangga mungkin kita pernah mendengar kisah orang tua menyuruh anaknya untuk mentalak (menceraikan) istrinya. Bagaimana pandangan syariat terhadap hal ini?
Tausyiah
Selasa, 24 Oktober 2023 - 11:49 WIB
Tahukan Anda, bahwa ada satu amalan penting yang jika dilakukan akan dapat menghapus dosa satu keluarga . Amalan apa itu dan bagaimana melaksanakannya?
Hikmah
Senin, 23 Oktober 2023 - 14:47 WIB
Tadabbur Surat An-Nur kali ini menceritakan tentang peringatan Allah agar orang-orang beriman tidak mengikuti langkah-langkah setan. Berikut firman Allah:
Hikmah
Rabu, 18 Oktober 2023 - 21:32 WIB
Lanjutan tadabbur Surat An-Nur ini menerangkan karunia dan rahmat Allah yang Maha luas. Ayat ini menjadi nasihat berharga untuk ditadabburi dan kita syukuri.
Tausyiah
Rabu, 18 Oktober 2023 - 16:07 WIB
Sebuah fakta yang bisa menjadi pelajaran yang berharga bagi kita, bahwa para pembuka Masjidil Aqsha yakni Sayyidina Umar dan Shalahuddin Al-Ayyubi, keduanya bukanlah orang asli Palestina.
Tips
Senin, 16 Oktober 2023 - 23:58 WIB
Bagaimana hukum membaca Taawudz sebelum membaca Surat Al-Fatihah dalam sholat? Apakah di rakaat pertama saja atau dibaca di setiap rakaat?
Dunia Islam
Senin, 16 Oktober 2023 - 19:57 WIB
Bangsa Yahudi Israel disebut sebagai pendukung setia Dajjal di akhir zaman karena menganggapnya sebagai sang Messias, juru selamat. Ini lima hal yang dilakukan Israel menyambut Dajjal.
Tausyiah
Jum'at, 13 Oktober 2023 - 22:05 WIB
Dai kondang Ustaz Abdul Somad menegaskan bahwa persoalan Palestina hari ini adalah murni masalah kemanusiaan. Cukup menjadi manusia untuk menaruh peduli terhadap Palestina.
Dunia Islam
Rabu, 11 Oktober 2023 - 23:07 WIB
Dai kondang Ustaz Adi Hidayat (UAH) menyerukan umat Islam di Tanah Air untuk membaca doa Qunut Nazilah terkait gejolak yang terjadi di Palestina.
Hikmah
Selasa, 10 Oktober 2023 - 22:05 WIB
Banyak yang bertanya, apa sebenarnya motivasi Israel menyerang Palestina dan ingin menguasai wilyahnya? Apakah karena motif politik atau sebab ideologi (agama)?
Tausyiah
Selasa, 10 Oktober 2023 - 15:30 WIB
Bolehkah membatalkan sholat ketika terjadi gempa bumi? Seperti diketahui, Indonesia termasuk salah satu negara yang sering mengalami gempa bumi.
Tausyiah
Senin, 09 Oktober 2023 - 12:08 WIB
Pada lanjutan tadabbur Surat An-Nur ini dijelaskan tentang peringatan dan ancaman Al-Quran bagi orang yang suka menyebar hoaks (berita bohong).
Hikmah
Sabtu, 07 Oktober 2023 - 08:05 WIB
Lanjutan tadabbur Surat An-Nur ini menegaskan bahwa Allah menjelaskan syariat-Nya secara terperinci baik akhlak, adab, dan perbuatan yang diridhai-Nya.
Hikmah
Rabu, 04 Oktober 2023 - 12:01 WIB
Lanjutan tadabbur Surat An-Nur ini berisi peringatan Allah kepada orang-orang mukmin (beriman) supaya tidak mengulangi perbuatan dosa besar di masa-masa yang akan datang.
Tausyiah
Rabu, 27 September 2023 - 20:50 WIB
Mengapa tape halal sedangkan Bir diharamkan? Berikut ini penjelasan syariat sebagaimana dijelaskan oleh Ustaz Farid Numan Hasan.
Tausyiah
Minggu, 24 September 2023 - 13:14 WIB
Lanjutan tadabbur Surat An-Nuur ini menerangkan tentang adab (sikap) seorang mukmin ketika mendengar berita bohong atau hoaks, maupun kabar gosip.
Tausyiah
Kamis, 21 September 2023 - 20:50 WIB
Islam tak hanya menaruh perhatian terhadap perkara ibadah semata, tetapi juga memberi tuntunan dalam hal adab dan hubungan antarmanusia. Salah satunya melarang umatnya menyebarkan hoaks.