Topik Terkait: Anak Gadis

  • Banyak Anak Banyak Keuntungan?
    Muslimah
    Sabtu, 19 Juni 2021 - 05:00 WIB
    Banyak anak banyak rezeki? Ah, itu hanya pepatah kuno. Sudah tidak zamannya lagi !! Padahal dalam pandangan Islam, membatasi jumlah kelahiran dengan alasan takut miskin, ternyata jauh lebih kuno dan ketinggalan zaman.
  • Jika Anak Gadis Terlanjur Hamil, Apakah Harus Buru-buru Dinikahkan?
    Tausyiah
    Senin, 14 Juni 2021 - 09:35 WIB
    Menikahkan anak sesegera mungkin karena perzinaan tidak selalu menjadi solusi yang tepat. Sebab dampak terburuknya terhadap perempuan. Ia akan kehilangan hak-haknya.
  • Tidak Sendiri dalam Mendidik Anak
    Muslimah
    Jum'at, 03 September 2021 - 09:07 WIB
    Tuntunan mendidik anak telah dicontohkan Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam sebagai teladan paripurna bagi kita umatnya. Lantas bagaimana kita sebagai orang tua menerapkan tuntunan Rasulullah ini?
  • Berharap Hadiah Pahala dari Anak
    Muslimah
    Selasa, 05 Oktober 2021 - 06:43 WIB
    Anak dapat memberikan hadiah pahala bagi kedua orang tuanya. Bahkan, pahala dari anak yang shaleh akan terus mengalir saat sudah di alam barzakh kelak.
  • Menanamkan Jiwa Kreatif Anak Sesuai Syariat
    Muslimah
    Senin, 07 Desember 2020 - 14:37 WIB
    Di tengah tantangan zaman dan perkembangan ilmu pengentahuan serta teknologi yang sangat pesat hari ini, maka generasi yang kreatif sangat dibutuhkan
  • Keistimewaan Mendidik Anak-anak Perempuan
    Muslimah
    Jum'at, 06 Agustus 2021 - 09:28 WIB
    Ada keistimewaan bagi orang tua yang mendidik anak-anak perempuan. Bahkan, Nabi Muhammad Shallallahu alaihi wa sallam menekankan dan mengingatkan ada pahala yang besar yang akan didapat saat mendidik anak perempuan.
  • Anak pun Harus Dijaga Perasaannya!
    Muslimah
    Minggu, 20 Desember 2020 - 15:05 WIB
    Menegakkan keadilan di antara anak-anak itu perintah Nabi, bahkan perintah itu diawali perintah untuk bertaqwa. Menunjukkan bahwa itu adalah bentuk takwa kita kepada Allah, yaitu berlaku adil kepada anak-anak kita.
  • Mengenal Anak-anak Pemberani di Masa Rasulullah (1)
    Hikmah
    Sabtu, 17 Oktober 2020 - 17:45 WIB
    Kisah kepahlawanan Rangga, bocah asal Aceh yang terbunuh membela kehormatan ibunya mengingatkan kita kepada sosok anak-anak pahlawan pemberani di masa Rasulullah.
  • Kewajiban yang Harus Ditunaikan Anak Ketika Sudah Ada Tanda Akil Baligh
    Muslimah
    Kamis, 24 Agustus 2023 - 17:49 WIB
    Dalam Islam, pertumbuhan dan perkembangan anak ada fase yang harus diperhatikan terutama di fase-fase anak mengalami akil baligh. Ada perbedaan tanda akil baligh pada anak perempuan dan akil baligh anak laki-laki.
  • Memisahkan Tempat Tidur Anak Menurut Syariat
    Muslimah
    Jum'at, 09 Juli 2021 - 14:23 WIB
    Anjuran untuk memisahkan tempat tidur anak berbarengan dengan perintah mengajarkan anak shalat dan memberinya penegasan jika telah berusia 10 tahun. Kenapa demikian?
  • Syarat-Syarat Wajib Haji: Apakah Haji Anak-Anak Menggugurkan Kewajibannya saat Baligh
    Tips
    Jum'at, 03 Mei 2024 - 15:20 WIB
    Anak kecil yang belum baligh, hajinya sah dan walinya mendapatkan pahala karena menghajikan anaknya. Tapi haji anak kecil tidak menjadikan gugur kewajiban haji baginya ketika dia telah baligh
  • Menikahkan Anak Gadis Secara Paksa, Bagaimana Status Pernikahan Seperti itu?
    Tausyiah
    Selasa, 24 November 2020 - 05:00 WIB
    Ibnu Taimiyah mengatakan menikahkan anak perempuan padahal dia tidak menyukai pernikahan itu, adalah tindakan yang bertentangan dengan prinsip agama dan logika sehat.
  • Metode Kejiwaan pada Anak Ala Nabi SAW yang Wajib Diajarkan Sejak Dini
    Muslimah
    Sabtu, 03 Februari 2024 - 12:30 WIB
    Salah satu metode pengajaran kepada anak-anak yang mengikuti cara Nabi Muhammad Shallallahu alaihi wa sallam adalah targhib dan tarhib (memotivasi dan menakut-nakuti)
  • Pernikahan Anak-Anak di Bawah Umur Menurut Islam
    Tausyiah
    Minggu, 28 April 2024 - 08:32 WIB
    Kasus dugaan pertunangan anak di Sampang, Madura, sempat menjadi perbincangan warganet dan videonya ramai beredar di media sosial. Lalu, bagaimana sesungguhnya hukum pernikahan anak-anak menurut Islam?
  • Begini Cara Mendidik Anak dalam Islam
    Tausyiah
    Senin, 21 Februari 2022 - 18:09 WIB
    Berikut cara mendidik anak dalam Islam yang patut diketahui para orang tua. Tips ini dikutip dari Kitab Kaifa Nurabbi Auladana Tarbiyatan Islamiyatan Shahihatan.
  • Doa dan Amalan Agar Dikaruniai Anak Laki-laki
    Tips
    Minggu, 13 November 2022 - 10:37 WIB
    Bagi orang tua yang mendambakan kelahiran anak laki-laki, berikut doa dan amalan yang bisa diamalkan. Doa ini dibaca ketika istri dalam masa kehamilan.
  • Mengajarkan Anak tentang Agama di Rumah, Ini Panduannya
    Muslimah
    Senin, 10 Agustus 2020 - 13:12 WIB
    Dalam Islam, anak adalah amanah. Maka amanah dari Allah ini harus dijaga sebaik-baiknya seperti yang dikehendaki Allah Taala. Orang tua harus berusaha mendidik anaknya menjadi anak yang saleh sejak dini.
  • Imam Salat Tarawih di Rumah, UAS: Beri Kesempatan Anak-anak
    Tips
    Kamis, 23 April 2020 - 06:06 WIB
    UAS menyarankan mendirikan salat tarawih di rumah. Jika tidak ada orang dewasa yang banyak punya hapalan Al-Quran, anak-anak juga boleh menjadi imam, katanya
  • Kado Yatim Berikan Senyum Keceriaan Anak Yatim dan Dhuafa
    Dunia Islam
    Rabu, 05 Mei 2021 - 11:34 WIB
    Senyum bahagia terpancar dari para anak-anak yatim maupun dhuafa di Yayasan Bani Ibrahim (Asrama Tahfiz) setelah mendapat Kado Yatim untuk kebutuhan hidup.
  • Dua Nama Terbaik untuk Anak Pilihan Nabi Muhammad
    Muslimah
    Jum'at, 11 Februari 2022 - 09:47 WIB
    Nama terbaik adalah nama yang direkomendasikan oleh Nabi kita Muhammad Shallallahu Alaihi wa Sallam, yaitu dua nama: Abdullah dan Abdurrahman. Bagaimana penjelasannya?