Kumpulan Artikel: Sejarah (halaman 5)

  • Al-Mughirah bin Syubah:...
    Hikmah
    Sabtu, 07 September 2024 - 06:38 WIB
    Boleh dibilang Al-Mughirah bin Syubah adalah orang pertama yang memiliki ide mengganti sistem pemerintahan islam kekhalifahan dengan dinasti. Mengapa?
  • Sejarah Pertempuran...
    Dunia Islam
    Jum'at, 06 September 2024 - 11:16 WIB
    Pertempuran Ain Jalut merupakan salah satu momen penting dalam sejarah peradaban Islam di dunia. Perang ini melibatkan pasukan Islam dari Dinasti Mamluk melawan tentara Mongol yang terkenal barbar dan tidak terkalahkan.
  • Kisah Muawiyah: Khalifah...
    Hikmah
    Kamis, 05 September 2024 - 16:15 WIB
    Muawiyah juga tercatat sebagai khalifah yang pertama kali dalam pemerintahan Islam mempergunakan tenaga Body-Guard (pengawal pribadi) untuk alasan keamanan.
  • Sejarah Bani Umayyah:...
    Hikmah
    Kamis, 05 September 2024 - 15:59 WIB
    Hasan sempat mengirim 12.000 orang pasukan untuk menaklukkan Muawiyah. Akan tetapi, pasukannya kalah. Dia pun mengajak Muawiyah berdamai. Permintaan Hasan ini langsung diterima Muawiyah.
  • Sejarah Maulid Nabi:...
    Hikmah
    Kamis, 05 September 2024 - 08:44 WIB
    Ada dua pendapat yang menengarai awal munculnya tradisi Maulid. Pertama, tradisi Maulid ini dipelopori oleh Khalifah Muiz li Dinillah, salah seorang khalifah dinasti Fathimiyyah di Mesir.
  • Kisah Tentara Mongol...
    Hikmah
    Rabu, 04 September 2024 - 16:46 WIB
    Kekejaman tentara Mongol sampai saat ini tak bisa dihapuskan dari sejarah. Peristiwa ini terjadi ketika Genghis Khan meninggal, lalu digantikan oleh cucunya Hulagu Khan.
  • Kemunduran Islam setelah...
    Hikmah
    Senin, 02 September 2024 - 16:06 WIB
    Bangsa Mongol meruntuhkan Kekhalifahan Abbasiyah dan menghancurkan seluruh isi Baghdad, seperti madrasah dan perpustakaan, pada tahun 1258.
  • Perang Salib Menjadi...
    Hikmah
    Senin, 02 September 2024 - 15:36 WIB
    Faktor kemunduran Islam secara garis besar dipengaruhi oleh tiga peristiwa besar Reconquista, Perang Salib dan penghancuran kekhalifahan Baghdad oleh Bangsa Mongol.
  • Ketika Islam Mengawali...
    Dunia Islam
    Minggu, 01 September 2024 - 05:40 WIB
    Kemunduran Islam dari peradaban dunia salah satunya adalah akibat Reconquista atau penaklukan kembali Andalusia (Spanyol) oleh kaum Kristen Eropa.
  • Renaisans: Guru Galileo...
    Dunia Islam
    Minggu, 01 September 2024 - 05:15 WIB
    Kalahnya Islam pada 1492 membuat Eropa mempelajari kembali ilmu-ilmu yang telah dikembangkan Islam. Jatuhnya Konstantinopel pada tahun 1453 membuat Eropa lebih waspada.
  • Kisah Pengusiran 300.000...
    Hikmah
    Kamis, 29 Agustus 2024 - 05:45 WIB
    Sebanyak 300.000 dari Moriskos lebih memilih untuk meninggalkan Spanyol daripada memeluk Katolik. Pengusiran orang-orang Islam dilakukan secara bertahap selama 5 tahu.
  • Belajar dari Islam,...
    Hikmah
    Rabu, 28 Agustus 2024 - 19:43 WIB
    Kekalahan pasukan Salib di Timur Tengah memberikan pelajaran penting bagi Eropa, bahwa Islam bukan hanya kuat dalam militer namun juga unggul dalam segi ilmu pengetahuan.
  • Pasca-Jatuhnya Granada,...
    Hikmah
    Rabu, 28 Agustus 2024 - 18:50 WIB
    Pada tahun 1609, Raja Phillip III mengeluarkan perintah keras terhadap status keberadaan Islam di Spanyol. Kala itu, jumlah muslim di Spanyol yang diperkirakan 500.000 jiwa.
  • Islam Terusir dari Andalusia:...
    Hikmah
    Selasa, 27 Agustus 2024 - 11:07 WIB
    Kekalahan umat Islam melawan kerajaan-kerajaan Kristen Eropa adalah salah satu hal. Namun kegagalan terbesar Islam di Semenanjung Iberia atau Andalusia adalah Islamisasi dan Arabisasi yang tidak maksimal.
  • Runtuhnya Emirat Granada:...
    Hikmah
    Selasa, 27 Agustus 2024 - 05:15 WIB
    Kekhalifahan sudah bukan lagi pelindung thaifah-thaifah kecil di Semenanjung Iberia, karena di Semenanjung Iberia kekuatan militer Kekhalifahan Muwahhidun sudah lemah.
  • 3 Faktor Kemenangan...
    Hikmah
    Senin, 26 Agustus 2024 - 06:58 WIB
    Pecahnya Kekhalifahan Cordoba membuat thaifah mempunyai kebijakan masing-masing dalam mengatur wilayahnya bahkan sesama thaifah saling berperang dan saling menundukkan.
  • Reconquista: Kisah Menjelang...
    Hikmah
    Senin, 26 Agustus 2024 - 05:15 WIB
    Kalangan sejarawan mencatat masa keberhasilan Reconquista terjadi pada tahun 1009-1600. Kala itu, Reconquista mulai menguat ketika dinasti-dinasti kecil memerdekakan diri dari Kekhalifahan Cordoba.
  • Reconquista: Kisah Pasukan...
    Hikmah
    Jum'at, 23 Agustus 2024 - 13:19 WIB
    Kemenangan tersebut bersifat sementara karena pada tahun 756 Emirat Cordoba telah berdiri dan penguasaannya atas Semenanjung Iberia semakin kuat.
  • Kisah Kemunduran Kekhalifahan...
    Hikmah
    Kamis, 22 Agustus 2024 - 21:11 WIB
    Kemunduran kekhalifahan ini terasa ketika dipimpin oleh Hisyam II. Ia naik takhta di usia 11 tahun sehingga membuat pemerintahan di Cordoba menjadi kacau.
  • Kisah Kekhalifahan Cordoba:...
    Hikmah
    Kamis, 22 Agustus 2024 - 21:03 WIB
    Kekhalifahan Cordoba didirikan oleh Abd al-Rahman III yang merupakan keturunan dari Abd al-Rahman al-Dakhil. Pada Januari 929 ia menobatkan dirinya sendiri menjadi khalifah di dunia Islam.