Kumpulan Artikel: Hadis (halaman 20)

  • Hukum Menikahi Pelacur, Bolehkah? Begini Penjelasannya
    Tausyiah
    Selasa, 19 Juli 2022 - 05:15 WIB
    Barangsiapa tidak mau menerima hukum yang bersumber dari kitabullah dan tidak mau menepatinya, maka dia adalah musyrik, yang tidak boleh dikawin kecuali oleh orang musyrik juga.
  • Hadis Maudhu: Bila Kiamat Tiba, Allah Taala Menumbuhkan Sayap pada Sebagian Umatku
    Tausyiah
    Sabtu, 16 Juli 2022 - 16:35 WIB
    Syaikh Muhammad Nashruddin al-Albani menyebut salah satu hadis yang lumayan panjang tentang kondisi sebagian umat Nabi Muhammad SAW ketika kiamat tiba sebagai hadis palsu atau maudhu.
  • 5 Hadis Palsu Tentang Cincin Akik Menurut Al-Albani
    Tausyiah
    Jum'at, 15 Juli 2022 - 17:22 WIB
    Syaikh Muhammad Nashruddin al-Albani menyebut setidaknya ada 5 hadis maudhu atau palsu terkait imbauan Nabi Muhammad SAW agar umatnya mengenakan cincin batu akik.
  • Perintah Sholat 4 Rakaat Sebelum dan Sesudah Jumat, Al-Albani: Itu Hadis Batil
    Tausyiah
    Jum'at, 08 Juli 2022 - 15:09 WIB
    Syaikh Muhammad Nashruddin al-Albani menyebut sebuat hadis yang menurutnya batil tentang perintah sholat empat rakaat sebelum dan sesudah sholat Jumat.
  • Doa Khusus dari Rasulullah SAW sebelum Hewan Kurban Disembelih
    Tips
    Jum'at, 08 Juli 2022 - 10:42 WIB
    Membaca doa ketika berqurban adalah sesuatu yang tidak boleh dilupakan. Di antara syarat halalnya sembelihan adalah membaca basmalah. Selain itu, Rasulullah berdoa khusus ketika hewan kurban sudah dibaringkan dan siap untuk disembelih.
  • Hadis Palsu Bisa Menggelincirkan Umat pada Kedustaan yang Disandarkan kepada Rasulullah SAW
    Tausyiah
    Rabu, 06 Juli 2022 - 16:37 WIB
    Syaikh Al-Albani mengatakan hadis maudhu atau palsu, bisa juga disebut hadis hoaks, bisa membuat umat tergelincir dalam menyebarkan kedustaan yang disandarkan kepada Rasulullah SAW.
  • Ada Hadis Palsu yang Disebut sebagai Buatan Orang Bodoh yang Mengada-ada
    Tausyiah
    Selasa, 05 Juli 2022 - 17:57 WIB
    Ada hadis palsu yang disebut Ash-Saghani dalam deretan hadis-hadis maudhu sebagai hadis buatan orang-orang bodoh yang mengada-ada. Sebab, dari susunan bahasannya saja sudah dapat dilihat.
  • Berikut Ini Hadis Dhaif Mengenai Kiamat dan Hadis Palsu tentang Al-Mahdi
    Tausyiah
    Minggu, 03 Juli 2022 - 18:50 WIB
    Ada sejumlah hadis dhaif terkait hari kiamat juga hadis palsu terkait Imam Al-Mahdi. Berikut hadis bermasalah yang dimaksud Syaikh Muhammad Nashruddin al-Albani tersebut.
  • 2 Hadis Dhaif tentang Kurban Menurut Al-Albani
    Tausyiah
    Sabtu, 02 Juli 2022 - 16:45 WIB
    Syaikh Muhammad Nashruddin al-Albani menyebut 2 hadis dhaif atau lemah tentang ibadah kurban. Salah satu hadis itu berbunyi, Sebagus-bagus binatang kurban adalah domba yang muda.
  • Keutamaan Membaca Hadis, Salah Satunya Dielokkan Wajahnya
    Muslimah
    Selasa, 28 Juni 2022 - 12:25 WIB
    Membaca hadis-hadis Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam memiliki keutamaan tersendiri bagi pembaca dan penghafalnya. Kenapa demikian?
  • 3 Hadis Palsu tentang Haji dan Ziarah ke Makam Rasulullah SAW
    Tausyiah
    Senin, 27 Juni 2022 - 05:15 WIB
    Syaikh Muhammad Nashruddin al-Albani menyampaikan banyak hadis palsu termasuk hadis tentang haji dan ziarah ke makam Rasulullah SAW. Berikut hadis-hadis itu.
  • Hadis Tak Ada Sumbernya, Anak Adalah Rahasia Ayahnya
    Tausyiah
    Minggu, 26 Juni 2022 - 11:08 WIB
    Syaikh Al-Albani menyebut sejumlah hadis palsu terkait anak dan orangtuanya yang lumayan polpuler. Salah satu hadis palsu bahkan tak ada sumbernya berbunyi: Anak adalah rahasia ayahnya.
  • Berikut Ini Perbedaan Puasa Arafah dan Tarwiyah
    Tips
    Jum'at, 24 Juni 2022 - 13:50 WIB
    Perbedaan puasa Arafah dan Tarwiyah adalah terletak pada hari dan tanggal. Puasa tarwiyah dilakukan pada tanggal 8 Zulhijah 1441 H atau pada hari tarwiyah. Sedangkan puasa Arafah dilakukan pada 9 Zulhijah, yaitu pada hari Arafah.
  • 9 Hadis Tentang Pernikahan yang Penting untuk Diketahui Kaum Muslim
    Tips
    Kamis, 23 Juni 2022 - 16:54 WIB
    Islam memandang pernikahan dan pembentukan keluarga sebagai sarana efektif untuk memelihara muslim dan muslimah dari kerusakan, dan melindungi masyarakat dari kekacauan.
  • Kisah Nabi Adam Kenal Nabi Muhammad SAW Ternyata Bersumber dari Hadis Batil
    Tausyiah
    Rabu, 22 Juni 2022 - 19:23 WIB
    Tatkala Adam melakukan kesalahan, dia berkata, Wahai Tuhanku, aku memohon ampunan-Mu demi Muhammad. Maka Allah berfirman, Wahai Adam bagaimana engkau mengenal Muhammad sedang Aku belum menciptakannya?
  • 3 Hadis Dhaif tentang Negeri Syam dan Perempuan Cantik
    Tausyiah
    Senin, 20 Juni 2022 - 16:29 WIB
    Syaikh al-Albani menyebut sedikitnya ada dua hadis terkait Negeri Syam yang ditengarai dhaif alias lemah. Di samping itu ada satu hadis tentang perempuan yang juga dhaif bahkan dusta.
  • Tuntutlah Ilmu Walau ke Negeri China, Hadis atau Bukan?
    Tausyiah
    Minggu, 19 Juni 2022 - 17:50 WIB
    Tuntulah ilmu sekalipun di negeri China. Begitu kalimat yang disebut banyak dai sebagai hadis. Para ulama ahli hadis justru menyebut kalimat tersebut bukan hadis.
  • Hadis tentang Cerita Nabi Khidir Bertemu Rasulullah SAW sampai Umar bin Abdul Aziz
    Hikmah
    Sabtu, 18 Juni 2022 - 17:29 WIB
    Banyak hadis yang disandarkan kepada Nabi SAW mengenai cerita bahwa Nabi Khidir masih hidup dan melakukan pertemuan dengan Nabi Yasa, Nabi Muhammad SAW hingga Umar bin Abdul Aziz.
  • 3 Kisah Nasib Buruk Mereka yang Menghina Hadis Nabi Muhammad SAW
    Hikmah
    Sabtu, 18 Juni 2022 - 17:18 WIB
    Berikut ini adalah tiga kisah nasib buruk mereka yang menghina hadis Rasulullah SAW yang dihimpun Ustadz Abu Ubaidah Yusuf bin Mukhtar as-Sidawi dalam bukunya berjudul Aneh dan Lucu.
  • 4 Hadis Palsu tentang Dunia Menurut Syaikh Al-Albani
    Tausyiah
    Jum'at, 17 Juni 2022 - 21:42 WIB
    Setidaknya ada 4 hadis palsu yang berkaitan dengan dunia. Salah satunya adalah kalimat yang diklaim hadis yang berbunyi: Dunia adalah langkah seorang mukmin.