Kumpulan Artikel: Muawiyah (halaman 3)

  • Misi Gagal Abu Hurairah dan Abu Darda Mendamaikan Ali bin Abu Thalib dengan Muawiyah
    Hikmah
    Rabu, 03 Februari 2021 - 08:26 WIB
    Abu Hurairah dan Abu Darda memang bukan diplomat dan bukan pula orang-orang politik seperti Muawiyah atau Amr bin Al Ash. Mereka berdua itu orang-orang bertakwa, lugu dan polos.
  • Memberontak, Putra Amr bin Al-Ash: Ayah Akan Berbaring Bersama Muawiyah di Neraka!
    Hikmah
    Selasa, 02 Februari 2021 - 05:00 WIB
    Jika hanya karena ingin mendapat sedikit keuntungan duniawi lalu ayah hendak merusak agama ayah sendiri, kelak ayah akan berbaring bersama Muawiyah dalam neraka!
  • Kisah Penuntutan Balas Kematian Utsman untuk Gulingkan Khalifah Ali bin Abi Thalib
    Hikmah
    Senin, 25 Januari 2021 - 06:39 WIB
    Kekuatan anti Ali bin Abi Thalib mempunyai tujuan ganda: menuntut balas atas kematian Utsman bin Affan dan menggulingkan Ali bin Abi Thalib dari kedudukannya sebagai Amirul Mukminin.
  • Kampanye Keji untuk Menumbangkan Kekhalifahan Ali bin Abi Thalib
    Hikmah
    Sabtu, 23 Januari 2021 - 18:26 WIB
    Secara demonstratif sampul surat Muawiyah diperlihatkan kepada orang banyak. Semua orang ingin tahu apa yang terjadi akibat pembangkangan Muawiyah.
  • Kisah Pembangkangan Muawiyah kepada Khalifah Ali bin Abi Thalib
    Hikmah
    Jum'at, 22 Januari 2021 - 18:43 WIB
    Memecat Muawiyah tidaklah mudah. Ia relatif lama menjadi penguasa di Syam. Ia bukan hanya membangkang, bahkan menentang kekhalifahan Ali secara terang-terangan.
  • Kisah Tabiin Cerdas Iyas Bin Mu’awiyah Al-Muzanni
    Hikmah
    Jum'at, 26 Juni 2020 - 10:23 WIB
    Orang-orang datang kepadanya dari berbagai penjuru untuk bertanya tentang ilmu dan agama. Sebagian ingin belajar, ada yang ingin menguji dan ada pula hendak berdebat kusir.
  • Guru Yahudi Ini Anggap di Surga Itu Aneh, Makan Tapi Tidak Buang Air Besar
    Hikmah
    Selasa, 23 Juni 2020 - 06:20 WIB
    Guru Yahudi itu berkata: Tidakkah kalian merasa heran kepada Kaum Muslimin itu? Mereka berkata bahwa mereka akan makan di Surga, namun tidak akan buang air besar?