Kumpulan Artikel: Adab (halaman 8)

  • Doa-Doa Pendek yang...
    Tips
    Senin, 27 Februari 2023 - 11:32 WIB
    Setiap manusia pasti akan mendapat ujian dari Allah Subhanahu wa taala. Salah satunya ketika diuji dengan sakit, entah sakit yang ringan atau sakit yang cukup berat. Nah, ketika diuji dengan rasa sakit ini , kita dianjurkan membaca zikir dan doa.
  • 15 Bacaan Zikir Petang...
    Tips
    Minggu, 19 Februari 2023 - 17:06 WIB
    Bacaan zikir petang adalah lafadz zikir untuk mengingat Allah Taala yang dibaca pada waktu sore hari atau petang. Dalil dari zikir petang terdapat pada QS. Al-Ahzab ayat 41-42.
  • Kisah Wanita Thawaf...
    Hikmah
    Kamis, 19 Januari 2023 - 19:49 WIB
    Turunnya perintah berpakaian terbaik ketika masuk masjid ternyata berkaitan dengan kisah seorang wanita yang thawaf di Kabah dalam keadaan telanjang. Berikut kisahnya.
  • Adab Makan yang Diajarkan...
    Tips
    Minggu, 08 Januari 2023 - 13:43 WIB
    Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam mengajarkan adab makan karena di dalamnya terdapat keberkahan dan nilai ibadah.
  • Qariah Disawer Saat...
    Dunia Islam
    Minggu, 08 Januari 2023 - 09:05 WIB
    Peristiwa Qariah disawer beberapa laki-laki saat tilawah Al-Quran pada acara Maulid Nabi di Pandeglang Banten menuai sorotan para ulama. Ini dianggap musibah dalam peradaban Islam.
  • Bolehkah Membaca Al-Quran...
    Tips
    Kamis, 29 Desember 2022 - 21:10 WIB
    Banyak Hadis menerangkan keutamaan membaca Al-Quran, salah satunya diganjar 10 kebaikan dari satu huruf yang dibaca. Pertanyaannya, bolehkah membaca Al-Quran tanpa berwudhu?
  • Hukum Mengeluh bagi...
    Tips
    Minggu, 25 Desember 2022 - 09:35 WIB
    Tidak mengapa bagi si sakit untuk mengeluhkan rasa sakit dan penderitaannya kepada dokter atau perawatnya, kerabat atau temannya, selama hal itu dilakukan tidak untuk menunjukkan kebencian kepada takdir.
  • Saat Bezuk Orang Sakit:...
    Tips
    Jum'at, 23 Desember 2022 - 14:31 WIB
    Syaikh Yusuf al-Qardhawi mengingatkan orang yang menjenguk orang sakit dari kalangan ahli kebaikan dan kebajikan agar mengingatkan si sakit segera bertobat kepada Allah Taala.
  • Hukum Mendengarkan Musik...
    Tausyiah
    Selasa, 20 Desember 2022 - 00:36 WIB
    Hukum mendengarkan musik di kamar mandi perlu diketahui kaum muslim. Seperti kebiasaan banyak orang sering bernyanyi di kamar mandi atau mendengarkan musik.
  • Inilah Tuntunan Rasulullah...
    Muslimah
    Senin, 19 Desember 2022 - 13:46 WIB
    Seorang muslim sangat dianjurkan untuk memperhatikan teman pergaulannya, ia tidak boleh cuek terkait memilih teman. Bahkan Rasulullah telah memberikan tuntunannya terkait memilih teman ini.
  • Jika Bezuk Orang Sakit:...
    Tips
    Rabu, 14 Desember 2022 - 16:02 WIB
    Apabila menjenguk orang yang sedang sakit Nabi Muhammad SAW senantiasa mengatakan, Tidak apa-apa, bersih (sembuh) insyaAllah. Begini maksudnya?
  • Nasihat yang Perlu Disampaikan...
    Tips
    Selasa, 13 Desember 2022 - 09:20 WIB
    Sudah selayaknya bagi seorang yang menjenguk saudaranya sesama muslim yang sakit untuk memberinya nasihat dengan jujur, menyuruhnya berbuat maruf dan mencegahnya dari kemunkaran.
  • Rasulullah Suka Bercanda...
    Hikmah
    Sabtu, 10 Desember 2022 - 13:12 WIB
    Islam membolehkan jamaaah muslimin untuk bercanda dan tertawa, tentu saja dalam batas yang wajar, tidak berlebih-lebihan, dan tidak bercanda yang mengandung unsur dusta.
  • Memuliakan Wanita, Adab...
    Muslimah
    Kamis, 01 Desember 2022 - 10:05 WIB
    Dalam islam, mendidik anak lelaki yang beradab mulia pada kaum wanita menjadi amat penting, karena kaum lelakilah yang kelak memimpin generasi. Mereka adalah pemimpin bagi kaum Hawa tersebut.
  • Teladan Rasulullah :...
    Hikmah
    Minggu, 20 November 2022 - 05:15 WIB
    Salah satu ajaran dalam agama Islam adalah saling memberi nasehat. Bahkan derajatnya sama dengan fardhu ain (wajib dilakukan setiap orang Islam). Disebut dalam hadis Rasulullah Shallallahu Alaihi, agama itu adalah nasehat.
  • Mengapa Islam Melarang...
    Tausyiah
    Sabtu, 19 November 2022 - 14:43 WIB
    Islam adalah agama yang sempurna , yang mengatur segala hal sampai pada hal-hal yang bahkan dianggap sepele, seperti adab makan, adab minum, dan lain-lain, termasuk di antaranya adab bergaul.
  • Adab dan Etika Berpakaian...
    Muslimah
    Sabtu, 19 November 2022 - 13:21 WIB
    Selain ada hukum yang mengatur bagaimana ketentuan berpakaian bagi muslimah, ada pula etika dan adab berpakaian yang juga hendaknya diperhatikan.
  • Bagaimana Cara Menasihati...
    Muslimah
    Selasa, 15 November 2022 - 10:13 WIB
    Dalam islam, wajib bagi pasangan suami istri untuk memperlakukan pasangannya dengan baik dan memenuhi haknya yang merupakan kewajibannya dengan penuh kerelaan.
  • Pentingnya Tersenyum,...
    Hikmah
    Minggu, 13 November 2022 - 15:44 WIB
    Banyak ulama yang berpendapat bahwa tawa dan senyum adalah salah satu sebab yang paling kuat yang membuat manusia agar lebih efektif dan produktif.
  • 2 Perkara yang Menjadi...
    Tips
    Sabtu, 12 November 2022 - 13:02 WIB
    Malas berdoa seringkali kita alami, bahkan setelah selesai menjalankan ibadah sholat wajib pun enggan untuk berdoa kepada Allah. Padahal malas berdoa disebut-sebut sebagai manusia yang paling lemah.