Kumpulan Artikel: Haji 2021

  • Jamaah Haji Lakukan Lempar Jumrah dengan Protokol COVID-19
    Dunia Islam
    Selasa, 20 Juli 2021 - 15:23 WIB
    Mengenakan masker, sebagai bagian dari protokol kesehatan COVID-19, para jamaah ambil bagian dalam ritual melempar jumrah dengan sekantung batu yang disterilkan
  • Bersiap Wukuf, Jamaah Haji Indonesia Tempati Tenda Ber-AC di Arafah
    Dunia Islam
    Senin, 19 Juli 2021 - 14:15 WIB
    Puluhan ribu jamaah haji, termasuk dari Indonesia saat ini telah berada di Padang Arafah dan bersiap melaksanakan wukuf.
  • Cerita Rahmatulloh Meraih Izin Berhaji di Tengah Pandemi
    Dunia Islam
    Senin, 19 Juli 2021 - 08:39 WIB
    Ibadah haji 1442 H sudah mulai dilaksanakan dan saat ini 60.000 jamaah sedang bersiap untuk berangkat ke Padang Arafah setelah bermalam di Mina.
  • Laksanakan Haji Ifrad, Jamaah Indonesia Pagi Ini Berangkat ke Padang Arafah
    Dunia Islam
    Senin, 19 Juli 2021 - 06:39 WIB
    Pelaksanaan ibadah haji mencapai puncaknya hari ini. Sebanyak 60.000 jamaah haji, termasuk dari Indonesia, akan menjalani wukuf di Padang Arafah sebagai inti dari rangkaian ibadah haji.
  • Hari Ini, Ibadah Haji Dimulai dengan Aturan Ketat COVID-19
    Dunia Islam
    Sabtu, 17 Juli 2021 - 16:03 WIB
    Ini adalah tahun kedua berturut-tutur ibadah haji diadakan dalam keadaan khusus karena pandemi virus Corona yang menjadi penyebab dari COVID-19.
  • Keamanan di Mekah Diperketat Selama Musim Haji, Pelanggar akan Dihukum
    Dunia Islam
    Sabtu, 17 Juli 2021 - 04:01 WIB
    Penjagaan keamanan yang ketat diterapkan di sekitar Mekah dan tempat-tempat suci lainnya untuk mencegah orang-orang yang tidak berizin memasuki kota itu selama haji.
  • Arab Saudi Tugaskan 135 Imam untuk Beri Bimbingan Haji pada Semua Jamaah
    Dunia Islam
    Sabtu, 17 Juli 2021 - 03:01 WIB
    Kementerian Urusan Islam Arab Saudi telah menugaskan 135 ulama dan imam untuk memberikan bimbingan agama kepada para peziarah selama pelaksanaan haji.
  • Masjidil Haram Mekah Siap Terima Jamaah Haji, Setop Keluarkan Izin Sholat
    Dunia Islam
    Sabtu, 17 Juli 2021 - 00:01 WIB
    Kementerian Haji dan Umrah Arab Saudi telah berhenti mengeluarkan izin sholat di Masjidil Haram, mulai Jumat (16/7), dalam persiapan untuk menerima jamaah haji.
  • Khotbah Arafah Disiarkan dan Diterjemahkan dalam 10 Bahasa, Termasuk Indonesia
    Dunia Islam
    Jum'at, 16 Juli 2021 - 22:48 WIB
    Berdasarkan arahan Penjaga Dua Masjid Suci, Raja Salman bin Abdulaizizal Saud, Presidensi Umum Urusan Masjidil Haram dan Masjid Nabawi (GPH) akan menerjemahkan khotbah Arafah dalam 10 bahasa.
  • Jemaah Haji dari Seluruh Arab Saudi Menuju Jeddah
    Dunia Islam
    Jum'at, 16 Juli 2021 - 16:57 WIB
    Jemaah dari seluruh Arab Saudi telah mulai melakukan perjalanan ke kota Jeddah di mana operator haji akan membawa mereka ke Makkah untuk ibadah haji 1442 H/2021
  • 327 WNI di Saudi Berhaji Tahun Ini, Jumlahnya Terus Bertambah
    Dunia Islam
    Jum'at, 16 Juli 2021 - 11:23 WIB
    Sebanyak 327 Warga Negara Indonesia (WNI) mengikuti ibadah haji 1442 H/2021. Mereka adalah WNI yang selama ini sudah menetap di Arab Saudi.
  • Sebanyak 296 Warga Malaysia Ikut Haji, Ternyata Mereka Bermukim di Arab Saudi
    Dunia Islam
    Jum'at, 16 Juli 2021 - 09:35 WIB
    Seperti tahun lalu, ibadah haji tahun ini di Arab Saudi hanya boleh diikuti oleh warga lokal dan warga negara lain yang bermukim di Saudi dan memenuhi syarat.
  • Pertama Kalinya, Pengarahan Keamanan Haji Dilakukan Tentara Perempuan
    Dunia Islam
    Kamis, 15 Juli 2021 - 01:29 WIB
    Abeer al-Rashed menjadi tentara perempuan Arab Saudi pertama yang memberikan pengarahan terkait keamanan untuk penyelanggaraan haji.
  • Pesan Imam Malik Bagi yang Tidak Bisa Berangkat Haji
    Tausyiah
    Jum'at, 02 Juli 2021 - 05:00 WIB
    Jika tidak dapat menunaikan Haji, ada baiknya kita mengamalkan nasihat dari salah satu ulama besar Imam Malik rahimahullah (wafat 179 H) berikut.
  • Terbanyak di Dunia, Umat Islam Indonesia Antara Kuantitas dan Kualitas
    Dunia Islam
    Kamis, 17 Juni 2021 - 05:00 WIB
    Umat Islam Indonesia boleh berbangga karena pernah mencatat sejarah sebagai jamaah Haji terbanyak pada Tahun 2019 yaitu 221 ribu ditambah kuota 10 ribu jamaah.
  • Tak Bisa Berangkat Haji dan Umrah, Berikut Pesan Gus Baha
    Tausyiah
    Rabu, 09 Juni 2021 - 14:54 WIB
    Dai kondang asal Rembang KH Bahauddin Nursalim atau dikenal dengan Gus Baha menyampaikan pandangannya sekaligus nasihat bagi kaum muslimin yang tidak bisa menunaikan Haji dan Umrah.
  • Rasulullah Pernah Menunda Haji 4 Tahun Berturut, Berikut Kisahnya
    Hikmah
    Senin, 07 Juni 2021 - 08:05 WIB
    Pembatalan Haji 2021 menjadi perbincangan hangat kaum muslimin di Tanah Air. Jika menilik kembali sejarah Islam dan perjalanan Nabi Muhammad, beliau pernah menunda ibadah Haji.
  • Antrean Masa Tunggu Haji Kian Lama, Bisa Sampai 44 Tahun
    Dunia Islam
    Senin, 24 Mei 2021 - 09:28 WIB
    Pemerintah Kerajaan Arab Saudi memutuskan akan membuka pelaksanaan ibadah haji tahun 2021, setelah tahun lalu ditiadakan. Hanya saja, jumlahnya jamaah dibatasi hanya 60.000 jamaah saja.