Kumpulan Artikel: Habib (halaman 8)
Tausyiah
Rabu, 10 Maret 2021 - 15:10 WIB
Hati-hati dengan dosa karena ia dapat menjadi penyebab sempitnya rezeki. Setiap muslim hendaknya tidak memandang remeh perkara dosa.
Hikmah
Rabu, 10 Maret 2021 - 14:39 WIB
Setelah Jin Ifrit tersungkur, di tengah perjalanan Isra Miraj Rasulullah shallallahu alaihi wasallam mencium bau yang amat wangi. Rasulullah bertanya, Wangi apa ini wahai Jibril?.
Hikmah
Selasa, 09 Maret 2021 - 21:25 WIB
Ketika Nabi Muhammad shallallahu alaihi wasallam melakukan perjalanan agung Isra Miraj bersama Buraq, beliau sempat diincar Jin Ifrit. Berikut kisahnya diceritakan Habib Ahmad bin Novel Salim Jindan.
Hikmah
Selasa, 09 Maret 2021 - 17:45 WIB
Di bulan Rajab ini umat Islam biasanya merayakan perjalanan agung Isra Mikraj Nabi Muhammad shallallahu alaihi wasallam. Ada banyak pelajaran yang dapat kita petik dari peristiwa tersebut.
Tausyiah
Sabtu, 06 Maret 2021 - 16:58 WIB
Kisah seorang Bani Israel dimasukkan ke dalam neraka selama 100 tahun patut kita jadikan ibrah bahwa Allah ternyata Maha Pengasih. Berikut kisahnya.
Tausyiah
Selasa, 23 Februari 2021 - 15:29 WIB
Kehancuran umat Islam bisa terjadi karena perasaan Hubbud Dunya (cinta dunia). Dunia seakan-akan abadi dan kekal sehingga melalaikan kehidupan setelah mati.
Tausyiah
Sabtu, 20 Februari 2021 - 23:32 WIB
Sholat adalah kewajiban setiap muslim yang berakal dan baligh. Pertanyaannya, bagaimana yang dimaksud orang yang sholat dan menjaga sholat?
Tausyiah
Jum'at, 19 Februari 2021 - 10:55 WIB
Hari ini kita memasuki hari ketujuh bulan Rajab bertepatan Jumat 19 Februari 2021. Ulama besar Hadhramaut Yaman Al-Habib Umar Bin Hafizh memberi nasihat indah terkait Rajab.
Hikmah
Sabtu, 13 Februari 2021 - 12:03 WIB
Kisah ini didapat dari Syekh Muhammad bin Ali Baatiyah dari gurunya Al-Habib Abdullah bin Shodiq Al-Habsyi. Beliau dapat dari gurunya Al-Habib Abdullah bin Umar As-Syatiri sekaligus tokoh dalam cerita ini.
Tausyiah
Kamis, 04 Februari 2021 - 07:34 WIB
Mubahalah termasuk salah satu metode dakwah yang disebutkan dalam Al-Quran. Metode ini digunakan untuk melawan orang kafir dan orang musyrik yang tidak mau menerima kebenaran,
Tausyiah
Senin, 01 Februari 2021 - 12:01 WIB
Kemuliaan yang dikaruniakan Allah Taala kepada umat Nabi Muhammad adalah kekhususan pahala dan fadhilah sebesar-besarnya bagi orang yang menunaikan zakat.
Tausyiah
Senin, 25 Januari 2021 - 08:30 WIB
Negeri (tempat) yang paling dicintai Allah adalah masjid-masjid-Nya dan tempat yang paling dibenci Allah adalah pasar-pasarnya. Kenapa pasar dibenci Allah?
Tausyiah
Sabtu, 23 Januari 2021 - 15:01 WIB
Banyak amalan yang dapat mendatangkan rezeki, salah satunya dengan beramal saleh dan mendawamkan zikir yang diajarkan oleh Rasulullah shalllahu alaihi wasallam.
Tausyiah
Kamis, 21 Januari 2021 - 17:03 WIB
Amalan yang paling dicintai Allah dan Rasul-Nya pada hari Jumat adalah memperbanyak sholawat. Siapa yang membaca sholawat di hari ini maka sholawatnya akan disampaikan kepada Rasulullah.
Tausyiah
Senin, 18 Januari 2021 - 11:39 WIB
Salah satu ulama besarnya Al-Habib Muhammad Bin Ahmad Al-Attas berpulang ke rahmatullah usai meresmikan Masjid Baalawi Simpang Ulim Aceh Timur. Ini profilnya.
Hikmah
Senin, 18 Januari 2021 - 11:01 WIB
Belum lagi hilang kesedihan wafatnya Syekh Ali Jaber dan Habib Ali Bin Abdurrahaman Assegaf dan beberapa ulama lainnya, pagi ini kita dikejutkan dengan berpulangnya Habib Muhammad Bin Ahmad Al-Attas.
Hikmah
Senin, 18 Januari 2021 - 09:53 WIB
Telah berpulang ke rahmatullah ulama besar kelahiran Aceh yang juga Pimpinan Majelis Darul Mustafa - Condet Jakarta, Al-Habib Muhammad Bin Ahmad Al-Athas, Senin dinihari 18 Januari 2021.
Tausyiah
Minggu, 17 Januari 2021 - 10:17 WIB
Ulama kharismatik asal Uni Emirat Arab (UEA) Al-Habib Ali Zainal Abidin bin Abdurrahman Al-Jufri (Habib Ali Al-Jufri) menyampaikan pesan takziyah atas wafatnya Habib Ali Assegaf.
Tausyiah
Sabtu, 16 Januari 2021 - 12:35 WIB
Kita patut bersedih atas wafatnya ulama-ulama faqih yang berdakwah di jalan Allah. Sepanjang bulan ini tercatat lebih dari 15 ulama dan Dai ilallah di Tanah Air berpulang ke rahmat Allah.
Tausyiah
Jum'at, 15 Januari 2021 - 20:37 WIB
umat 15 Januari 2021 Pukul 18.00 Wita, saya mendengar kabar mengejutkan tentang berita duka wafatnya seorang ulama kharismatik Jakarta, sesepuh para Habaib se-Jakarta.