Kumpulan Artikel: Islam (halaman 108)
Dunia Islam
Minggu, 23 Januari 2022 - 09:15 WIB
Dalam naskah yang tersimpan di Musium Radyapustaka Solo, dikatakan bahwa ia berasal dari rakyat kecil yang semula ikut mendengar saat Sunan Bonang mengajar ilmu kepada Sunan Kalijaga.
Muslimah
Minggu, 23 Januari 2022 - 05:15 WIB
Definisi kebahagian setiap orang berbeda-beda, termasuk cara yang dilakukan untuk meriah kebahagiaannya tersebut. Hakikat kebahagiaan itu sendiri bersifat stabil dan berkepanjangan.
Dunia Islam
Sabtu, 22 Januari 2022 - 10:22 WIB
Syekh Siti Jenar yatim pada usia 2 bulan, dan sudah hafal al-Quran pada usia 8 tahun. Ia menimba ilmu-ilmu agama di pesantren Giri Amparan Jati, Cirebon.
Muslimah
Jum'at, 21 Januari 2022 - 15:30 WIB
Dalam Islam, hubungan antara suami dan istri yang baik adalah bagaikan pakaian. Artinya bahwa suami dan istri adalah perhiasan dan sekaligus sebagai penutup aib di antara keduanya
Muslimah
Jum'at, 21 Januari 2022 - 12:44 WIB
Istilah pelakor (peebut laki orang) adalah seorang wanita yang menggoda suami orang lain, lalu ada juga wanita yang menawarkan diri untuk dinikahi. Bagaimana hukum keduanya dalam Islam?
Dunia Islam
Jum'at, 21 Januari 2022 - 09:11 WIB
Ayah Syekh Siti Jenar mengajar di pesantren Cirebon di antara santrinya adalah Pangeran Walangsungsang Samadullah dan Dewi Rara Santang. Mereka adalah putra dan putri Prabu Siliwangi.
Hikmah
Rabu, 19 Januari 2022 - 18:09 WIB
Kisah Syekh Siti Jenar cukup melegenda di tengah masyarakat Jawa. Ia dikisahkan dari mulut ke mulut dan menjadi cerita misteri di tengah masyarakat Jawa sebagai jelmaan cacing
Tips
Rabu, 19 Januari 2022 - 10:21 WIB
Sebagai agama yang sempurna, Islam telah mengatur segala hal sampai pada hal-hal yang bahkan dianggap sepele, seperti adab-adab bergaul.
Dunia Islam
Rabu, 19 Januari 2022 - 05:15 WIB
Penyembah berhala asal Yaman ini tercatat sebagai orang yang pertama kali memasang kiswah pada Kakbah. Menariknya, hal itu dilakukan setelah ia berkonsultasi dengan dua orang Yahudi.
Dunia Islam
Selasa, 18 Januari 2022 - 20:24 WIB
Ada juga pendapat bahwa Walisongo atau setidak-tidaknya sebagian dari anggota Walisongo adalah keturunan Cina. Mungkinkan para sayyid atau syarif itu bukan dari Yaman?
Muslimah
Selasa, 18 Januari 2022 - 16:08 WIB
Bagaimana hukum menikah dengan saudara tiri dalam Islam? Bolehkah dilakukan? Bagaimana pula kaitannya dengan mahram? Beberapa pertanyaan soal pernikahan ini umum terjadi dalam masyarakat kita.
Muslimah
Selasa, 18 Januari 2022 - 12:36 WIB
Pada dasarnya, perempuan memiliki sifat sensitif dan sangat mudah cemburu, apalagi yang sudah berstatus sebagai seorang istri. Jika telah cemburu maka akalnya hilang?
Muslimah
Selasa, 18 Januari 2022 - 08:22 WIB
Dalam Islam, berbicara antara laki-laki dan perempuan yang bukan mahram, sebenarnya tidak dilarang. Hanya syaratnya, pembicaraan yang dilakukan memenuhi ketentuan secara syara.
Dunia Islam
Selasa, 18 Januari 2022 - 05:15 WIB
Setelah Amr bin Luhay sukses mengusir suku Jurhum dalam mengelola Kakbah, kerajinan patung di Mekkah maju pesat. Penyembahan berhala kian mewabah, bahkan Mekkah menjadi eksportir patung.
Muslimah
Senin, 17 Januari 2022 - 21:30 WIB
Perempuan yang disukai Allah ini merupakan merupakan cermin perempuan shalihah. Berikut tujuh kriteria perempuan yang disukai Allah menurut Al-Quran dan Sunnah.
Tausyiah
Senin, 17 Januari 2022 - 17:57 WIB
Sholatmu adalah cerminan hidupmu. Ketika kita merasa terlambat mendapatkan nikmat dan kebaikan, bisa jadi ini disebabkan karena melalaikan sholat.
Muslimah
Senin, 17 Januari 2022 - 15:39 WIB
Memiliki cinta bertepuk sebelah tangan, pasti tidak mengenakkan, apalagi harus diputuskan oleh seseorang yang akhirnya membuat kita patah hati.
Tausyiah
Senin, 17 Januari 2022 - 08:38 WIB
Seseorang sebelum meninggal boleh berwasiat untuk mendonorkan sebagian organ tubuhnya. Hanya saja, jika ia (si mayat) tidak berwasiat sebelumnya, bolehkah bagi ahli waris mendonorkan sebagian organ tubuhnya?
Hikmah
Jum'at, 14 Januari 2022 - 20:50 WIB
Musibah gempa bumi juga pernah terjadi di zaman para Nabi. Pada masa Umar Bin Khattab, gempa bumi pernah melanda Madinah. Berikut pesan Al-Quran tentang musibah.
Hikmah
Jum'at, 14 Januari 2022 - 10:12 WIB
Mimpi tentang hujan dan banjir adalah firasat yang tidak menyenangkan. Ini masuk klasifikasi mimpi buruk, kendati tidak mutlak. Ulama Muabbirn menafsirkan mimpi tersebut dengan berbagai arti.