Kumpulan Artikel: Akhlak (halaman 13)

  • Belajar Adab dari Rumah...
    Tausyiah
    Kamis, 05 November 2020 - 16:10 WIB
    Pengasuh Pondok Pesantren Sultan Fatah Semarang Ustaz Saeful Huda menceritakan bagaimana indahnya akhlak Nabi Muhammad shallallahu alaihi wasallam yang bisa kita teladani.
  • Apakah Kita Sudah Benar-benar...
    Tausyiah
    Rabu, 04 November 2020 - 20:39 WIB
    Saat ini dunia dihebohkan dengan penerbitan karikatur Nabi yang mulia oleh majalah Prancis. Apakah kita sudah benar-benar mencintai Baginda Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam?
  • Inilah Sebaik-baiknya...
    Muslimah
    Rabu, 04 November 2020 - 17:34 WIB
    Menjadikan Rasulullah Shallalahu alaihi wa sallam dan istri-istrinya sebagai suri teladan kehidupan bukan terbatas pada amal ibadah saja seperti salat, puasa, dan ibadah lainnya, melainkan semua tindakan dan amal perbuatan setiap hari kaum muslim.
  • Ketika Rasulullah Dipanggil...
    Tausyiah
    Rabu, 04 November 2020 - 17:18 WIB
    Salah satu kelebihan Nabi Muhammad shallallahu alaihi wa sallam yang tidak dimiliki manusia mana pun ialah akhlak mulia yang melekat pada diri beliau.
  • Apa yang Didapat Ketika...
    Muslimah
    Rabu, 04 November 2020 - 13:06 WIB
    Salah satu kebiasaan kaum perempuan adalah senang menggunjing, apalagi bila tema yang dipergunjingkan menyangkut aib atau mengungkap cacat seseorang.
  • Waspada dengan Virus...
    Muslimah
    Rabu, 04 November 2020 - 07:33 WIB
    Ada banyak faktor yang bisa merusak dan mengganggu keistiqamahan seseorang. Faktor dari dalam diri dan faktor dari luar diri. Salah satu faktor dari dalam diri yang dapat merusak keistiqamahan adalah kejahilan.
  • 3 Akhlak Mulia yang...
    Tausyiah
    Selasa, 03 November 2020 - 23:01 WIB
    Syaikh Ahmad Az-Zarnuji dalam kitab populernya Talim Al Mutaallim berkata bahwa ilmu yang paling utama adalah ilmu hal (tingkah laku) dan amal yang paling utama adalah menjaga tingkah laku.
  • Hati-hati, Jangan Merasa...
    Muslimah
    Selasa, 03 November 2020 - 17:23 WIB
    Merenungi perbuatan yang telah kita lakukan setiap hari, sepertinya harus menjadi agenda rutin setiap muslim dan muslimah. Kenapa harus? Jangan sampai merasa aman-aman saja dengan apa yang kita lakukan setiap harinya.
  • Maimunah binti Al Harits,...
    Muslimah
    Selasa, 03 November 2020 - 10:16 WIB
    Maimunah binti al Harits radhiyallahuanha termasuk pemuka kaum perempuan yang masyhur dengan keutamaannya, nasabnya dan kemuliaannya. Ia dikenal sebagai pribadi yang taat dan ikhlas.
  • 7 Akhlak Rasulullah...
    Tausyiah
    Senin, 02 November 2020 - 20:03 WIB
    Anas bin Malik berkata, Aku tidak melihat ada orang yang paling penyayang kepada keluarganya daripada Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam.
  • Shafiyah yang Terpelajar,...
    Muslimah
    Senin, 02 November 2020 - 13:05 WIB
    Shafiyah binti Huyai merupakan sSalah satu istri Rasulullah Shallallaahu alaihi wa sallam yang bukan keturunan Arab Quraysh melainkan putri tokoh yahudi Khaibar.
  • Perbuatan Baik yang...
    Muslimah
    Senin, 02 November 2020 - 09:31 WIB
    Berbakti kepada orang tua menempati posisi yang tinggi di dalam Islam. Berbuat baik kepada orang tua tidak hanya dilakukan ketika mereka masih hidup akan tetapi juga setelah dia meninggal dunia.
  • Ummu Habibah,Perempuan...
    Muslimah
    Senin, 02 November 2020 - 08:08 WIB
    Ramlah binti Abu Sufyan, atau Ummu Habibah adalah putri seorang pemuka Quraisy dan pemimpin kafir. Namun, Ummu Habibiah justru menunjukkan kuatnya pendirian dan mantapnya kemauan memperjuangkan akidahnya.
  • Juwairiyah binti Harits,...
    Muslimah
    Minggu, 01 November 2020 - 13:00 WIB
    Kisah Sayyidah Juwairiyah sampai ke pintu rumah Rasulullah, tidak lepas dari permusuhan Bani Musthaliq kepada Islam. Harits bin Abu Dhirar, ayah Juwairiyah yang menyembah berhala hendak menghalangi dakwah Rasulullah SAW di Madinah.
  • Zainab binti Jahsy,...
    Muslimah
    Minggu, 01 November 2020 - 07:05 WIB
    Zainab binti Jahsy merupakan salah satu istri Rasulullah yang dikenal sebagai muslimah yang giat bekerja dan berkarier. Meski Rasulullah memberikan nafkah yang cukup. Ummul Mukminin ini tetap giat mengumpulkan rezeki karena keinginannya untuk bersedekah.
  • Mengenakan Pakaian Populer,...
    Muslimah
    Minggu, 25 Oktober 2020 - 06:54 WIB
    Pakaian adalah perhiasan hidup manusia, dengan pakaian itu manusia akan tampak indah, rapi, menawan sehingga penampilan semakin mantap. Namun demikian, hal yang harus dihindari dalam berpakaian ialah pakaian syuhrah atau pakaian popularitas. Kenapa?
  • Kisah Sayyidah Fathimah...
    Tausyiah
    Sabtu, 24 Oktober 2020 - 07:30 WIB
    Ada satu kisah Sayyidah Fathimah radhiyallahu anha yang sangat berharga dan penuh hikmah. Kisah ini berkaitan dengan akhlak beliau dalam menjaga kehormatan diri.
  • Tercelanya Takhbib dan...
    Muslimah
    Kamis, 22 Oktober 2020 - 10:39 WIB
    Menggoda istri orang lain, ternyata bukan hal yang remeh dalam agama Islam. Meski sekedar iseng, tapi ternyata ada bahaya besar mengancam. Selain dosa besar, perbuatan itu ternyata membantu iblis menyesatkan manusia.
  • Teladan Indah Rasulullah...
    Tausyiah
    Rabu, 21 Oktober 2020 - 09:05 WIB
    Mari belajar dari uswah hasanah kita, Nabi Muhammad shallallahu alaihi wa sallam. Bagaimana cara Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam mengoreksi kesalahan sahabatnya. Indah sekali.
  • Pentingnya Mengajarkan...
    Muslimah
    Selasa, 20 Oktober 2020 - 18:31 WIB
    Salah satu akhlak yang paling penting adalah menjaga lisan. Bahkan, dapat kita katakan bahwa orang yang ingin mendapatkan dan meraih akhlak mulia ini, salah satu kiatnya adalah dimulai dari menjaga lisan.