Topik Terkait: Gaya Hidup Muslim (halaman 8)
Dunia Islam
Sabtu, 01 Juli 2023 - 05:25 WIB
Broken Hill adalah sebuah kota pertambangan terpencil Australia dengan berpenduduk 17.000 orang. Di sini kaya akan sejarah Islam, meskipun sedikit yang tahu.
Dunia Islam
Minggu, 29 Januari 2023 - 11:09 WIB
Suatu hal yang tidak menguntungkan bahwa para pelajar yang datang ke Jepang dari berbagai negeri Islam tidak merupakan contoh yang baik bagi kami. Kamipun tidak mendapat nasihat atau bimbingan dari mereka.
Tausyiah
Rabu, 28 Juni 2023 - 21:34 WIB
Apakah boleh membagikan daging kurban kepada non-muslim? Pertanyaan ini sering muncul menjelang Hari Raya Iduladha. Berikut penjelasan Ustaz Ahmad Syahrin Thoriq.
Dunia Islam
Selasa, 25 Oktober 2022 - 12:44 WIB
Quraish Shihab mengatakan ajaran Islam mengajak kepada kedamaian yang adil dan beradab, dan sedikit pun tidak merestui teror,. Lalu, bagaimana dalam menghadapi para penghujat seperti Salman Rushdie?
Tausyiah
Rabu, 15 Mei 2024 - 09:10 WIB
Badal Haji adalah ibadah haji yang ditunaikan oleh seseorang atas nama orang lain yang berhalangan sehingga tidak dapat melaksanakan kewajibannya untuk datang ke Tanah Suci.
Hikmah
Senin, 13 Juni 2022 - 23:18 WIB
Dalam satu riwayat disebutkan, sesungguhnya amal kalian akan diperlihatkan kepada kerabat dan keluarga yang telah wafat. Jika amal itu baik mereka bergembira dan sebaliknya.
Hikmah
Selasa, 16 Agustus 2022 - 15:31 WIB
Kisah 3.000 pasukan Muslim menghadapi 200.000 orang prajurit Bizantium terjadi pada Pertempuran Mutah. Ini adalah pertempuran perdana antara Muslim dengan Bizantium yang Nasrani
Dunia Islam
Senin, 20 November 2023 - 09:40 WIB
Alhazen yang dikenal di dunia Barat, adalah ilmuwan muslim cerdas yang menguasai banyak ilmu khususnya bidang fisika dan matematika. Penemuannya yang spektakuler adalah gelombang cahaya atau optik.
Tausyiah
Sabtu, 04 Desember 2021 - 23:49 WIB
Dari banyak amalan yang dapat memasukkan seseorang ke surga, ada dua amalan terbaik yang memudahkan kita menjadi ahli surga. Berikut amalannya.
Muslimah
Jum'at, 14 Agustus 2020 - 06:36 WIB
Sebagai pasangan, suami istri harus memahami karakter teman hidupnya. Baik tentang seleranya, hasratnya, keinginannya dan berbagai perkara yang membuat kehidupan rumah tangga harmonis.
Muslimah
Jum'at, 26 Maret 2021 - 10:52 WIB
Jika kita sedang bersedih dan membutuhkan dorongan untuk kembali semangat, kita dapat membaca ayat-ayat suci Al-Quran. Lalu, ayat-ayat Al Quran manakah yang dapat menjadi motivasi saat kita bersedih ini?
Muslimah
Rabu, 11 Mei 2022 - 12:24 WIB
Di antara akhlak mulia kekasih Allah adalah, kala mereka bermuamalah dengan sesama manusia, mereka ridha dengan apa yang mereka terima. Tidak akan merampas hak-hak orang lain.
Tausyiah
Selasa, 31 Januari 2023 - 05:15 WIB
Cak Nur mengatakan bahwa Nabi Ibrahim, dan demikian pula dengan semua Nabi, termasuk Musa dan Isa semuanya adalah tokoh-tokoh yang muslim dan mengajarkan islam.
Dunia Islam
Senin, 05 Desember 2022 - 15:04 WIB
Hal itu membuka pintu lebar-lebar terhadap permainan-permainan mikro elektron dalam penafsiran Al-Quran, dan memperkuat peribahasa Jerman, Di mana iman berkurang, bertambahlah sesuatu selain iman (khurafat).
Tips
Sabtu, 08 Juli 2023 - 10:10 WIB
Sebagai seorang muslim, memdoakan orang yang meninggal merupakan hak muslim atas muslim lainnya.Sebagaimana yang disabdakan Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam:
Hikmah
Rabu, 26 Oktober 2022 - 05:15 WIB
Asal mula polemik istilah mukmin dan kafir pertama kali diapungkan oleh kaum Khawarij pasca-terbunuhnya Khalifah Utsman bin Affan. Polemik ini beriringan dengan memunculkan protes keras terhadap kepemimpinan Ali bin Abi Thalib
Dunia Islam
Minggu, 18 Juni 2023 - 14:09 WIB
Umat Islam sering memblokir jalan dan trotoar di sekitar masjid, yang mengganggu fungsi normal kota, sehingga memerlukan kehadiran polisi. Hal ini tterjadi karena kurangnya tempat salat.
Dunia Islam
Rabu, 05 Januari 2022 - 12:35 WIB
Pada masa pra-Islam, ada sebagian orang-orang Arab yang mempraktikkan ibadah mirip tuntunan Islam. Mereka berkhitan, bersedekah, bahkan mandi junub, laiknya ajaran Islam.
Hikmah
Rabu, 03 April 2024 - 04:02 WIB
Terdapat tiga cara cebok yang dapat membatalkan puasa. Mungkin hal ini merupakan hal yang jarang diketahui oleh setiap muslim, padahal bersuci yang dikenal dengan istilah istinja ini adalah hal penting.
Hikmah
Senin, 30 Desember 2024 - 05:15 WIB
Bolehkah seorang muslim melakukan atau membuat resolusi di tahun baru masehi? Bagaimana hukumnya dalam Islam? Resolusi umum dilakukan di masyarakat sekarang, terutama menjelang pergantian tahun baru.