Topik Terkait: Habib Syafiq Bin Ali Ridho (halaman 11)

  • Habib Quraisy: Jangan...
    Tausyiah
    Selasa, 23 Februari 2021 - 15:29 WIB
    Kehancuran umat Islam bisa terjadi karena perasaan Hubbud Dunya (cinta dunia). Dunia seakan-akan abadi dan kekal sehingga melalaikan kehidupan setelah mati.
  • Mengambil Hikmah dari...
    Hikmah
    Rabu, 16 September 2020 - 22:04 WIB
    Tuhan kita yang Mahabijaksana Allah Azza wa Jalla tidaklah menciptakan segala sesuatu kecuali ada hikmah dan pelajaran di dalamnya. Tidak terkecuali dengan Burung Unta.
  • Cara Memperbaiki Hati...
    Tausyiah
    Sabtu, 17 September 2022 - 18:23 WIB
    Hati merupakan wadah kebaikan dan keburukan dalam diri manusia. Berikut cara mudah memperbaiki hati yang rusak menurut Imam Abdullah bin Alwi Al-Haddad.
  • Habib Geys Assegaf:...
    Tausiyah
    Rabu, 27 November 2019 - 16:29 WIB
    Islam sangat memuliakan ulama, murobbi, guru, massyaikh, syeikh dan para asatiz. Habib Geys bin Abdurrahman Assegaf mengimbau para pencari ilmu agar berhati-hati memilih guru.
  • Al-Barra bin Malik (2-Habis):...
    Hikmah
    Kamis, 19 Agustus 2021 - 15:35 WIB
    Al-Barra bin Malik adalah pembantu Rasulullah SAW. Sahabat Nabi SAW ini senantiasa berdoa bisa matti syahid di jalan Allah. Doa itu akhirnya terkabul.
  • Kisah Nazar Sayyidah...
    Hikmah
    Kamis, 22 September 2022 - 10:41 WIB
    Ibnu Zubair meminta tolong para sahabat agar mempertemukan dengan Aisyah. Demi Allah, tidaklah halal (baik) baginya bernazar untuk memutuskan hubungan denganku.
  • Habib Jindan: Kepergian...
    Tausyiah
    Jum'at, 14 Mei 2021 - 05:00 WIB
    Ramadhan baru saja meninggalkan kita. Bagi orang beriman tentu sangat sedih karena kehilangan banyak keberkahan dan pahala lipat ganda yang tidak didapat di bulan lain.
  • Pembebasan Iskandariah:...
    Hikmah
    Sabtu, 13 Juli 2024 - 13:37 WIB
    Sebelum pasukan muslim sampai ke Iskandariah, mereka harus melalui Kiryaun. Di daerah ini pasukan Romawi sudah siap siaga untuk menghalau pasukan muslim.
  • Adzan Terakhir Bilal...
    Hikmah
    Senin, 22 November 2021 - 15:02 WIB
    Ada dua versi perihal kisah Adzan terakhir Bilal bin Rabah. Versi pertama Adzan di Damaskus atas permintaan Umar bin Khattab. Versi kedua di Madinah atas perminaan Hasan dan Husein.
  • Kisah Mengharukan Detik-Detik...
    Hikmah
    Rabu, 02 September 2020 - 15:01 WIB
    Lihatlah, wahai Maslamah, ke rumah seperti apa engkau akan menempatkan diriku dan dengan keadaan seperti apa dunia menyerahkan diriku ke rumah tempat kembali ku.
  • Kisah Pegulat Tangguh...
    Hikmah
    Minggu, 27 November 2022 - 09:17 WIB
    Tradisi olahraga di Arab pada masa pra-Islam antara lain adalah gulat, berkuda, dan memanah. Di masa muda, Umar bin Khattab dikenal jago gulat dan balap kuda.
  • Kisah Utsman bin Affan...
    Hikmah
    Rabu, 25 September 2024 - 10:03 WIB
    Sesudah dia mendapat berita bahwa Rasulullah SAW menikahkan putrinya Ruqayyah yang cantik dengan sepupunya, Utbah bin Abi Lahab, Utsman menyesal mengapa bukan dirinya yang mengawininya.
  • Beda Haluan Politik...
    Hikmah
    Selasa, 07 Juli 2020 - 15:11 WIB
    Umar bin Khattab dan Abu Bakar adalah dua orang sahabat Rasulullah yang dijamin masuk surga. Selain itu, Rasulullah juga mengistimewakan keduanya.
  • Kasus Khalid bin Walid,...
    Hikmah
    Rabu, 08 Juli 2020 - 08:41 WIB
    Buku-buku sejarah tidak menyebutkan bahwa Abu Bakar pernah berselisih dengan Umar setajam seperti persoalan Khalid ini, perselisihan yang sejalan dengan watak kedua orang itu.
  • Misteri Abdullah bin...
    Hikmah
    Rabu, 24 Januari 2024 - 13:43 WIB
    Abdullah bin Saba diperselisihkan. Ada sebagian ulama tarikh yang menisbatkannya ke suku Himyar. Sementara Al-Qummi memasukkannya ke dalam suku Hamadan.
  • Kisah Berkesan Bersama...
    Hikmah
    Sabtu, 05 Desember 2020 - 19:19 WIB
    Bakda Maghrib, saya sudah bersiap. Saya turun lift. Ternyata di lobi hotel, Habib Thahir telah menunggu dan siap berangkat. Simak kisah lanjutan Ustaz Miftah el-Banjary dengan Habib Thahir.
  • Khalifah Umar Bin Abdul...
    Hikmah
    Sabtu, 21 September 2024 - 05:11 WIB
    Umar bin Abdul Aziz menjadi khalifah Bani Umayyah pada tahun 717 720 M. Ia dicintai rakyatnya namun dibenci pejabat tinggi Bani Umayyah. Umar wafat diduga karena diracun.
  • Kisah Abbad bin Bisyr,...
    Hikmah
    Rabu, 27 Juli 2022 - 18:18 WIB
    Ia selalu rajin beribadah yang tenggelam dalam kekhusyukannya. Ia seorang pahlawan yang gigih dalam berjuang. Ia seorang dermawan yang sibuk dengan kemurahan hatinya.
  • Profil dan Biografi...
    Dunia Islam
    Kamis, 04 Januari 2024 - 10:56 WIB
    Habib Umar bin Hafidz merupakan seorang ulama besar kenamaan dari Yaman. Tak sebatas di negaranya saja, pengaruh dan popularitas Habib Umar juga sudah sampai ke negara-negara lain, termasuk Indonesia.
  • Thalhah bin Ubaidillah,...
    Hikmah
    Senin, 13 April 2020 - 14:35 WIB
    Siapa yang ingin melihat orang berjalan di muka bumi sesudah mengalami kematiannya, lihatlah Thalhah! Itu adalah ucapan Rasulullah SAW saat perang Uhud.