Kumpulan Artikel: Istri Saleha (halaman 2)
Muslimah
Jum'at, 24 Desember 2021 - 08:19 WIB
Suami istri yang taat kepada Allah akan mendatangkan keberkahan dan kemudahan rezeki , Allah juga telah memberikan rezeki bagi masing-masing dari keduanya. Namun, istri adalah jembatan emas bagi suami untuk mencapai kebahagiaan dunia dan akhirat.
Muslimah
Jum'at, 03 Desember 2021 - 15:30 WIB
Istri yang taat pada suami adalah tiket mudah masuk surga dari pintu mana saja. Namun dalam faktanya, untuk taat kepada suami itu susah-susah gampang.
Muslimah
Rabu, 10 November 2021 - 15:15 WIB
Bagi seorang laki-laki yang ingin segera berkeluarga, tentu calon istri yang diidamkannya adalah yang cantik dan saleha. Lantas bagaimana kriteria calon isteri yang sesuai dengan aturan syariat ini?
Muslimah
Senin, 08 November 2021 - 09:01 WIB
Fatiman binti Abdul Malik bin Marwan dalah sosok perempuan yang nyaris sempurna. Cantik, cerdas, keturunan terpandang, kaya raya, serta taat beribadah.
Hikmah
Senin, 01 November 2021 - 21:12 WIB
Buah jatuh tak jauh dari pohonnya. Berikut kisah seorang Qadhi yang menikahkan putrinya dengan budak jujur hingga melahirkan seorang ulama besar.
Muslimah
Jum'at, 08 Oktober 2021 - 06:31 WIB
Di antara sifat seorang istri berkarakter surga adalah memiliki sifat hemat dalam hidupnya. Ia tidak pernah boros apalagi komsumtif. Selalu efisien dan sesuai skala prioritas dari penghasilan dan pendapatan suaminya.
Muslimah
Kamis, 30 September 2021 - 14:31 WIB
Peran baik dan doa istri bisa menjadi penolong seorang suami ketika mengalami kesulitan, bahkan ada beberapa sifat istri yang bisa membuat rezeki suami mengalir deras.
Muslimah
Selasa, 19 Januari 2021 - 15:00 WIB
Salah satu sifat istri yang saleha adalah tidak menyulitkan suami dengan nafkah. Artinya, sang istri tidak berlebih-lebihan meminta nafkah kepada suaminya diluar batas kemampuan suami.
Tausyiah
Sabtu, 05 Desember 2020 - 20:16 WIB
Ustaz Budi Ashari, Dai yang dikenal sebagai pakar sejarah Islam menjelaskan lima kriteria istri dalam Al-Quran Surah An-Nisa. Berikut penjelasannya.
Muslimah
Kamis, 19 November 2020 - 06:47 WIB
Semakin seorang perempuan saleha, selalu taat kepada Allah Subhanahu wa Taala, selalu mendekatkan diri kepada Allah, maka semakin nyaman hidupnya dan juga semakin bahagia hidupnya
Muslimah
Minggu, 01 November 2020 - 08:39 WIB
Bidadari seringkali digambarkan seorang perempuan yang cantik jelita tiada tara. Setiap perempuan tentu sangat memimpikan menjadi bidadari, tak hanya di akhirat kelak, termasuk juga bidadari di dunia.
Muslimah
Selasa, 29 September 2020 - 08:21 WIB
Bagi seorang laki-laki, tentu saja calon istri yang diidamkannya adalah yang cantik dan saleha. Lantas bagaimana sebenarnya ciri calon istri yang saleha ini?
Muslimah
Sabtu, 05 September 2020 - 06:56 WIB
Istri yang tidak diridhai suaminya karena tidak taat dikatakan sebagai perempuan yang durhaka dan kufur nikmat. Sebaliknya ketaatan istri pada suami adalah jaminan surganya.
Muslimah
Minggu, 23 Agustus 2020 - 06:20 WIB
Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam telah mengajarkan kepada kita bagaimana harus bersikap terhadap harta, yaitu menyikapi harta dengan sikap qanaah (kepuasan dan kerelaan), sifat ini seharusnya dimiliki setiap perempuan muslimah yang sudah berstatus sebagai seorang istri.
Muslimah
Jum'at, 21 Agustus 2020 - 13:43 WIB
Cinta sejati, kemana pun ia pergi pasti akan kembali. Inilah kisah cinta putri sulung Rasulullah, Zainab Al-Kubra binti Muhammad bin Abdillah Shallallahu alaihi wa sallam
Muslimah
Jum'at, 14 Agustus 2020 - 13:19 WIB
Perempuan yang memiliki berbagai kriteria kebaikan, cerdas serta mampu membersamai suami dan anak-anaknya menuju surga-Nya Allah Taala, adalah gambaran dari sosok istri idaman yang Anda impikan bukan?
Muslimah
Jum'at, 14 Agustus 2020 - 09:43 WIB
Perempuan saleha menurut Islam adalah perempuan muslimah yang selalu istiqamah menjalankan segala perintah Allah Subhanahu wa taala dan menjauhi larangan-Nya.
Muslimah
Jum'at, 14 Agustus 2020 - 06:36 WIB
Sebagai pasangan, suami istri harus memahami karakter teman hidupnya. Baik tentang seleranya, hasratnya, keinginannya dan berbagai perkara yang membuat kehidupan rumah tangga harmonis.
Muslimah
Senin, 20 Juli 2020 - 06:42 WIB
Disadari atau tidak, seorang istri menjadi kekuatan penting dalam kehidupan suami. Bukan hanya pelengkap, tapi istri adalah penentu utama dan memiliki peran besar bagi kesuksesan suami dan buah hatinya.
Muslimah
Selasa, 23 Juni 2020 - 14:02 WIB
Contoh teladan dari para istri nabi lainnya, datang dari istri Nabi Ibrahim Alaihissalam, Siti Sarah atau Sarah. Istri pertama Nabi Ibrahim ini, contoh muslimah yang selamat dari godaan nafsu Firaun.