Kumpulan Artikel: Hukum (halaman 30)

  • Hukum Cadar Menurut...
    Muslimah
    Selasa, 01 November 2022 - 08:11 WIB
    Sebenarnya bagaimana hukum cadar menurut jumhur (kesepakatan mayoritas) ulama? Tentu saja untuk menjawabnya, tidak bisa dilepaskan dari jumhur ulama tentang aurat wanita.
  • Hindari Memajang Gambar...
    Muslimah
    Senin, 24 Oktober 2022 - 10:13 WIB
    Islam sangat detil mengatur perilaku kehidupan penganurnya. Allah Subhanahu wa Taala telah menegaskan apa yang boleh dan apa yang tidak boleh. Dalam hal ini adalah tentang menggambar dan membuat patung jasad utuh.
  • Anak Haram Tak Bisa...
    Tausyiah
    Kamis, 20 Oktober 2022 - 17:26 WIB
    Benarkan anak haram atau anak hasil zina tidak bisa masuk surga? Sebuah hadis menyebut bahwa Rasulullah SAW bersabda Anak zina tidak akan masuk surga.
  • Polisi di Masa Khulafa...
    Hikmah
    Senin, 17 Oktober 2022 - 16:51 WIB
    Polisi dalam Islam disebut Syurthah, pernah mengukir kenangan indah pada masa Khulafa Ar-Rasyidin. Mereka menjadi pilar penting dalam penegakan syariat.
  • Polisi dalam Pandangan...
    Tausyiah
    Minggu, 16 Oktober 2022 - 15:22 WIB
    Polisi menjadi tema sosial yang tak pernah berhenti dibicarakan mengingat perannya yang sangat berarti di tengah masyarakat. Berikut pandangan Islam terhadap polisi.
  • Bias Gender: Penjelasan...
    Tausyiah
    Sabtu, 15 Oktober 2022 - 15:09 WIB
    Nasaruddin Umar menjelaskan beberapa ayat yang sering dipermasalahkan karena cenderung memberikan keutamaan kepada laki-laki. Hampir semua tafsir yang ada mengalami gender bias, katanya.
  • Nasaruddin Umar: Ajaran...
    Muslimah
    Jum'at, 14 Oktober 2022 - 16:54 WIB
    Nasaruddin Umar mengatakan ajaran Islam tidak menganut paham menstrual taboo. Paham ini berkembang dalam agama Yahudi. Darah menstruasi dianggap darah tabu (menstrual taboo).
  • Seks dalam Islam, Abdul...
    Hikmah
    Kamis, 13 Oktober 2022 - 17:06 WIB
    Seks merupakan bagian dari kesenangan di dunia dan di akhirat. Seseorang dapat memperoleh pahala karena melakukan aktivitas seksual yang sesuai dengan batas-batas yang digariskan oleh agama.
  • Pertentangan Hubungan...
    Hikmah
    Selasa, 11 Oktober 2022 - 17:39 WIB
    Ada 4 penyebab pertentangan kelompok ahli syariah dan ahli haqiqah. Jurang pemisah yang makin hari makin melebar itu makin menjadi-jadi pada sekitar akhir abad ke-5 Hijrah.
  • Perkara yang Harus Diketahui...
    Muslimah
    Senin, 10 Oktober 2022 - 09:16 WIB
    Islam memiliki ketentuan bagi pasangan suami istri dalam menghadapi persoalan talak. Ada ketentuan-ketentuan dalam talak yang akan mewujudkan maslahat dan menjauhkan madharat dari mereka.
  • Inilah Hukum Seorang...
    Muslimah
    Sabtu, 08 Oktober 2022 - 05:15 WIB
    Dalam Islam, seorang suami memukul istrinya tidak diperbolehkan, bahkan diancam dosa bila memukul istri tanpa ada sebab yang dibenarkan oleh syariat.
  • 2 Syarat Janin dalam...
    Tips
    Senin, 03 Oktober 2022 - 14:24 WIB
    Janin dalam kandungan berhak menerima waris dengan memenuhi dua persyaratan. Muhammad Ali ash-Shabuni dalam bukunya berjudul Pembagian Waris Menurut Islam menyebut dua syarat tersebut.
  • 8 Syarat Berdandan bagi...
    Muslimah
    Senin, 03 Oktober 2022 - 10:01 WIB
    Berdandan bagi seorang muslimah tentu dibolehkan asal sesuai dengan syariat yang ditetapkan dalam Al-Quran dan Hadis Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam.
  • Kisah Budak Perempuan...
    Hikmah
    Minggu, 02 Oktober 2022 - 22:09 WIB
    Memainkan rebana pada momen kebahagiaan bukanlah hal terlarang karena Nabi Muhammad ? sendiri pernah membiarkan seorang budak perempuan menabuh rebana di hadapan Beliau.
  • Mengerikan, Inilah Ancaman...
    Muslimah
    Selasa, 27 September 2022 - 16:19 WIB
    Naminah merupakan salah satu perkara yang sering diremehkan, namun dampaknya sangat besar. Bahkan ada 3 ancaman mengerikan yang akan diterimanya di akhirat kelak.
  • 3 Hal yang Dapat Mengeluarkan...
    Muslimah
    Selasa, 27 September 2022 - 05:15 WIB
    Syaikh Muhammad Yusuf Qardhawi mengatakan 3 hal yang dapat mengeluarkan perempuan dari batas tabarruj atau kesopanan Islam. Pertama adalah Ghadh-dhul Bashar.
  • Awas! Hak Waris Banci...
    Tausyiah
    Senin, 26 September 2022 - 05:15 WIB
    Kejelasan jenis kelamin seseorang akan mempertegas status hukumnya sehingga ia berhak menerima harta waris sesuai bagiannya. Lalu, bagaimana dengan banci?
  • Dialog Abu Bakar Ash-Shiddiq...
    Hikmah
    Jum'at, 23 September 2022 - 11:30 WIB
    Suatu ketika Abu Bakar bertemu dengan seorang perempuan dari Kabilah Ahmas. Perempuan itu bernama Zainab binti al-Muhajir. Abu Bakar melihat wanita itu tidak mau berbicara.
  • 4 Aktivitas Seksualitas...
    Tausyiah
    Kamis, 22 September 2022 - 13:54 WIB
    Banyak term-term seksualitas dalam Al-Quran baik secara eksplisit maupun implisit. Ajaran Al-Quran yang mengandung makna larangan terhadap seksualitas setidaknya ada dalam empat hal.
  • Kisah Nazar Sayyidah...
    Hikmah
    Kamis, 22 September 2022 - 10:41 WIB
    Ibnu Zubair meminta tolong para sahabat agar mempertemukan dengan Aisyah. Demi Allah, tidaklah halal (baik) baginya bernazar untuk memutuskan hubungan denganku.