Topik Terkait: Hasad Yang Terpuji

  • Ghibtaah adalah Hasad yang Dibolehkan, Begini Penjelasannya
    Muslimah
    Senin, 13 Juni 2022 - 13:28 WIB
    Hasad atau dengki adalah perkara yang membahayakan. Penderita hasad akan merasa sakit hati bila saudaranya berbahagia atau mendapat rezeki. Namun ada dua keadaan yang dibolehkan seseorang berbuat hasad.
  • Hasad yang Terpuji? Bagaimana Bentuknya?
    Muslimah
    Selasa, 27 Oktober 2020 - 17:17 WIB
    Ternyata ada hasad yang terpuji dan pelakunya tidak tercela dan tidak berdosa. Apa maksud hasad terpuji ini?Ssalah satu hasad terpuji adalah berlomba-lomba dalam kebaikan
  • Bahayanya Sifat Hasad dan Cara Mengobatinya
    Muslimah
    Rabu, 02 September 2020 - 06:25 WIB
    Orang hasad adalah orang yang tanpa alasan yang rasional, tidak senang kepada segala kelebihan dan keutamaan yang dimiliki orang lain, baik kelebihan itu berupa harta benda, kekayaan, kedudukan, kehormatan, dan lain-lain.
  • 2 Jenis Terapi Penyakit Hasad, Nomor Terakhir Bisa Menjadi Penyempurna Iman
    Muslimah
    Senin, 07 Maret 2022 - 16:43 WIB
    Terapi penyakit hasad merupakan salah satu ikhtiar agar bisa melepaskan diri dari penyakit hati yang berbahaya tersebut. Hasad sendiri, adalah penyakit rohani yang bisa menimpa siapaun
  • Doa agar Dihilangkan Sifat Hasad di Hati
    Tips
    Kamis, 01 Juni 2023 - 13:30 WIB
    Doa untuk menghilangkan sifat hasad atau dengki di hati ini, sangat baik diamalkan. Agar kita selalu dilindungi dari perbuatan-perbuatan dosa yang dapat mengundang murkanya allah subhanahu wa ta ala.
  • 6 Bahaya Penyakit Hasad, Nomor 5 Bikin Galau
    Tips
    Selasa, 01 Februari 2022 - 18:06 WIB
    Salah satu penyakit hati yang berbahaya adalah sifat hasad atau perasaan iri dan dengki. Orang hasad adalah orang yang tanpa alasan yang rasional, tidak senang kepada segala kelebihan dan keutamaan yang dimiliki orang lain.
  • Doa Menghindari Sifat Hasad Lengkap dengan Latin dan Artinya
    Tips
    Senin, 26 September 2022 - 09:20 WIB
    Agar terhindar dari sifat hasad atau dengki , sebagai muslim kita dianjurkan untuk selalu berdoa dan memohon kepada Allah Taala agar dijauhkan dari sifat-sifat tersebut
  • Rasa Lapar dan Keutamaannya Menurut Imam Al-Ghazali
    Muslimah
    Selasa, 25 Mei 2021 - 14:33 WIB
    Setelah melaksanakan puasa Ramadhan dan puasa sunnah Syawal, banyak hikmah tentang puasa dan pentingnya menahan syahwat perut ini. Salah satunya, tentang kelaparan dan kekenyangan.
  • Amalan yang Konsisten
    Tips
    Minggu, 22 Agustus 2021 - 14:12 WIB
    Amalan yang paling dicinta Allah Taala adalah amalan yang konsisten, berkelanjutan, dan terus-menerus meskipun sedikit, apalagi kalau amalannya banyak dan istiqomah itu sangatlah istimewa.
  • Dahsyatnya Doa Orang yang Didzalimi
    Muslimah
    Rabu, 17 Februari 2021 - 15:41 WIB
    Ini mengenai kejahatan dan dampak buruk dari sebuah fitnah. Bukan hanya merugikan orang lain yang kita fitnah saja, melainkan tentu bagi diri kita sendiri karena akan mendapat azab dari Allah.
  • Amal dan Perilakunya, Gambaran Ideal Perempuan Saleha
    Muslimah
    Kamis, 03 September 2020 - 09:03 WIB
    Tak hanya dari sisi kepribadian yang patut diteladani dari sosok para istri Rasulullah, perilaku dan perbuatannya dalam kehidupan sehari-hari pun banyak yang harus dicontoh.
  • Mengenal Hewan-hewan yang Allah Masukkan ke Dalam Surga
    Muslimah
    Sabtu, 20 Maret 2021 - 09:03 WIB
    Setiap hewan yang diisebut dalam Al-Quran mempunyai peran penting, karena perannya itu pula, Allah memasukkannya ke dalam surga. Hewan-hewan apa saja?
  • Menambal Amal yang Cacat
    Muslimah
    Kamis, 11 Februari 2021 - 06:42 WIB
    Ternyata salah satu penyebab orang dimasukan ke neraka adalah sebab amalan yang banyak dan beragam tapi penuh cacat, baik motif dan niatnya, maupun kaifiyat yg tidak sesuai dengan sunnah.
  • Inilah 10 Bahaya Ghibah yang Mengerikan yang Sering Diremehkan Wanita
    Muslimah
    Minggu, 02 Oktober 2022 - 05:15 WIB
    Ghibah atau bergunjing nampaknya sudah dianggap biasa dalam kehidupan masyarakat saat ini. Lihat saja ketika ibu-ibu berbelanja sayur di tukang sayur keliling, bertemu saat arisan, dan kegiatan lainnya, bergosip sepertinya sudah menjadi rutinitas.
  • Yuk, Ungkapkan Rasa Syukur dengan Tiga Cara ini
    Muslimah
    Senin, 14 September 2020 - 06:10 WIB
    Dalam Islam, bersyukur memiliki tempat tersendiri. Allah Subhanahu wa taala dalam beberapa firman-Nya telah mengingatkan umat Islam untuk selalu bersyukur, karena bersyukur kepada Allah Taala ternyata adalah untuk kita sendiri.
  • Muncul Karena Hasad dan Rasa Kagum
    Muslimah
    Senin, 17 Agustus 2020 - 09:31 WIB
    Sebenarnya penyakit Ain ini, bisa menyerang siapa saja, tak hanya pada perempuan, laki-laki, dan anak-anak pun bisa kena. Ain terjadi karena adanya hasad (iri, dengki) terhadap nikmat yang ada pada orang lain.
  • Bagi Muslimah, Amalan Ini Ganjarannya Langsung Surga
    Muslimah
    Sabtu, 19 September 2020 - 09:18 WIB
    Keempat perempuan mulia ini, merupakan sosok perempuan yang karena amalan dan perbuatannya sangat mulia, sehingga surga pun merindukan sebagai penghuninya. Lantas bagaimana dengan kita? Mungkinkah surga juga bisa merindukan kita sebagai perempuan muslimah biasa?
  • Menceritakan Nikmat kepada Orang Lain (3): Ini Tipsnya Agar Tidak Mengundang Hasad
    Tausyiah
    Sabtu, 15 Juli 2023 - 13:47 WIB
    Menyebut-nyebut nikmat Allah atau menceritakannya adalah hal yang diperintahkan dalam syariat. Namun harus diingat, jangan sampai salah niat seperti membanggakan diri terhadap orang lain.
  • Pentingnya Berlaku Adil pada Anak agar Tidak Muncul Penyakit Hasad
    Muslimah
    Selasa, 06 Juni 2023 - 17:15 WIB
    Setiap orang tua dituntut untuk berlaku adil terhadap semua anak-anak mereka. Karena perlakuan tidak adil yang dirasakan oleh anak akan membekas dalam jiwa.
  • 3 Perkara yang Membuat Seseorang Bangkrut di Akhirat, Nomor 1 Sering Terjadi
    Tausyiah
    Sabtu, 21 Januari 2023 - 22:12 WIB
    Ada tiga 3 perkara yang menyebabkan seseorang bangkrut di Akhirat kelak. Orang yang bangkrut di Akhirat akan dilemparkan ke neraka karena pahala kebaikannya habis akibat dosa-dosanya.