Topik Terkait: Halal Dan Haram (halaman 2)
Tausyiah
Sabtu, 08 Agustus 2020 - 19:39 WIB
Arena haram dalam syariat Islam itu sangat sempit sekali dan arena halal justru sangat luas. Nas-nas yang sahih dan tegas dalam hal-haram, jumlahnya sangat minim sekali
Tausyiah
Sabtu, 08 Januari 2022 - 17:41 WIB
Imam Malik RA berkata, tidak ada sesuatu yang paling berat bagi saya selain ditanya tentang masalah halal dan haram, karena ini merupakan kepastian di dalam hukum Allah SWT.
Tausyiah
Sabtu, 27 Januari 2024 - 13:27 WIB
Khamar adalah induk dari segala kejahatan, barangsiapa meminumnya, maka salatnya tidak diterima selama 40 hari, apabila ia mati sementara ada khamra di dalam perutnya, maka ia mati sebagaimana matinya orang Jahiliah.
Tausyiah
Kamis, 31 Oktober 2024 - 19:06 WIB
Seorang hamba tidak akan dapat mencapai tingkat orang-orang yang bertakwa sampai dia meninggalkan sesuatu yang tidak apa-apa baginya karena khawatir akan apa-apa baginya
Tausyiah
Kamis, 21 Juli 2022 - 16:46 WIB
Syaikh Yusuf Al-Qardhawi mengatakan diharamkannya emas dan sutera bagi laki-laki bisa diterjemahkan bahwa Islam bermaksud kepada suatu tujuan pendidikan moral yang tinggi.
Tausyiah
Minggu, 27 Oktober 2024 - 17:20 WIB
Sedangkan sabda Nabi SAW menunjukkan bahwa ada perkara-perkara syubhat yang diketahui hukumnya oleh sebagian manusia, tetapi banyak orang yang tidak mengetahuinya.
Tausyiah
Minggu, 30 Juli 2023 - 08:08 WIB
Orang-orang yang memperbolehkan menyanyi mengatakan bahwa hadis tersebut dhaif. Seandainya sahih pasti menjadi hujjah, bahwa ungkapan Nabi Itu adalah batil itu tidak menunjukkan pengharaman.
Tausyiah
Senin, 18 September 2023 - 15:27 WIB
Hal-hal yang selama ini dianggap syubhat atau samar-samar, namun setelah di kemudian hari oleh ilmu dan pengetahuan ditemukan sangat merugikan maka hal tersebut menjadi haram
Tausyiah
Selasa, 15 Agustus 2023 - 19:53 WIB
Syaikh Yusuf Al-Qardhawi mengatakan kita tidak lupa untuk menambahkan selain hukum tersebut beberapa persyaratan yang harus dijaga di dalam mendengarkan lagu.
Tausyiah
Selasa, 05 November 2024 - 13:42 WIB
Perdebatan mengenai status kehalalan dan kenajisan parfum berkaitan erat dengan pemahaman mengenai najisnya alkohol itu sendiri, yang menjadi sumber perbedaan pendapat di kalangan ulama.
Tausyiah
Sabtu, 29 Juni 2024 - 06:55 WIB
Macam-macam binatang yang haram, yaitu yang disembelih untuk berhala (maa dzubiha alan nusub). Nushub sama dengan Manshub artinya: yang ditegakkan.
Tausyiah
Sabtu, 12 Agustus 2023 - 12:03 WIB
Ahlul Madinah berpendapat dan ulama yang sependapat dengan mereka dari kalangan Zhahiriyah serta jamaah dari kaum shufi bahwa menyanyi itu diperbolehkan, meskipun dengan gitar dan biola.
Dunia Islam
Jum'at, 16 Juni 2023 - 17:55 WIB
Batas tanah haram di Kota suci Makkah dan Madinah perlu diketahui umat muslim berikut larangannya. Makkah sejak dulu sudah menjadi Tanah Suci hingga Hari Kiamat nanti.
Tausyiah
Kamis, 19 Mei 2022 - 21:18 WIB
Umat muslim wajib memperhatikan makanannya dan bagaimana cara mendapatkannya. Setidaknya ada lima bahaya akibat memakan makanan haram.
Tausyiah
Jum'at, 14 Agustus 2020 - 14:00 WIB
Anas bin Malik meriwayatkan, bahwa Abu Bakar Ash-Shiddiq menyemir rambutnya dengan inai dan katam, sedang Umar bin Khattab hanya dengan inai saja.
Tausyiah
Sabtu, 02 September 2023 - 04:06 WIB
Rasulullah SAW kadang juga bergurau dan beliau tidak berbicara sesuatu kecuali yang haq. Beliau juga hidup bersama para sahabatnya dengan kehidupan yang fitri dan wajar
Tausyiah
Kamis, 03 Agustus 2023 - 09:21 WIB
Mereka yang mengharamkan lagu dan musik berdalil dengan riwayat yang mengatakan, Sesungguhnya nyanyian itu dapat menimbulkan kemunafikan dalam hati.
Tausyiah
Senin, 01 Juli 2024 - 15:12 WIB
Syaikh Yusuf al-Qardhawi mengatakan yang dimaksud haramnya bangkai, hanyalah soal memakannya. Adapun memanfaatkan kulitnya, tanduknya, tulangnya atau rambutnya tidaklah terlarang.
Tausyiah
Selasa, 02 Juli 2024 - 14:09 WIB
Hukum percaya ramalan kiamat manusia adalah dilarang dalam Islam. Bahkan, Islam melarang umatnya mempercayai segala bentuk ramalan, termasuk ramalan tentang kiamat.
Tausyiah
Sabtu, 25 Mei 2024 - 11:33 WIB
Hukum salat berjamaah di hotel Makkah sedangkan sang Imam berada di Masjidil Haram ini jadi hal yang banyak ditanyakan, terutama bagi mereka yang hendak menjalankan ibadah haji.