Topik Terkait: Kisah Nabi Zakaria (halaman 15)
Tausyiah
Kamis, 19 September 2024 - 09:34 WIB
Al Quran menyampaikan kepada kita bahwa Rasul-rasul Allah yang diutus kepada bangsa-bangsa diperintahkan untuk beristighfar. Secara sendiri atau bersamaan.
Hikmah
Senin, 24 Juli 2023 - 20:53 WIB
Banyak kisah dan peristiwa aneh penuh hikmah bisa dijadikan penghibur sekaligus pelajaran berharga. Berikut kisah seorang putri pengusaha jatuh cinta kepada budak ayahnya.
Hikmah
Senin, 28 November 2022 - 10:03 WIB
Aisyah adalah istri Rasulullah SAW. Sepeninggal Nabi beliau hidup sangat sederhana. Tunjangan yang diberikan para khalifah disumbangkan kepada fakir miskin.
Hikmah
Rabu, 20 November 2024 - 17:43 WIB
Sihir dalam masyarakat agamis, bagaikan penumpang gelap, penuh misteri berwatak jahat, super natural dan serba gaib. Oleh karena itu dalam Islam dipandang musyrik, harus dijauhi dan ditumpas.
Hikmah
Senin, 04 Mei 2020 - 17:14 WIB
Adam menyangka tidak akan ada satu pun yang berani bersumpah bohong atas nama Allah dan dia menyangka bahwa si Iblis termasuk yang memberikan nasehat.
Hikmah
Minggu, 02 April 2023 - 04:00 WIB
Salat dan puasa memiliki kedudukan sangat agung dalam Islam. Tapi taukah Anda, ada satu amalan paling dicintai Allah dari Nabi Musa. Mari simak kisah berikut ini.
Hikmah
Rabu, 31 Agustus 2022 - 13:21 WIB
Dalam Tafsir Ibnu Katsir disebutkan kisah penenggelaman si tajir yang sombong itu dalam beberapa versi. Salah satunya adalah hasil akhir dari adu doa dengan Nabi Musa as.
Hikmah
Senin, 11 November 2019 - 05:15 WIB
Ulama Mesir Syeikh Ahmad Al-Mishri mengulas kisah anak Adam yang diabadikan oleh Alquran. Kisah ini merupakan kejahatan pertama yang terjadi di muka bumi.
Hikmah
Selasa, 11 Oktober 2022 - 23:53 WIB
Keutamaan Nabi Muhammad SAW (shollallohu alaihi wasallam) dibanding Nabi yang lain penting diketahui umat Islam. Berikut tujuh keutamaan sebagai tanda kekhususan beliau.
Hikmah
Selasa, 10 Oktober 2023 - 05:15 WIB
Keberkahannya ini dapat dirunut, misalnya Syam menjadi tempat hijrah Nabi Ibrahim as, tempat singgah Nabi Muhammad SAW ketika menjalankan Isra dan Miraj, tempat dakwah para Nabi. Dakwah yang membawa misi agama tauhid.
Hikmah
Rabu, 20 Januari 2021 - 18:33 WIB
Pada suatu hari ketika Abdullah bin Umar diminta pernyataan baiatnya, ia menolak. Ia baru bersedia membaiat Ali r.a., kalau semua orang sudah menyatakan baiatnya.
Tausyiah
Rabu, 27 September 2023 - 17:28 WIB
Doa dan dzikir malam Maulid Nabi termasuk di antara amalan yang sangat berkah karena di dalamnya terdapat pujian kepada Allah dan sholawat kepada Rasulullah SAW.
Hikmah
Senin, 20 Desember 2021 - 18:23 WIB
Nabi Isa AS adalah orang pertama yang mendirikan sholat pada waktu Maghrib, tiga rakaat. Tiap rakaat sholat Nabi Isa memiliki maksud yang berbeda.
Hikmah
Selasa, 28 April 2020 - 11:49 WIB
Tatkala air telah naik sampai ke gunung, Dia angkat Bait al-Mamur itu ke langit. Ia disebut dengan Al-bait al-Mamur al-Atiq karena ia diselamatkan dari Banjir Besar.
Hikmah
Jum'at, 04 Desember 2020 - 13:48 WIB
Orang Yahudi tersebut mengenakan jubah untuknya sendiri dan memeluk Islam. Meminta diantar ke makam Rasulullah saw. Sesampainya di makam, dia telah menghembuskan nafas terakhir.
Hikmah
Senin, 29 November 2021 - 11:47 WIB
Siti Hawa hamil sebanyak 120 kali dan setiap kehamilan melahirkan anak kembar dua, laki dan perempuan. Maknanya, jumlah anak Nabi Adam adalah 240 orang.
Dunia Islam
Jum'at, 13 September 2024 - 07:30 WIB
Apa saja yang dilakukan pada tradisi Maulid Nabi? Di Indonesia terdapat berbagai tradisi yang dilakukan dalam menyambut Maulud atau Maulid Nabi, bahkan setiap daerah memiliki tradisinya masing-masing.
Hikmah
Sabtu, 08 Oktober 2022 - 06:30 WIB
Kisah kelahiran Nabi Muhammad SAW merupakan salah satu peristiwa agung paling bersejarah dalam Islam. Berikut 3 peristiwa dahsyat saat kelahiran beliau.
Hikmah
Jum'at, 17 November 2023 - 05:10 WIB
Orang-orang Yahudi pernah mengutarakan beberapa pertanyaan kepada Nabi Muhammad SAW. Para Rahib Yahudi ini menyatakan akan mengikuti Rasulullah apabila mampu menjawab pertanyaan mereka.
Hikmah
Kamis, 23 April 2020 - 06:38 WIB
Ketika masa melahirkan telah dekat, ibu Ibrahim pergi karena takut anak yang akan dilahirkan bakal disembelih. Dia masuk ke dalam gua. Di sanalah dia melahirkan.