Topik Terkait: Syariah (halaman 2)

  • Fintech: Pilihan Investasi Halal yang Jauh Lebih Nyaman dan Mudah
    Dunia Islam
    Jum'at, 29 Maret 2024 - 20:34 WIB
    Hal ini akan berubah, kata para ahli, dengan hadirnya fintech teknologi keuangan yang dapat membuat investasi lebih mudah diakses oleh konsumen biasa dan investor individu.
  • Hadiri MuslimLeaderPreneur, Erick Thohir: Jadikan Masjid sebagai Mercusuar Peradaban
    Dunia Islam
    Jum'at, 26 November 2021 - 23:33 WIB
    Menteri BUMN yang juga Ketua Umum Pimpinan Pusat Masyarakat Ekonomi Syariah (MES) Erick Thohir mengatakan masjid bukan hanya tempat salat namun juga bisa membangun komunitas ekonomi.
  • Konsep Puasa Syari’ah, Thariqah, dan Hakikat Syaikh Abdul Qadir Al-Jilani
    Tausyiah
    Senin, 22 Februari 2021 - 15:53 WIB
    Puasa menurut Syaikh Abdul Qdir al-Jln ada tiga macam yaitu puasa syariah, puasa thariqah, dan puasa hakikat. Masing-masing puasa ini memiliki derajat atau tingkatan tersendiri.
  • Sholat Berjamaah di Masjid, Sunnah Apa Wajib? Begini Pendapat Syaikh Abdul Qadir
    Tausyiah
    Senin, 15 Februari 2021 - 13:10 WIB
    Salat syariah yang wajib dikerjakan dalam sehari semalam adalah sebanyak lima kali. Syaikh Abdul Qadir menyunahkan mengerjakan salat syariah di masjid secara berjamaah.
  • MES Gandeng ISYEF Kembangkan Masjid sebagai Sentra Ekonomi Kreatif & Wisata Halal
    Dunia Islam
    Jum'at, 28 Mei 2021 - 19:28 WIB
    Masyarakat Ekonomi Syariah (MES) bekerja sama dengan Indonesian Islamic Youth Economic Forum (ISYEF) menggelar talk show bertajuk Masjid Sebagai Pusat Ekonomi Kreatif dan Wisata Religi. Talkshow ini diselenggarakan secara virtual Rabu, 26 Mei 2021 sebagai rangkaian dari acara Road to ISYEF 2021 dan Eid Al-Fitr Creative and Tourism (ECT) Expo 2021.
  • BAZNAS Dorong Ekosistem Ekonomi Kurban
    Advertorial Kalam
    Senin, 19 Juni 2023 - 10:56 WIB
    Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) mendorong ekosistem ekonomi kurban melalui program Kurban Berkah BAZNAS 1444 H/2023 M, agar pelaksanaan kurban di Indonesia menjadi lebih efektif dan efisien.
  • Konsep Haji Syari’ah dan Thariqah Menurut Syaikh Abdul Qadir Al-Jilani
    Tausyiah
    Selasa, 23 Februari 2021 - 22:05 WIB
    Menurut Syaikh Abdul Qdir, sebelum berangkat haji seseorang harus membersihkan qalbunya terlebih dahulu dengan cara mengambil talqin zikir dari seorang mursyid.
  • Hukum Salat Tarawih di Rumah Ketika Terjadi Wabah
    Tips
    Selasa, 21 April 2020 - 21:53 WIB
    Banyak yang bertanya terkait pelaksanaan ibadah seperti salat Tarawih yang biasanya dihidupkan di masjid secara berjamaah. Berikut penjelasan Ustaz Farid Numan Hasan.
  • Syeikh Fikri: 4 Cara Agar Keluar dari Musibah Wabah
    Tausiyah
    Rabu, 01 April 2020 - 05:15 WIB
    Dai lulusan Hadramaut Yaman, Syeikh Fikri Thoriq mengingatkan agar umat Islam tidak saling menyalahkan dan tidak berputus asa dari rahmat Allah Taala.
  • Hukum Meninggalkan Salat Jumat 3 Kali Berturut Saat Corona
    Tausiyah
    Rabu, 01 April 2020 - 14:46 WIB
    Produk-produk ijtihad Fiqih dan fatwa yang memberi banyak kelonggaran dan keringanan beribadah banyak kita dapatkan di masa Pandemi Covid 19 ini.
  • Doa Mohon Perlindungan Diri Saat Menjenguk Orang Sakit
    Tausiyah
    Rabu, 01 April 2020 - 16:30 WIB
    Doa merupakan benteng dan perlindungan kepada Allah Taala supaya terhindar dari keburukan termasuk penyakit yang membahayakan. Berikut doa perlindungan diri saat menjenguk orang sakit.
  • Amalkan Qunut Nazilah Secara Pribadi, Jangan Disertai  Kutukan
    Tausiyah
    Kamis, 02 April 2020 - 08:56 WIB
    Muhammadiyah menganjurkan umat Islam banyak beristighfar, bertaubat,&nbsp dan berdoa kepada Allah dalam menghadapi wabah virus corona. Selain itu, meningkatkan membaca al-Quran, berzikir, bersalawat atas Nabi, dan membaca qunut nazilah secara individu.
  • Mendalami Al-Quran Kini Lebih Mudah dengan Layanan Tafsir Digital
    Hikmah
    Rabu, 01 April 2020 - 20:13 WIB
    Al-QURAN diturunkan ke dunia oleh Allah Taala sebagai petunjuk jalan yang benar. Berbagai keistimewaan dijanjikan Allah bagi siapapun yang membaca dan mengamalkan isi Al-Quran.
  • Gus Mus:  Selamat Pagi Dunia yang Lelah
    Hikmah
    Kamis, 02 April 2020 - 06:05 WIB
    Gus Mus seakan tengah bicara tentang kondisi kini, saat orang-orang sibuk berjemur pada matahari pagi dan lebih rajin membersihkan diri untuk melawan virus corona.
  • UAS Posting Pesan Syeikh Ali Jumah Terkait Wabah Penyakit
    Hikmah
    Kamis, 02 April 2020 - 05:15 WIB
    Ulama terkemuka Mesir Syeikh Ali Jumah menceritakan peristiwa wabah besar pernah melanda Mesir. Pesan Syeikh Ali Jumah ini diposting oleh dai kondang Ustaz Abdul Somad (UAS).
  • Misteri Khidir, Penakluk Musa
    Hikmah
    Jum'at, 03 April 2020 - 02:51 WIB
    Salah satu kisah di dalam Al-Quran yang sangat mengagumkan dan dipenuhi dengan misteri adalah kisah Khidir. Kisah tersebut terdapat dalam surat Al-Kahfi ayat 60 sampai 82
  • Benarkah Kiamat akan Datang 15 Ramadhan Tahun Ini?
    Tausiyah
    Kamis, 02 April 2020 - 10:53 WIB
    Dai kondang Miftah Habiburrahman atau Gus Miftah menanggapi pertanyaan nitizen benarkah kiamat akan datang pada tanggal 15 Ramadhan tahun ini.
  • Wabah Corona, Gus Baha: Jangan Takut dan Gelisah Berlebihan
    Tausiyah
    Kamis, 02 April 2020 - 10:49 WIB
    KH Ahmad Bahauddin Nursalim atau Gus Baha, mengingatkan agar umat Islam tidak gelisah dan takut yang berlebihan dalam menghadapi wabah virus corona.
  • Ini Pendapat Gus Mus, Mengapa Kita Dipaksa Menyendiri dan Menjaga Jarak
    Tausiyah
    Jum'at, 03 April 2020 - 06:56 WIB
    Gus Mus berpandangan virus corona atau Covid-19&nbsp seolah-olah diutus Allah untuk mengingatkan umat Islam tentang persaudaraan umat manusia.
  • Hukum Salat Jumat Saat Wabah, Ini Kaidah Fiqihnya
    Tausiyah
    Jum'at, 03 April 2020 - 07:05 WIB
    Memahami kondisi umat saat ini banyak yang bertanya tentang hukum salat Jumat ketika terjadi wabah penyakit. Berikut penjelasan Ustaz Fahmi Jawwas.