Topik Terkait: Ucapan Selamat Tahun Baru (halaman 24)
Hikmah
Jum'at, 28 Januari 2022 - 13:04 WIB
Kanuk adalah orang yang mengurusi berhala kaum Tsamud. Allah mengabarkan padanya bahwa dari keturunannya akan lahir seorang nabi. Lalu, Allah membuatnya tertidur sekitar 100 tahun.
Hikmah
Jum'at, 18 Desember 2020 - 17:41 WIB
Rasa lelah yang menyelimuti mahasiswa baru asal Indonesia ini seketika hilang begitu mereka menginjakkan kaki di Bandara Seywun, Yaman. Tampak di wajah mereka aura keceriaan dan kebahagiaan.
Dunia Islam
Selasa, 07 Mei 2024 - 14:36 WIB
Perang brutal Israel di Gaza, yang merupakan puncak dari serangkaian kebijakan kriminal yang panjang, mungkin akan berakibat pada bunuh diri dalam jangka panjang.
Dunia Islam
Rabu, 05 Juli 2023 - 17:41 WIB
Penyelenggaraan ibadah haji 1444 H/2023 M dihadapkan pada tantangan yang cukup berat. Pasalnya, tahun ini adalah kali pertama penyelenggaraan ibadah haji dengan kuota normal setelah dunia dilanda pandemi Covid-19.
Hikmah
Jum'at, 18 Agustus 2023 - 09:42 WIB
Khusus keistimewaan Surat Al-Mulk, Sayyid Muhammad Taqi Al-Muqaddam mengatakan, dapat meringankan siksa yang diterima oleh si mayit dan dapat menyelamatkannya dari siksa kubur.
Hikmah
Senin, 25 April 2022 - 23:25 WIB
Ibadah puasa umat Islam tergolong ringan dibanding puasa umat-umat terdahulu. Umat Nabi Isa alaihissalam dulunya berpuasa selama 40 hari setuap tahunnya.
Dunia Islam
Kamis, 28 Maret 2024 - 11:36 WIB
Sedikitnya 340 akademisi, mahasiswa dan karyawan menyampaikan surat terbuka yang menyerukan agar Universitas Leeds, Inggris, membebaskan Salma al-Shehab dari penjara Arab Saudi.
Hikmah
Rabu, 09 Maret 2022 - 05:15 WIB
Nabi Musa as berjuluk Kalimullah. Tatkala Allah Taala menugaskan malaikat Izrail untuk mencabut nyawanya, sang Nabi terkesan enggan. Padahal Nabi Musa pada saat itu sudah berusia 120 tahun.
Tausiyah
Selasa, 24 Desember 2019 - 17:43 WIB
Ramai polemik di masyarakat tentang hukum mengucapkan Selamat Natal kepada umat Kristiani. Bagaimana sebenarnya pandangan syariat terhadap masalah ini?
Tips
Rabu, 04 Oktober 2023 - 11:06 WIB
Mengucapkan salam ketika masuk rumah sangat dianjurkan karena banyak keutamaan dan keberkahan. Salam sendiri merupakan kalimat sapaan yang diajarkan oleh Allah SWT.
Muslimah
Senin, 27 Desember 2021 - 15:21 WIB
Doa untuk anak lahir prematur, tidak disebutkan secara spesifik dalam hadis Nabi Shallallahu alaihi wa sallam. Namun, mendoakan anak yang barus saja dilahirkan sangat dianjurkan oleh Rasulullah.
Tausyiah
Rabu, 13 Januari 2021 - 11:12 WIB
Taubat dari dosa hukumnya wajib. Ketika kita punya dosa dan maksiat sebesar gunung, jangan bekecil hati karena ampunan Allah sangat besar.
Dunia Islam
Rabu, 14 Juni 2023 - 11:08 WIB
Masjid Al-Zhahir Baybars di Kairo, Mesir, selama 225 tahun ditutup, ditinggalkan atau dioperasikan untuk tujuan non-agama yang menyebabkan kerusakan parah.
Tausyiah
Rabu, 19 Agustus 2020 - 15:13 WIB
Tahun Baru Islam 1 Muharram 1442 Hijriyah insya Allah jatuh besok Kamis, 20 Agustus 2020. Pergantian tahun baru Hijriyah ini bertepatan dengan malam ini (19/8/2020) waktu Maghrib. Jangan lupa baca doa ini.
Tausyiah
Minggu, 16 Juli 2023 - 15:10 WIB
Bulan Muharram adalah bulan yang teramat mulia. Amal kebaikan akan dilipatgandakan di bulan ini, sebagaimana 3 bulan haram lainnya (Yakni Dzulqodah Dzulhijjah (3) dan Rajab). Sebagaimana juga dilipatgandakannya amal kebaikan di bulan Ramadan.
Tausyiah
Selasa, 12 Juli 2022 - 23:55 WIB
Rasulullah SAW mengajarkan cara bertawakkal kepada Allah sebagaimana pesan Beliau kepada seorang Arab Badui yang melepaskan untanya di depan pintu masjid.
Dunia Islam
Selasa, 29 Oktober 2024 - 11:20 WIB
Penetapan ini penting karena memberikan dasar yang seragam bagi umat Islam di seluruh dunia dalam memulai bulan baru hijriah secara bersamaan, menghilangkan perbedaan regional yang kerap terjadi
Dunia Islam
Kamis, 25 Mei 2023 - 21:00 WIB
Harun (119) yang tercatat sebagai jemaah haji tertua se-Indonesia di ibadah haji 2023 sumringah saat dikunjungi Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa.
Dunia Islam
Sabtu, 05 Agustus 2023 - 11:25 WIB
Wanita dan gadis Yazidi menderita penghinaan terburuk di tangan Daesh, dengan banyak dari mereka dijual sebagai budak seks dan dipaksa melahirkan anak-anak dari para penculiknya.
Dunia Islam
Kamis, 20 Juli 2023 - 12:27 WIB
Jumlah jemaah haji Indonesia yang meninggal dunia di Arab Saudi, masih bertambah. Umumnya mereka yang meninggal dunia jemaah haji lanjut usia (lansia).