Topik Terkait: 3 Macam Malu Yang Wajib Melekat Pada Diri (halaman 26)
Tausyiah
Rabu, 24 Agustus 2022 - 18:20 WIB
Nafsu sering diartikan sebagai hasrat atau kecondongan hati untuk memuaskan keinginan. Apabila tidak dikawal, nafsu dapat memicu kejahatan dan maksiat.
Tausyiah
Minggu, 10 April 2022 - 19:05 WIB
Nurcholish Madjid mengatakan dari berbagai ibadah dalam Islam, puasa di bulan Ramadhan barangkali merupakan ibadah wajib yang paling mendalam bekasnya pada jiwa seorang Muslim.
Tausyiah
Rabu, 14 Oktober 2020 - 09:40 WIB
Perlu juga diperhatikan waktu-waktu utama untuk berdoa, dan keadaan-keadaan yang biasanya akan mendapatkan ijabah. Seperti sepertiga malam terakhir, antara azan dan iqamah, ketika sujud dalam salat.
Dunia Islam
Kamis, 06 Mei 2021 - 15:28 WIB
Salah satu ibadah penting dan spesial di bulan Ramadhan adalah zakat fitrah. Zakat tersebut sangat istimewa karena diwajibkan bagi seluruh umat Islam tanpa kecuali untuk menyucikan dirinya.
Tausyiah
Kamis, 11 Juni 2020 - 15:12 WIB
Tidaklah kebaikan-kebaikan didapatkan di dunia dan di akhirat kecuali dengan akhlak yang baik. Dan tidaklah keburukan-keburukan ditolak kecuali dengan akhlak yang baik.
Hikmah
Kamis, 17 September 2020 - 05:05 WIB
Ucapan dan prediksi Nabi Muhammad shallallahu alaihi wa sallam atas sesuatu selalu benar. Salah satunya tentang perjalanan hidup seorang sahabat mulia yang menjadi kenyataan.
Muslimah
Selasa, 05 Januari 2021 - 05:58 WIB
Banyak amalan sunnah sehari-hari, ringan, berpahala namun sering terlupakan atau terlewatkan begitu saja. Padahal bisa jadi dari amalan ini malah menjadi sebab turunnya rahmat Allah Taala.
Tausyiah
Kamis, 05 Oktober 2023 - 17:11 WIB
Seorang muslim yang mukallaf (orang yang telah baligh dikenai beban syariat) wajib mempelajari dan mengamalkan hukum-hukum Islam. Berikut lima tingkatan iman dalam Islam.
Tausiyah
Jum'at, 16 Agustus 2019 - 06:37 WIB
Arafah menjadi sangat penting karena dengannya manusia akan tersadarkan. Wukuf di Arafah merupakan momen menemukan kembali jati diri manusia.
Muslimah
Senin, 01 Maret 2021 - 19:44 WIB
Ada banyak amalan yang bisa kita lakukan agar terhindar dari azab Allah Subhanahu wa taala. Namun selain amalan, ada pula hadiah nabawiyah yang Allah berikan kepada hamba-hambaNya yang benar-benar taat kepadaNya.
Muslimah
Jum'at, 06 September 2024 - 05:15 WIB
Banyak peristiwa menakjubkan yang terjadi mengiringi kelahiran Baginda Nabi Muhammad SAW pada Hari Senin 12 Rabiul Awal Tahun Gajah. Salah satunya, ternyata disaksikan tiga perempuan mulia. Siapa saja mereka?
Hikmah
Kamis, 01 September 2022 - 15:33 WIB
Sama seperti manusia, bangsa Jin juga memerlukan makanan dan minuman dalam hidupnya. Berikut tiga makanan dan minuman bangsa Jin yang patut kita ketahui.
Muslimah
Senin, 31 Juli 2023 - 08:16 WIB
Masih banyak kaum wanita yang menyepelekan soal dosa jariyah, padahal dosa ini nyata dan akan terus mengalir meskipun pemiliknya sudah meninggal.
Tausiyah
Selasa, 28 Mei 2019 - 03:35 WIB
Ada banyak hal yang perlu diketahui umat Islam dalam menjalankan ibadah puasa. Salah satunya mengenai hukum bersetubuh pada siang hari saat berpuasa.
Tausyiah
Selasa, 06 Agustus 2024 - 14:51 WIB
Prof Dr Quraish Shihab mengatakan manusia harus bersyukur atas nikmat-nikmat-Nya. Al-Quran menjelaskan banyak nikmat secara eksplisit, antara lain: nikmat kemerdekaan.
Muslimah
Minggu, 24 Januari 2021 - 09:00 WIB
Syariat wudhu ini semestinya menjadi motivasi bagi umat Islam untuk senantiasa memerhatikan setiap detil pelaksanaannya. Agar wudhu yang dilakukan betul-betul sempurna dan mendapat ganjaran pahala dan keutamaannya..
Tausyiah
Rabu, 28 Februari 2024 - 16:03 WIB
Syaikh Shalih bin Fauzan Al-Fauzan mengatakan di antara prinsip-prinsip Ahlus Sunnah wal Jamaah adalah wajib taat kepada pemimpin kaum muslimin selama mereka tidak memerintahkan untuk berbuat maksiat
Tausyiah
Senin, 09 November 2020 - 16:44 WIB
Shalat merupakan tiang agama dan amalan yang pertama kali dihisab di hari Kiamat. Saking berharganya shalat, Islam menempatkannya sebagai rukun kedua setelah syahadat.
Tausyiah
Senin, 16 Mei 2022 - 05:15 WIB
Sebuah hadis Nabi (SAW) yang terkenal berbunyi Dia yang mengenal dirinya, mengenal Allah. Artinya, dengan merenungkan wujud dan sifat-sifatnya, manusia sampai pada sebagian pengetahuan tentang Tuhan.
Tips
Sabtu, 18 November 2023 - 10:52 WIB
Berikut ini adalah hadis Arbain ke-32 dari 42 daftar hadis Arbain karangan Imam Nawawi . Meski bernama Arban (berarti 40), kitab ini tak memuat hadis dengan jumlah persis 40, melainkan 42 hadis.