Topik Terkait: Hukum Cadar 4 Mazhab (halaman 3)
Tausyiah
Selasa, 21 Juni 2022 - 15:07 WIB
Mana lebih baik atau lebih afdhol berkurban dengan hewan jantan atau betina? Berikut jawaban Mazhab Syafii dinukil dari Kitab Al-Majmu Syarh Al-Muhadzdzab
Hikmah
Sabtu, 23 November 2019 - 05:30 WIB
Jika ingin tau seberapa hebat dan dalamnya ilmu suatu mazhab maka pelajarilah ilmu tentang mazhab tersebut. Berikut ulasan Ustaz Muhammad Ajib, pengajar Rumah Fiqih Indonesia (RFI) tentang Mazhab Syafii.
Muslimah
Kamis, 27 Mei 2021 - 12:42 WIB
Pemandangan perempuan bercadar saat ini sudah tidak aneh. Kian banyak kaum muslimah tidak malu-malu lagi mengenakan pakaian yang menutup aurat tersebut. Namun ada pembeda yang bercadar dengan ilmu atau hanya ikut tren semata.
Hikmah
Jum'at, 03 Februari 2023 - 05:10 WIB
Imam Abu Hanifah (80-150 Hijriyah), salah satu ulama besar peletak dasar-dasar fiqih pendiri Mazhab Hanafi. Beliau memiliki riwayat hidup luar biasa dan mendapat pujian dari banyak ulama.
Hikmah
Minggu, 23 Agustus 2020 - 08:05 WIB
Berikut lanjutan biografi Imam Syafii sebagaimana disampaikan Syeikh Ahmad Al-Misri (Dai asal Mesir) saat kajian di Masjid Raya Al-Ittihad Tebet, Jakarta Selatan, belum lama ini.
Dunia Islam
Kamis, 04 Mei 2023 - 16:56 WIB
Rasulullah SAW mengabarkan bahwa di akhir zaman nanti akan muncul seorang pemimpin yang akan memimpin dunia dengan keadilan namanya Imam Mahdi. Apakah mazhab beliau?
Tausyiah
Rabu, 17 Maret 2021 - 16:02 WIB
Dalam kaidah yang lebih umum, dengan mengacu pada sumber-sumber muktabar, Majelis Tarjih mencatat Islam melarang manusia menyakiti binatang, menyiksa, atau bahkan sekadar menelantarkannya.
Tausyiah
Rabu, 06 September 2023 - 18:11 WIB
Memakai cadar, sehingga yang terlihat hanya kedua bola mata, merupakan salah satu tradisi atau mode/cara berdandan yang menjadi trend pada sebagian wanita sebelum dan sesudah kedatangan Islam
Tips
Kamis, 02 Desember 2021 - 13:17 WIB
Sendawa adalah peristiwa keluarnya gas dari dalam perut. Terkadang seseorang mengeluarkan suara sendawa saat sholat. Bagaimana hukum bersendawa ketika sholat?
Dunia Islam
Senin, 26 Desember 2022 - 10:20 WIB
John Louis Esposito mengatakan kalau dogma atau doktrin merupakan ciri pernyataan penting agama Kristen, maka Islam seperti Yudaisme, menemukan pengekspresian utamanya dalam hukum.
Tips
Rabu, 15 Februari 2023 - 16:40 WIB
Iqamah (Iqamat) adalah panggilan atau seruan segera berdiri untuk mengerjakan sholat berjamaah. Pertanyaannya, kapan waktu berdiri ketika iqamah dikumandangkan?
Tausyiah
Senin, 07 Juni 2021 - 21:55 WIB
Al-Imam Asy-Syafii adalah tokoh yang argumentatif. Tak mudah bagi lawan debatnya untuk mematahkan argumentasinya. Beliau pernah debat dengan ulama senior Mazhab Hanafi.
Tips
Senin, 09 Januari 2023 - 10:27 WIB
Sholat malam atau qiyamul lail yang dilakukan di sepertiga malam menyimpan keagungan dan kemuliaan yang luar biasa. Sebagai umat muslim, kita pun dianjurkan mengamalkan ibadah sunnah ini.
Tips
Sabtu, 01 April 2023 - 14:47 WIB
Mazhab Hanafi membuat 22 hal pembatalan puasa yang wajib membayar qadha sekaligus kafarat bagi seorang muslim yang mukallaf atau orang yang sudah punya hak dan kewajiban dalam konstitusi hukum.
Tausyiah
Kamis, 31 Maret 2022 - 17:31 WIB
Vaksin Booster disebut menjadi syarat untuk mudik Lebaran 2022. Lalu, bagaimana hukumnya puasa disuntik vaksin? Berikut penjelasan Ustaz Farid Numan Hasan.
Hikmah
Jum'at, 22 Juli 2022 - 16:03 WIB
Dalam Islam terdapat 13 mazhab yang pernah eksis. Seiring waktu hanya empat Mazhab yang bertahan dan memiliki pengikut banyak. Berikut 7 ulama yang pindah mazhab ke Syafii.
Muslimah
Senin, 09 November 2020 - 15:54 WIB
Jabang bayi yang keguguran masih banyak yang mempertanyakan, haruskah janin tersebut diberi nama atau tidak? Bagaimana pandangan syariat tentang hal tersebut?
Tausyiah
Selasa, 07 Juni 2022 - 08:47 WIB
Para ahli fikh berbeda pendapat tentang hukum pelaksanaan ibadah kurban. Abu Hanifah dan para pengikutnya menyatakan ibadah kurban hukumnya wajib dilaksanakan setiap tahun bagi mereka yang mampu
Hikmah
Rabu, 21 Februari 2024 - 10:14 WIB
Di malam Nisfu Syaban itu, kaum muslim dianjurkan melakukan amalan-amalan tertentu. Benarkan demikian? Bagaimana pandangan imam 4 Mazhab dalam hal ini?
Tips
Jum'at, 31 Maret 2023 - 16:28 WIB
Hal yang membatalkan puasa menurut 4 mazhab besar: Hanafiyah, Malikiyah, Syafiiyah, dan Hanbaliyah, prinsipnya sama. Hanya saja masing-masing memiliki tambahan-tambahan