Topik Terkait: Baju Lebaran
Tausyiah
Minggu, 01 Mei 2022 - 18:57 WIB
Khalifah Umar bin Abdul Aziz berkata: Hari raya itu bukan bagi orang yang memakai pakaian baru. Akan tetapi hari raya bagi mereka yang takut terhadap hari pembalasan
Tips
Jum'at, 22 Mei 2020 - 03:39 WIB
Ada tiga hikmah dari anjuran memakai baju baru saat lebaran. Pertama sebagai wujud syukur, kedua mengagungkan hari raya dan ketiga mengagungkan malaikat.
Tips
Kamis, 21 Mei 2020 - 16:58 WIB
Di hari-hari terakhir Ramadhan, masyarakat muslim Indonesia biasanya sibuk menyiapkan berbagai keperluan lebaran. Namun, saat ini suasana lebaran akan berbeda dari biasanya.
Dunia Islam
Senin, 03 Januari 2022 - 14:09 WIB
Di beberapa negara, Islam juga tumbuh dan berkembang sesuai kebiasaan dan budaya masyarakatnya masing-masing. Salah satunya memunculkan tradisi berpakaian muslim yang menjadi ciri khas masing-masing
Hikmah
Rabu, 31 Mei 2023 - 18:18 WIB
Ibadah haji merupakan salah satu rukun islam ke lima yang hukumnya adalah wajib jika mampu untuk seluruh umat islam di seluruh dunia. Ibadah ini merupakan ibadah istimewa.
Dunia Islam
Selasa, 26 April 2022 - 14:52 WIB
Pendirian Kiai Hasyim Asyari itu ditetapkan secara formal dalam Munas Alim Ulama NU di Cipanas, Bogor tahun 1954, bahwa hak itsbat diserahkan kepada pemerintah sebagai waliyul amri.
Tausyiah
Senin, 08 Juli 2024 - 16:05 WIB
Apa itu Lebaran Anak Yatim? Adakah kaitannya dengan hari Asyura? Pertanyaan ini kerap muncul seiring tradisi yang dilakukan masyarakat Indonesia di bulan Muharram atau biasa disebut bulan Suro.
Dunia Islam
Senin, 17 April 2023 - 19:17 WIB
Apakah Lebaran ikut pemerintah atau Muhammadiyah? Muhammadiyah menetapkan Lebaran Idul Fitri atau 1 Syawal 1444 H jatuh pada 21 April 2023. Pemerintah kemungkinan besar 22 April.
Dunia Islam
Selasa, 18 April 2023 - 04:00 WIB
Kapan lebaran versi Nahdlatul Ulama atau NU? Sejarah mencatat, NU senantiasa mengikuti keputusan pemerintah untuk memutuskan hari nan fitri tersebut. Mengapa?
Tips
Jum'at, 22 Mei 2020 - 15:15 WIB
Di Indonesia, sudah menjadi kebiasaan usai salat Idul Fitri masyarakat kita melanjutkannya dengan bersalaman satu sama lain dan bermaaf-maafan. Bagaimana pandangan syariat terhadap hal ini?
Hikmah
Jum'at, 22 Mei 2020 - 23:59 WIB
Para guru ngaji yang berada di bawah Yayasan Askar Kauny (YAK) mendapat hadiah spesial dari Majelis Talim Telkomsel (MTT) berupa parsel lebaran sembako dan uang tunai.
Tips
Senin, 23 Oktober 2023 - 11:10 WIB
Ketika ada musibah atau kematian seseorang, umumnya orang-orang yang bertakjiah atau yang melayat menggunakan busana berwarna hitam. Bolehkah dan bagaimana hukumnya dalam Islam?
Tausyiah
Senin, 02 Mei 2022 - 21:59 WIB
Setiap lebaran Idul Fitri biasanya kaum muslim di Tanah Air melakukan salam-salaman dan berpelukan usai sholat Ied. Bagaimana pandangan syariat terhadap hal ini?
Hikmah
Rabu, 27 April 2022 - 15:02 WIB
Urusan lebaran dan baju baru bukan hanya tradisi di Indonesia. Di era Rasulullah SAW pun tradisi ini sudah ada. Berikut kisah Hasan dan Husein yang tidak memiliki pakaian baru untuk lebaran.
Tausyiah
Selasa, 02 April 2024 - 13:15 WIB
Bukan rahasia lagi, di hari-hari terakhir Ramadan, biasanya banyak bermunculan layanan jasa penukaran uang baru baik di mal, jalanan dan lainnya. Lantas bagaimana hukumnya bagi umat Islam yang tukar uang baru itu?
Muslimah
Senin, 19 Desember 2022 - 12:25 WIB
Perkembangan busana muslimah terutama jilbab atau hijab semakin maju. Tidak hanya berfungsi sebagai penutup aurat, tapi sudah menjadi bagian dari mode.
Hikmah
Rabu, 31 Juli 2013 - 08:46 WIB
Anak-anak SD Khadijah Surabaya punya cara unik rayakan Ramadan. Salah satunya dengan mengadakan lomba menghias parsel sebagai bentuk kemurahan hati untuk berbagi. Acara yang diikuti siswa kelas I-VI ini sebenarnya merupakan acara puncak dari rangkaian kegiatan pondok Ramadan yang tiap tahun digelar oleh sekolah.
Tausyiah
Senin, 02 Mei 2022 - 06:00 WIB
Gus Baha menyatakan bahwa pada Idul Fitri ini umat Islam bisa melakukan amalan yang besar pahalanya setara dengan sahabat yang ikut perang Badar. Apa saja itu? .
Tips
Selasa, 11 Mei 2021 - 09:05 WIB
Sudah menjadi tradisi menjelang lebaran, kaum muslimin disibukkan dengan menukar uang pecahan baru guna memenuhi kebutuhan Hari Raya. Bagaimana hukumnya?
Tausyiah
Selasa, 26 Mei 2020 - 07:30 WIB
Habib Alwi Al-Habsyi mengimbau umat Islam tidak perlu berkecil hati meskipun dalam kondisi PSBB. Sebab, tidak ada satu apapun yang Allah turunkan di muka bumi melainkan ada hikmah besar.