Topik Terkait: Badan Amil Zakat Nasional (halaman 6)

  • Hukum Infak, Sedekah...
    Tausyiah
    Selasa, 16 Februari 2021 - 17:48 WIB
    Zakat, infak dan sedekah sangat akrab di telinga kaum muslimin seolah sudah menjadi satu kesatuan. Banyak yang bertanya apakah ketiga istilah itu sama maknanya. Berikut penjelasannya.
  • Perjuangan Sunan Giri...
    Dunia Islam
    Rabu, 05 Mei 2021 - 04:01 WIB
    Umat Islam Indonesia sebaiknya belajar dari keteladanan Sunan Giri, salah satu dari Walisongo, yang berdakwah dengan cara merangkul dan bukan memukul.
  • Zakat Fitrah dan Syarat-syarat...
    Muslimah
    Selasa, 04 Mei 2021 - 14:33 WIB
    Tak terasa, sebentar lagi Ramadhan akan segara berakhir. Bagi setiap muslim, setelah melaksanakan puasa, ada lagi kewajiban yang harus ditunaikan dalam bulan Ramadhan ini, yakni membayar zakat fitrah.
  • Mulai Hari Ini, Muhammadiyah...
    Dunia Islam
    Minggu, 07 Juli 2024 - 05:15 WIB
    Mulai hari ini, Ahad 7 Juli 2024 M bertepatan dengan 1 Muharram 1446 H Muhammadiyah meluncurkan Kalender Hijriah Global Tunggal (KHGT). Hal ini menandai periode penggunaan formal KHGT bagi organisasi massa Islam ini.
  • PP Muhammadiyah: Pembagian...
    Tausyiah
    Senin, 25 April 2022 - 14:30 WIB
    Jika pembagian zakat fitri dilaksanakan setelah sholat Idul Fitri disebabkan kesulitan yang tidak mampu ditanggulangi oleh panitia, maka zakat fitri yang diserahkan kepada panitia sebelum pelaksanaan sholat Idul Fitri tetap sah
  • Haekal: Kewajiban Zakat...
    Tausyiah
    Rabu, 19 April 2023 - 04:00 WIB
    Islam mengajarkan yang kuat mengasihi yang lemah, yang kaya mengulurkan tangan kepada yang tidak punya. Hal ini ditunjukkan dengan ajaran zakat dan sedekah
  • Rukun Iman dan Islam:...
    Tausyiah
    Jum'at, 05 April 2024 - 02:00 WIB
    A Rahman Zainuddin mengatakan dalam pemikiran Islam, konsep bersih bukanlah suatu konsep yang berkenaan dengan harta benda saja, tapi mencakup seluruh aspek dan segi kehidupan manusia.
  • Istilah Zakat Pahala...
    Tausyiah
    Rabu, 20 April 2022 - 20:49 WIB
    Zakat thariqah adalah zakat pahala untuk orang-orang yang faqir dan miskin pahala karena kurangnya ilmu pengetahuan tentang agama sehingga amal ibadahnya sedikit bahkan ditolak oleh Allah SWT.
  • Hadis tentang Amil dan...
    Tausyiah
    Sabtu, 06 April 2024 - 02:00 WIB
    Mereka adalah petugas yang mengumpulkan dan menarik zakat. Mereka berhak menerima sejumlah harta zakat sebagai ganjaran atas kerja mereka tersebut.
  • Cara Taubat karena Melalaikan...
    Tausyiah
    Kamis, 16 Juni 2022 - 18:19 WIB
    Tentang zakat, hendaknya ia menghitung seluruh hartanya dan bilangan tahun dia mulai memiliki harta itu, karena zakat itu telah wajib semenjak dimilikinya harta itu, meskipun ia masih bayi.
  • Haruskah Bayi atau Janin...
    Muslimah
    Kamis, 13 April 2023 - 11:02 WIB
    Mulai 10 hari terakhir sebelum Idul Fitri tiba, semua umat muslim wajib membayar zakat fitrah. Lantas, bagaimana hukum zakat fitrah bagi bayi yang baru lahir atau janin yang masih dalam kandungan?
  • Zakat Fitrah dengan...
    Tausiyah
    Minggu, 10 Juni 2018 - 17:09 WIB
    Apakah boleh membayar zakat fitrah dalam bentuk uang? Berikut penjelasan Ustaz Abdul Somad dalam Buku &lsquo30 Fatwa Seputar Ramadhan&rsquo.
  • 7 Anggota Badan Ini...
    Tausyiah
    Jum'at, 10 Desember 2021 - 15:36 WIB
    Hujjatul Islam Imam Al-Ghazali dalam Kitab Bidayatul Hidayah menerangkan kewajiban muslim untuk memeliharnya 7 anggota badan dari perkara maksiat.
  • Zakat Pahala kepada...
    Tausyiah
    Kamis, 13 April 2023 - 15:24 WIB
    Zakat pahala untuk orang-orang yang fakir dan miskin pahala karena kurangnya ilmu pengetahuan tentang agama sehingga amal ibadahnya sedikit bahkan ditolak oleh Allah SWT.
  • Panitia Zakat Dadakan...
    Tips
    Senin, 10 Mei 2021 - 18:17 WIB
    Apakah panitia Zakat Fitrah yang dibentuk oleh takmir masjid berhak mendapat hasil dari Zakat Fitrah? Pertanyaan ini sering muncul di pengujung Ramadhan.
  • Kisah Sufi Amil-Baba:...
    Hikmah
    Selasa, 14 Desember 2021 - 12:43 WIB
    Walaupun dikenal sebagai cerita rakyat, asal usul kisah ini tidak diketahui. Beberapa orang menganggapnya berasal dari Hadrat Ali, khalifah keempat.
  • Hukum Zakat kepada Keluarga...
    Tips
    Kamis, 13 April 2023 - 13:00 WIB
    Bagaimana hukum zakat kepada keluarga sendiri? Di antaranya pada saat keluarga yang diberi adalah anak atau orangtua yang wajib dinafkahi oleh orang si pemberi zakat.
  • Rutin Mandi di Waktu...
    Tips
    Kamis, 21 September 2023 - 12:30 WIB
    Keutamaan mandi di waktu fajar atau sebelum Subuh memiliki khasiat luar biasa yakni badan atau tubuh akan senantiasa sehat dan dijauhkan dari berbagai penyakit. Waktunya sekitar pukul 04.00 pagi atau pukul 03.00 pagi.
  • Kisah 2 Perempuan, yang...
    Hikmah
    Jum'at, 17 Februari 2023 - 16:14 WIB
    Kisah 2 orang wanita yang satu masuk neraka dan satunya lagi masuk surga. Anehnya, perempuan yang menerima siksa neraka tersebut justru yang rajin sholat, puasa dan zakat. Mengapa begitu?
  • Kalender Hijriah Global:...
    Dunia Islam
    Jum'at, 05 Juli 2024 - 11:20 WIB
    Zakat umat Islam yang sebesar 2,5% per tahun tak lagi cukup sehingga perlu ditingkatkan untuk mengangsur utang peradaban yang terjadi sejak 1200 tahun lalu.