Topik Terkait: Nilai Tradisi

  • Tradisi Meugang di Aceh, Menyembelih Ayam Juga Sah
    Dunia Islam
    Kamis, 16 Maret 2023 - 11:08 WIB
    Meugang atau makmeugang adalah tradisi masyarakat Aceh dalam menyambut bulan Ramadan, lebaran Idul Fitri dan lebaran Idul Adha. Ini adalah tradisi berkumpul memakan daging bersama.
  • Tradisi Ramadan di Gaza yang Tinggal Kenangan
    Dunia Islam
    Jum'at, 05 April 2024 - 15:17 WIB
    Ramadan yang dia tahu dan hargai sejak masa kecilnya adalah kenangan yang memudar karena kehancuran, pengungsian dan kekurangan makanan dan pasokan penting yang disebabkan oleh perang.
  • Perjanjian Lama Tradisi Rakyat yang Tak Punya Sandaran, Begini Analisis Maurice Bucaille
    Hikmah
    Minggu, 22 Oktober 2023 - 16:56 WIB
    Sebelum tersusun menjadi kumpulan pasal-pasal, Perjanjian Lama merupakan tradisi rakyat yang tidak mempunyai sandaran, kecuali dalam ingatan manusia.
  • Tradisi Duyog Ramadan di Filipina: Buka Puasa Bersama Non-Muslim
    Dunia Islam
    Selasa, 02 April 2024 - 13:50 WIB
    Ramadan di Filipina bermakna waktu berkumpul bagi warga yang berbeda agama. Sekitar 80 persen dari 110 juta penduduk Filipina adalah penganut Katolik Roma, sedangkan Muslim berjumlah sekitar 10 persen.
  • Tradisi Muharoman dan Asyuroan di Pesantren, dari Sedekah Sirri sampai Bikin Jimat
    Dunia Islam
    Jum'at, 29 Juli 2022 - 18:21 WIB
    Malam 1 Suro diisi dengan berbagai kegiatan yang berkaitan dengan tradisi kebudayaan Jawa seperti tapa bisu, tirakatan, kungkum, kirab budaya, dan pencucian pusaka.
  • Begini Indahnya Tradisi Kekeluargaan Warga Arab Saudi
    Dunia Islam
    Selasa, 03 Oktober 2023 - 16:10 WIB
    Menjunjung tinggi tradisi kekeluargaan dan menjaga tali kekerabatan merupakan bagian integral dari masyarakat dan budaya Saudi yang diwariskan dari satu generasi ke generasi berikutnya.
  • Sambut Lailatulkadar, Ritual Tradisi Seribu Tumpeng Digelar
    Hikmah
    Jum'at, 10 Juli 2015 - 15:29 WIB
    Ratusan orang dengan pakaian tradisi Jawa berkumpul di sebuah pendopo Kampoeng Djawa Sekatul di Dukuh Sekatul Desa Margosari, Kecamatan Limbangan, Kabupaten Kendal, Kamis (9/7/2015) malam.
  • Tradisi Kuliner Ramadan di Libya: Melawan Krisis untuk Menyatukan Warga
    Dunia Islam
    Sabtu, 23 Maret 2024 - 13:59 WIB
    Dengan mengenakan pakaian olahraga dan lengan digulung, sekitar 30 warga di Tajura, pinggiran timur ibu kota Libya, setiap hari menjadi sukarelawan untuk memasak dan membagikan sekitar 300 makanan selama Ramadan.
  • Anak-Anak Irak Hidupkan Kembali Tradisi Ramadan Majina Ya Majina
    Dunia Islam
    Rabu, 27 Maret 2024 - 17:32 WIB
    Di jantung kota Bagdad, tradisi lama Majina Ya Majina dihidupkan kembali. Ramadan ini kali, anak-anak kembali datang dari rumah ke rumah sambil menyanyikan lagu tradisional, meminta permen dan jajanan.
  • Ketika Pak Harto Naik Haji dan Tradisi Ganti Nama
    Dunia Islam
    Rabu, 09 Juni 2021 - 05:00 WIB
    Ada yang yang berpendapat pemberian nama itu sebenarnya merujuk pada hadis Nabi. Kita semua akan dipanggil sesuai dengan namanya, maka berilah nama yang baik. Nama-nama yang islami.
  • Begini Gambaran Tradisi Masyarakat Islam Menurut Syaikh Al-Qardhawi
    Tips
    Selasa, 15 November 2022 - 13:58 WIB
    Tata kehidupan dan kebiasaan masyarakat Islam untuk berkhidmah terhadap akidah dan ibadahnya, pemikiran dan perasaannya, kemudian akhlak dan kemuliaannya.
  • Tetap lestarikan tradisi Salawat Jawa
    Hikmah
    Kamis, 01 Agustus 2013 - 10:15 WIB
    Masjid Plosokuning sendiri berdiri di atas tanah Kasultanan seluas 2.500 meter persegi. Bangunan masjid pada saat didirikan seluas 288 m2, dan setelah pengembangan menjadi 328 m2. Masjid yang didirikan pada masa pemerintahan Sri Sultan HB I 1723-1819 ini awalnya merupakan benteng spiritual, dan pada masa perang kemerdekaan menjadi benteng pertahanan fisik
  • Begini Tradisi Muslim Jawa dalam Membaca Kitab Maulid
    Dunia Islam
    Selasa, 04 Oktober 2022 - 18:41 WIB
    Pembacaan kitab-kitab maulid dilaksanakan dalam suasana yang dikondisikan secara khusus, terutama pada hari-hari dan momentum yang dipilih. Misalnya sebagai wirid rutin, dipilihlah malam Senin.
  • Anak-Anak Arab Saudi Merayakan Gargeean pada 15 Ramadan
    Dunia Islam
    Rabu, 27 Maret 2024 - 17:38 WIB
    Anak-anak di Arab Saudi berdandan dan menyiapkan keranjang mereka untuk merayakan Gargeean, hari raya yang terjadi dua kali dalam satu tahun Islam pada tanggal 15 Syaban dan 15 Ramadan.
  • Tradisi Lebaran di Negeri Sungai Nil
    Hikmah
    Jum'at, 15 Juni 2018 - 10:00 WIB
    Hari Raya Ied merupakan hari kemenangan yang dirayakan kaum muslimin di seluruh belahan dunia, salah satunya di negeri Sungai Nil, Mesir.
  • Instruksi dan Tradisi Chisytiyah: Kaum Sufi Adalah Pembohong
    Hikmah
    Selasa, 13 Oktober 2020 - 15:22 WIB
    Kedudukan kaum Sufi seperti orang asing di sebuah negeri, seperti tamu di sebuah rumah. Siapa pun dalam kemampuan masing-masing berpikir pada mentalitas lokal.
  • Kisah Sufi Syaikh Qolandar Shah: Penyusunan Tradisi
    Hikmah
    Jum'at, 07 Januari 2022 - 16:32 WIB
    Kisah yang menggambarkan subjektivitas otak manusia ini dikutip dari kitab ajaran Asrar-I-Khilwatia (Rahasia Para Pertapa) karya Syaikh Qolandar Shah.
  • Lebaran Ketupat, Peninggalan Wali Songo Hanya Ada di Indonesia
    Dunia Islam
    Minggu, 23 April 2023 - 06:34 WIB
    Lebaran ketupat murni berasal dari tanah Jawa, sejak pemerintahan Paku Boewono IV. Tradisi lebaran ketupat yang disertai dengan acara halalbihalal tidak ditemukan di negara lain selain di Indonesia.
  • Mengenal Pengatur Suhu Ruangan di Kota Kuno Yazd Iran
    Dunia Islam
    Sabtu, 22 Juli 2023 - 18:12 WIB
    Penangkap angin, yang disebut badgir dalam bahasa Persia, hanyalah salah satu keajaiban teknik yang dikembangkan penduduk di kota kuno di Iran bagian tengah ini.
  • Tradisi lokal sirungguk, hiburan rakyat menunggu berbuka puasa
    Hikmah
    Senin, 22 Juli 2013 - 07:42 WIB
    Tradisi Sirungguk (orang yang dibalut dengan akar dan rumput pohon) menjadi hiburan rakyat menjelang berbuka puasa di Kelurahan Parausorat, Kecamatan Sipirok, Kabupaten Tapanuli Selatan (Tapsel). Tradisi ini disebut-sebut sudah ada sejak zaman dulu.