Kumpulan Artikel: Hikmah (halaman 46)

  • Cinta Kepada Allah (2): Menampak Allah Puncak Kebahagiaan Manusia
    Tausyiah
    Rabu, 17 Juni 2020 - 10:53 WIB
    Tuhan itu satu, menurut Imam Ghazali, tetapi Ia akan terlihat dalam banyak cara yang berbeda, persis sebagaimana suatu obyek tercerminkan dalam berbagai cara oleh berbagai cermin.
  • Sorban Kotor Abu Nawas yang Mendadak Menjadi Harum
    Hikmah
    Rabu, 17 Juni 2020 - 06:13 WIB
    Baginda Raja akhirnya mengetahui bahwa huru-hara tersebut bukan datang dari musuh, namun dari dalam istana sendiri yang diotaki oleh para menterinya.
  • Maaf Rasulullah: Hidangan Susu untuk Calon Pembunuh
    Tausyiah
    Rabu, 17 Juni 2020 - 05:00 WIB
    Para sahabat kaget dengan pertanyaan Nabi. Umar yang sejak tadi menunggu perintah untuk membunuh orang ini seakan tidak percaya dengan apa yang didengarnya.
  • 3 Karomah Utsman Bin Affan, Sahabat Berjuluk Dzun Nurain
    Hikmah
    Selasa, 16 Juni 2020 - 21:21 WIB
    Utsman bin Affan selain dikenal karena kedermawanannya, beliau adalah orang yang berjasa dalam merangkum Al-Quran menjadi mushaf yang kita baca saat ini. Berikut tiga karomah beliau.
  • Cara Cerdas Abu Nawas Menghitung Bulu Ekor Keledai
    Hikmah
    Selasa, 16 Juni 2020 - 21:10 WIB
    Tentu saja orang ketiga itu tak mau menerima cara menghitung Abu Nawas. Tapi penduduk desa tetap menganggap Abu Nawas memang tak terkalahkan. Abu Nawas memang cerdik.
  • Dunia, Penjara Bagi Orang Beriman dan Surga Bagi Orang Kafir
    Hikmah
    Selasa, 16 Juni 2020 - 17:37 WIB
    Kenapa engkau sebagai seorang beriman menjadi seorang hakim besar di Mesir, dalam arak-arakan yang mewah, sedang aku -yang kafir- dalam penderitaan dan kesengsaran?
  • 10 Karomah Sayyidina Umar Bin Khattab (2)
    Hikmah
    Selasa, 16 Juni 2020 - 17:33 WIB
    Dibalik keberhasilannya menjabat khalifah sekaligus Amirul Mukminin, Sayyidina Umar bin Khattab memiliki karomah yang luar biasa. Berikut lanjutan ulasan karomah beliau.
  • Ketidakadilan Hukum Membuat Rasulullah Marah
    Tausyiah
    Selasa, 16 Juni 2020 - 16:35 WIB
    Golongan elit Quraisy Makkah pernah direpotkan oleh masalah seorang perempuan Mukhzumiyah dari kalangan suku Arab terpandang yang terkena kasus pencurian.
  • Dulu Haram Kini Halal: Niat Mencuri Malah Dapat Istri
    Hikmah
    Selasa, 16 Juni 2020 - 16:17 WIB
    Nabi berkata barangsiapa meninggalkan sesuatu yang haram karena Allah, maka suatu ketika dia akan memperoleh yang haram itu dalam keadaan halal.
  • Kisah Bijak Para Sufi: Kandil Besi
    Hikmah
    Selasa, 16 Juni 2020 - 10:19 WIB
    Kisah ini disampaikan di sebuah madrasah sufi, sebagai suatu latihan-pengembangan bagi para murid yang dianggap terlalu berpikir harafiah atau literal.
  • Cinta Kepada Allah, Ibrahim: Wahai Izrail, Ambillah Nyawaku (1)
    Tausyiah
    Selasa, 16 Juni 2020 - 05:00 WIB
    Mereka telah mendefinisikan kecintaan kepada Allah sebagai sekadar ketaatan belaka. Orang-orang yang berpendapat demikian sesungguhnya tidak tahu apakah agama itu sebenarnya.
  • Kisah Turis Memeluk Islam Setelah Belanja di Pasar Tarim Yaman
    Hikmah
    Senin, 15 Juni 2020 - 16:06 WIB
    Ulama kharismatik asal Uni Emirat Arab Al-Habib Ali bin Abdurrahman Al-Jufri pernah bercerita kisah seorang turis yang berkunjung ke Kota Tarim Hadhramaut, Yaman.
  • Kisah Bijak Para Sufi: Penyusunan Tradisi
    Hikmah
    Senin, 15 Juni 2020 - 12:50 WIB
    Dalam ajaran kejiwaannya, para sufi menganggap penyampaian pengetahuan secara biasa niscaya rentan terhadap penyimpangan dan kekeliruan oleh sebab penyuntingan
  • Musik dan Tarian Sebagai Pembantu Kehidupan Keagamaan (1)
    Tausyiah
    Minggu, 14 Juni 2020 - 08:52 WIB
    Imam Ghazali mengatakan orang-orang yang menolak hakikat ekstase para sufi, sebenarnya hanya mengakui kesempitan pikiran dan kedangkalan wawasan mereka saja.
  • Kisah Bijak Para Sufi: Saudagar dan Darwis Kristen
    Hikmah
    Minggu, 14 Juni 2020 - 06:15 WIB
    Rumi berkata: Lima puluh keping emasmu diterima. Tetapi, engkau telah kehilangan dua ratus, itulah sebabnya engkau kemari. Tuhan telah menghukummu.
  • Kisah Bijak Para Sufi: Gerbang Surga
    Hikmah
    Sabtu, 13 Juni 2020 - 05:14 WIB
    Setelah berjaga terus selama waktu yang rasanya sudah seabad. Segera saja kelopak matanya menutup. Dan dalam saat yang sekejap itu gerbang pun terbuka.
  • Tsauban: Jangan Kabari Rasulullah
    Hikmah
    Jum'at, 12 Juni 2020 - 16:22 WIB
    Di bawah cahaya rembulan yang kian meredup, dua bayangan manusia berjalan menuju sebuah rumah batu yang berdiri dibawah rongga bukit bebatuan cadas.
  • Kisah Bijak Para Sufi: Empat Harta Ajaib
    Hikmah
    Jum'at, 12 Juni 2020 - 13:37 WIB
    Para darwis itu menatap ke cermin untuk mencari sumber Air Kehidupan. Dengan meminum air itu, usia mereka bisa cukup panjang untuk digunakan demi kemanusiaan.
  • Hikayat-Hikayat Mistis: Burung Hoopoe dan Burung Hantu
    Hikmah
    Kamis, 11 Juni 2020 - 17:58 WIB
    Sebagaimana yang dikenal baik oleh masyarakat Arab, burung hoopoe termasyhur karena ketajaman matanya, sementara burung hantu itu pada siang hari buta.
  • Akibat Enggan Menolong Ahlul Bait Rasulullah
    Hikmah
    Kamis, 11 Juni 2020 - 08:57 WIB
    Dikisahkan pada zaman dahulu, ada seorang Syarifah, cucu Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam dari kalangan Saadah Baalawiyin yang telah lama menjanda bersama anak-anaknya.