Topik Terkait: Zainab Binti Muhammad (halaman 26)
Hikmah
Jum'at, 08 November 2019 - 22:36 WIB
Khaizuran (170 H/786 M), ibu dari Amirul Mukminin Musa Al-Hadi dan Khalifah Harun Al-Rasyid, datang ke Madinah dan memerintahkan penduduk mengadakan perayaan Maulid Nabi di Masjid Nabawi.
Dunia Islam
Rabu, 19 Januari 2022 - 13:34 WIB
Leluhur Nabi Muhammad SAW ini dikenal sebagai Bapak Pembangunan Kota Mekkah. Pada masanya, pengelola Kakbah menyiapkan makan gratis pada para peziarah Kakbah.
Hikmah
Jum'at, 21 Juni 2024 - 20:46 WIB
Ketika itu Amr bin As sudah berada di ujung timur laut, tatkala memasuki Farama. Berita perjalanannya sudah lebih dulu sampai kepada pihak Romawi sejak ia menginjakkan kakinya di perbatasan Mesir.
Hikmah
Selasa, 09 Maret 2021 - 17:45 WIB
Di bulan Rajab ini umat Islam biasanya merayakan perjalanan agung Isra Mikraj Nabi Muhammad shallallahu alaihi wasallam. Ada banyak pelajaran yang dapat kita petik dari peristiwa tersebut.
Dunia Islam
Selasa, 01 Agustus 2023 - 22:12 WIB
Asal usul marga Assegaf termasuk salah satu marga tertua di kalangan Habaib keturunan Nabi Muhammad SAW. Inilah orang pertama yang dijuluki Assegaf atau As-Saqqaf.
Hikmah
Rabu, 17 Januari 2024 - 16:50 WIB
Di tepi sungai itu terdapat beberapa penggilingan, yang selama tiga hari menggiling makanan untuk delapan belas ribu orang anggota pasukan, sementara air sungai berwarma merah padam mengalir deras di bawahnya.
Hikmah
Rabu, 30 Agustus 2023 - 20:32 WIB
Dikisahkan sekumpulan Jin tertegun dan terkagum-kagum saat mendengar bacaan Quran Rasulullah SAW. Allah memperlihatkan kemuliaan Al-Quran kepada makhluk-Nya termasuk makhluk ghaib.
Hikmah
Senin, 31 Januari 2022 - 09:09 WIB
Abdullah ayah Nabi Muhammad SAW sempat akan disembelih sebagai realisasi nazar ayahnya, Abdul Muthalib. Tempat penyembelihan itu di dekat sumur Zamzam di antara berhala Isaf dan Naila.
Hikmah
Senin, 08 Juni 2020 - 09:45 WIB
Konon, sesudah siap akan berangkat hijrah, Umar menenteng pedang, diselempangkannya panahnya dengan menggenggam anak panah di tangan dan sebatang tongkat komando.
Tausyiah
Senin, 17 Juli 2023 - 17:41 WIB
Di antara kaum muslim mungkin pernah menyingkat Sholawat dengan SAW atau menulis huruf SWT di belakang nama Allah. Bagaimana hukumnya dalam syariat?
Tausyiah
Rabu, 18 November 2020 - 11:15 WIB
Jalan dakwah tidak mungkin rata dan sepi tantangan. Mestilah ia berkelok, mendaki, dan penuh ujian. Di jalan dakwah, celaan hampir pasti jadi sarapan.
Hikmah
Rabu, 06 November 2019 - 05:15 WIB
Ada satu kisah dalam Kitab Irsyadul Ibad karya Syekh Zainuddin Al-Malibary bahwa ada dua orang bersaudara memperoleh masing-masing warisan harta dan tiga helai rambut Rasulullah SAW dari ayah mereka yang telah meninggal dunia.
Tausyiah
Kamis, 03 Februari 2022 - 12:31 WIB
Surat Yasin ayat 69-70 membicarakan tentang kerasulan Muhammad bersamaan dengan al-Quran sebagai kitab suci, sekaligus membantah anggapan al-Quran adalah syair karangan Nabi.
Hikmah
Kamis, 31 Mei 2018 - 10:00 WIB
Sungguh, telah ada pada diri Rasulullah itu suri teladan yang baik bagimu (yaitu) bagi orang yang mengharap (rahmat) Allah dan (kedatangan) hari Kiamat dan yang banyak mengingat Allah.
Tips
Jum'at, 18 Agustus 2023 - 20:27 WIB
Adab dan cara makan Rasulullah penting diteladani seluruh umat Islam di dunia. Selain terdapat keberkahan, mengikuti cara makan Rasulullah terbukti bermanfaat bagi kesehatan.
Hikmah
Minggu, 05 Juli 2020 - 08:02 WIB
Abu Thalib berkata kepada Khadijah, aku mendengar engkau mengupah orang dengan dua ekor anak unta. Tapi buat Muhammad, aku tidak setuju kurang dari empat ekor.
Hikmah
Sabtu, 21 Maret 2020 - 05:15 WIB
Berikut ulasan cara Rasulullah SAW menjaga kebersihan yang dikutip dari buku Pribadi Muhammad karya Nizar Abazhah yang diterjemahkan dari Kitab Syakhshiyyah Al Rasul.
Hikmah
Kamis, 04 Juni 2020 - 05:00 WIB
Ada dua versi tentang bagaimana cerita tentang Umar bin Khattab saat akan masuk Islam. Versi yang terakhir dituturkan Umar sendiri. Seperti kisahnya?
Hikmah
Jum'at, 27 Januari 2023 - 16:16 WIB
Sejatinya, sholat sudah dilakukan nabi-nabi terdahulu. Jauh sebelum Nabi Muhammad melakukan mikraj yang mendapat tugas kewajiban sholat lima waktu sehari semalam.
Tausyiah
Sabtu, 29 Mei 2021 - 14:50 WIB
Jalan Allah itu mirip adagium demokrasi, yaitu Dari-oleh-dan untuk Allah Azza Wa Jalla. Barang siapa membuat jalan sendiri atau mengandalkan rasio semata, maka itu pasti sesat, pasti jalan setan.