Topik Terkait: Ketua Umum Mui

  • MUI Jakarta Ingatkan Umat Islam Pantau UU Cipta Kerja
    Hikmah
    Jum'at, 18 Desember 2020 - 18:12 WIB
    Ketua Bidang Informasi dan Komunikasi MUI DKI Jakarta DR Faiz Rafdhi mengingatkan umat Islam untuk tetap memantau perkembangan penyusunan beleid turunan UU Cipta Kerja.
  • Perkuat Dakwah Islamiyah, MUI Jakarta Timur Bangun Rumah Digital
    Hikmah
    Jum'at, 12 Maret 2021 - 15:09 WIB
    Majelis Ulama Indonesia (MUI) Jakarta Timur membangun Rumah Digital sebagai salah satu upaya memperkuat dakwah Islamiyah.
  • Haram Hukumnya Mandi Terbuka Aurat di Pemandian Umum
    Hikmah
    Senin, 27 September 2021 - 17:34 WIB
    Ada sebagian daerah yang sudah menjadi kebiasaan dan menganggap hal biasa jika mandi terbuka aurat di tempat pemandian umum. Bagaimana hal ini dalam pandangan fiqih?
  • MUI DKI: Musik dan Film Bisa Dijadikan Sarana Dakwah
    Tausyiah
    Kamis, 10 September 2020 - 16:29 WIB
    Aktivitas dakwah ternyata tidak cukup melalui mimbar-mibar majelis taklim. Musik dan film dapat dijadikan sebagai sarana dakwah selama tidak mengandung unsur kemaksiatan.
  • Refleksi Akhir Tahun MUI Jakpus, Ini Pesannya
    Hikmah
    Sabtu, 28 Desember 2019 - 15:11 WIB
    Para ulama di Jakarta Pusat (Jakpus) berkumpul melakukan muhasabah sekaligus merumuskan program kerja sebagai wujud khidmatnya kepada umat.
  • Delegasi Muhibah MUI Bertemu Wali Kota Samarkand, Jajaki Kerja Sama Bidang Pendidikan
    Dunia Islam
    Sabtu, 30 September 2023 - 19:09 WIB
    Delegasi Muhibah Majelis Ulama Indonesia (MUI) ke Uzbekistan diterima oleh Wali Kota Samarkand Fazliddin Amarov, Sabtu (30/9/2023) waktu setempat.
  • Kaidah Berwudhu Muslimah Berhijab di Tempat Umum
    Muslimah
    Minggu, 15 November 2020 - 09:35 WIB
    Yang sering menjadi bahan diskusi terkait dengan tema wudhu ini, adalah tentang kaidah berwudhu bagi perempuan muslimah berhijab yang berwudhu di tempat umum. Pasalnya, seringkali bagi mereka, kesulitan mendapatkan tempat wudhu yang aman.
  • Pengurus MUI Sebut Indonesia Alami Pasar Bebas Ustaz
    Dunia Islam
    Rabu, 23 Juni 2021 - 17:15 WIB
    Pengurus MUI Pusat Bidang Penanganan Terorisme, M Najih Arromadloni menyebut pemerintah Indonesia seringkali dilabeli anti Islam dan mengkriminalisasi ulama.
  • Fatwa MUI tentang Boikot Produk Israel, Ini Tanggapan Buya Yahya
    Dunia Islam
    Selasa, 14 November 2023 - 18:53 WIB
    Fatwa MUI (Majelis Ulama Indonesia) terkait boikot produk Israel tengah menjadi perbincangan hangat belakangan ini. Setelah munculnya fatwa tersebut, mulai muncul pro dan kontra yang menyertainya.
  • Karya Pengurus MUI dalam Buku G-20 Akan Dipamerkan di Abu Dhabi
    Dunia Islam
    Sabtu, 29 Oktober 2022 - 22:46 WIB
    Beberapa pengurus Majelis Ulama Indonesia (MUI) ikut berkontribusi dalam penulisan buku tentang G20. Dalam waktu dekat akan dipamerkan di Abu Dhabi Forum for Peace.
  • Hukum Merenggangkan Saf dan Pakai Masker Saat Pandemi, Ini Fatwa MUI
    Tausyiah
    Sabtu, 06 Juni 2020 - 07:05 WIB
    Di masa pandemi ini, pemerintah mengeluarkan kebijakan untuk tetap menjaga jarak. Lantas bagaimana hukum merenggangkan saf dalam salat berjamaah di tengah pandemi Covid-19?
  • MUI Bolehkan Salat Idul Fitri Berjamaah di Rumah Tanpa Khutbah
    Tips
    Jum'at, 15 Mei 2020 - 08:45 WIB
    Majelis Ulama Indonesia (MUI) menerbitkan fatwa mengenai pelaksanaan salat Idul Fitri pada 1 Syawal 1441 H. Salah satu ketentuannya yakni salat Id bisa dilakukan di rumah.
  • MUI Imbau Pemerintah dan Umat Islam Bersatu Bantu Korban Kemarau Panjang
    Dunia Islam
    Senin, 04 September 2023 - 14:38 WIB
    Majelis Ulama Indonesia atau MUI mengimbau pemerintah dan masyarakat bersama-sama mengatasi berbagai masalah yang dihadapi masyarakat akibat kemarau panjang tahun ini.
  • 5 Ketua MUI yang Berasal dari Kader NU, Salah Satunya Punya Masa Jabatan Terlama
    Dunia Islam
    Sabtu, 29 Juli 2023 - 14:46 WIB
    Sepanjang sejarah kepemimpinan MUI (Majelis Ulama Indonesia) terdapat lima Kader Nahdlatul Ulama yang menyumbangkan namanya . Salah satunya punya jabatan terlama yakni sekitar 13 tahun.
  • MUI Imbau Umat Islam di Zona Merah COVID-19 Silaturahmi via Video Call
    Dunia Islam
    Kamis, 06 Mei 2021 - 20:43 WIB
    Majelis Ulama Indonesia (MUI) mengimbau kepada masyarakat yang berada di zona merah COVID-19 untuk melakukan silaturahmi melalui video call.
  • MUI Imbau Salat Ghaib untuk Korban Covid-19 yang Wafat
    Hikmah
    Senin, 23 Maret 2020 - 07:40 WIB
    Seiring bertambahnya korban wabah Covid-19 dan tidak terkendalinya penyebaran virus Corona tersebut, Komisi Fatwa MUI mengajak umat Islam untuk melaksanakan Salat Ghaib.
  • Program Dakwah Ramadan, MUI Undang Mufti dan Dai Luar Negeri untuk Disebar ke Berbagai Daerah
    Dunia Islam
    Minggu, 10 Maret 2024 - 17:52 WIB
    MUI mengundang para ulama dan dai seperti masyayikh Palestina yang tinggal di Gaza sebagai mufti, pelajar di Madinah, dai di Turki, Mesir dan lainnya untuk mengisi dakwah di berbagai daerah di Indonesia.
  • Bingung Berwudu di Tempat Umum? Begini Tata Caranya untuk Muslimah Berhijab
    Muslimah
    Senin, 25 September 2023 - 12:30 WIB
    Bagi muslimah berhijab, terkadang merasa kebingungan untuk wudu akan salat ketika berada di area publik atau umum. Pasalnya, seringkali mereka kesulitan mendapatkan tempat wudu yang aman.
  • Kiai Ilyas Marwal Resmi Ketua Umum Himpunan Alumni Maroko, KH Husnul Amal Masud Ketua Harian
    Dunia Islam
    Senin, 12 Juni 2023 - 15:17 WIB
    Pengurus baru Himami yang akan berkhidmah hingga 2025 resmi dilantik. KH Ilyas Marwal dilantik menjadi ketua umum, sementara KH Husnul Amal Masud menjadi ketua harian.
  • Profil Habib Taufiq bin Abdul Qodir Assegaf, Ketua Umum Rabithah Alawiyah
    Dunia Islam
    Senin, 14 November 2022 - 16:34 WIB
    Habib Taufiq bin Abdul Qodir Assegaf dikenal sebagai salah satu ulama Dzurriyah Nabi (keturunan Nabi Muhammad SAW) yang kini dipercaya memimpin Rabithah Alawiyah.