Kumpulan Artikel: Persia (halaman 5)

  • Dalam Perang Sehari 2.000 Pasukan Muslim Sahid, 10.000 Pasukan Persia Tewas
    Hikmah
    Selasa, 20 Oktober 2020 - 06:11 WIB
    Pada hari ketiga Perang Kadisiah pasukan gajah Persia kembali diturunkan. Hanya saja, pasukan muslimin berhasil melumpuhkan binatang raksasa ini kendati sempat membuat kacau balau pertahanan muslimin.
  • Hari Kedua Perang Kadisiah: Pasukan Persia Tanpa Gajah, Pasukan Muslim di Atas Angin
    Hikmah
    Senin, 19 Oktober 2020 - 10:25 WIB
    Pertempuran hari itu berlangsung terus sampai malam hari dan pasukan Muslimin melihat ada peluang akan menang. Dengan tak adanya pasukan gajah di pihak Persia pasukan Muslimin merasa diringankan.
  • Perang Pecah, Pasukan Gajah Ngamuk di Tengah Ramalan Buruk tentang Persia
    Hikmah
    Minggu, 18 Oktober 2020 - 06:44 WIB
    Persia melepaskan tiga belas ekor dari pasukan gajahnya untuk menyerang pasukan muslim. Kuda mereka berlarian tunggang langgang dan tinggal orang-orangnya yang hampir binasa diterjang gajah.
  • Detik-Detik Jelang Pecah Perang, Penyakit Saad bin Abi Waqqash Kambuh
    Hikmah
    Sabtu, 17 Oktober 2020 - 06:39 WIB
    Saad menderita sakit tulang pinggul dan bisul-bisul, sehingga pada saat-saat yang sangat diperlukan oleh pasukan Muslimin, kesatria pahlawan yang amat piawai ini tak mampu bergerak dari tempatnya.
  • Hadapi Muslim, Persia Kerahkan 120.000 Pasukan dan 33.000 Gajah
    Hikmah
    Jum'at, 16 Oktober 2020 - 06:27 WIB
    Rustum sampai di Kadisiah dengan pasukannya yang terdiri dari 120.000 orang, didahului oleh 33.000 gajah, di antaranya gajah putih milik Shapur. Gajah-gajah yang lain sudah jinak dan mengikutinya.
  • Kesalahan Fatal Kaisar Persia Memberi Hadiah Tanah Kepada Delegasi Muslim
    Hikmah
    Kamis, 15 Oktober 2020 - 06:22 WIB
    Kalau tanah itu dapat disusul dan dikembalikan kepada kita, kita akan dapat mengatasi masalah. Kalau sampai mereka berhasil membawanya kepada pemimpin mereka, berarti mereka akan menguasai bumi kita.
  • Kisah Delegasi Muslim yang Kurus dan Kumal Itu Bertemu Kaisar Persia
    Hikmah
    Selasa, 13 Oktober 2020 - 09:40 WIB
    Penduduk kota bertanya-tanya antara sesama mereka: Bagaimana mereka berani memerangi kita, berambisi mengalahkan kita dan menyerbu ibu kota kita?
  • Ada 70 Orang Veteran Badar yang Dipersiapkan Menaklukkan Persia
    Hikmah
    Senin, 12 Oktober 2020 - 06:25 WIB
    Dalam angkatan itu terdapat 1.400 orang yang berperang bersama Rasulullah SAW, di antaranya sekitar 70 orang veteran Badar, sekitar 310 orang mereka yang pernah ikut berperan dalam Baiatur-Ridwan.
  • Alasan Strategis Khalifah Umar Menguasai Persia dan Syam
    Hikmah
    Minggu, 11 Oktober 2020 - 13:19 WIB
    Umar yakin sekali bahwa kalau Madain dan seluruh Syam tidak dibebaskan, maka tanah Arab akan terus menerus berada dalam ancaman dua ekor singa: Persia dan Romawi.
  • Umar bin Khattab: Akan Kuhantam Raja-Raja Persia itu dengan Raja-Raja Arab
    Hikmah
    Jum'at, 09 Oktober 2020 - 05:00 WIB
    Khalifah Umar bin Khattab menyerukan semua orang yang memiliki senjata dan kuda, yang mempunyai keberanian atau kearifan pilihlah dan kirimkanlah kepada saya. Cepat! Cepat!! ujarnya.
  • Sang Pembebas Irak Itu Bernama Musanna Bin Harisah
    Hikmah
    Selasa, 29 September 2020 - 15:53 WIB
    Bersama Musanna, Abu Ubaid mendapat kemenangan di Namariq, dan sesudah Abu Ubaid dan anak buahnya terbunuh dalam pertempuran di jembatan, Musanna mengambil alih memegang bendera.
  • Perang Irak di Era Khalifah Umar bin Khatab Bukan Perang Agama
    Hikmah
    Senin, 28 September 2020 - 06:24 WIB
    Tatkala surat Musanna sampai ke tangan Khalifah Umar bin Khattab dan ia mengetahui persiapan Persia sesudah ada persepakatan, ia berkata: Akan kuhajar Raja-raja Persia itu dengan raja-raja Arab!
  • Kisah Budak Taglabi yang Berhasil Membunuh Panglima Perang Persia
    Hikmah
    Jum'at, 25 September 2020 - 05:00 WIB
    Seorang budak Nasrani berhasil membunuh Mehran kemudian merampas kudanya. Ia lalu pergi sambil berdendang: Saya budak Taglabi. Saya yang membunuh pemimpin Persia.
  • 100.000 Pasukan Persia Tewas,  Bertahun-Tahun Mayatnya Tak Dikubur
    Hikmah
    Kamis, 24 September 2020 - 13:02 WIB
    Anggota pasukan Persia yang terbunuh mencapai 100.000. Mayatnya tergeletak di medan pertempuran sampai busuk dan hanya meninggalkan timbunan tulang belulang.
  • Perang Irak: Kabilah Nasrani Perkuat Pasukan Muslimin
    Hikmah
    Rabu, 23 September 2020 - 12:47 WIB
    Ia juga meminta bantuan kabilah-kabilah Arab sehingga jumlahnya menjadi besar. Terdapat di antaranya kaum Nasrani Banu Namr, yang pernah berkata: Kami akan bertempur bersama golongan kami.
  • Tragedi Perang Jembatan dan Sikap Umar bin Khattab yang Lembut
    Hikmah
    Selasa, 22 September 2020 - 14:18 WIB
    Pada saat kalah dalam Perang Mutah, penduduk Madinah berdatangan menaburkan tanah kepada pasukan itu seraya mengatakan: Hai orang-orang pelarian! Kamu lari dari jalan Allah!
  • Tragedi Perang Jembatan: Langgar Pesan Umar Bin Khattab, Pasukan Muslim Berguguran
    Hikmah
    Senin, 21 September 2020 - 14:37 WIB
    Abu Ubaid sudah berwasiat, kalau dia mati, kepemimpinan dipegang oleh tujuh orang dari Banu Saqif secara bergantian dengan menyebutkan nama-nama mereka.
  • Perang Irak di Era Khalifah Umar bin Khattab, Jalankan Wasiat Abu Bakar
    Hikmah
    Senin, 21 September 2020 - 13:31 WIB
    Abu Ubaid berangkat dari Madinah dengan empat ribu orang, yang dalam perjalanan kemudian anggota pasukannya bertambah jumlahnya menjadi sepuluh ribu.
  • Yaman Pra-Islam: Abrahah dan Pembantaian 20.000 Umat Nasrani
    Hikmah
    Sabtu, 30 Mei 2020 - 05:00 WIB
    Kisah ini terjadi di Yaman pada masa pra-Islam. Kala itu, Yaman adalah negeri di Jazirah Arab yang amat diperhitungkan. Negeri dengan peradaban yang kuat.